Suara.com - Usia kandungan Aurel Hermansyah tengah memasuki Minggu ke-35. Meski demikian, calon cucu Ashanty itu enggan menampakkan wajahnya saat di USG.
"Mana nih? Neneknya udah nemenin jarang-jarang nemenin," protes Ashanty dikutip dari YouTube AH, Minggu (30/1/2022).
Aurel Hermansyah pun tampak gemas karena baby AH sapaannya hanya menunjukkan sedikit wajahnya. Padahal, dokter sudah berusaha menguliknya.
"Malu-malu nih, mageran kayak mamanya ya," kata Aurel Hermansyah.
Meski begitu, Aurel Hermansyah menyebut bayi dalam kandungannya itu aktif bergerak. Terutama, saat dia ikut meeting masalah keuangan.
"Tapi dia selalu gerak kalau aku lagi make up loh bun, kayak seneng gitu," ungkap Aurel Hermansyah.
"Apalagi kalau lagi meeting bulanan tuh dia gerak-gerak, oh lagi itung duit ya mami," sambungnya lagi.
Seperti diketahui, Aurel Hermansyah dikabarkan akan melahirkan anak pertamanya bulan depan. Si kecil disebut berjenis kelamin perempuan.
Rencananya, keluarga Hermansyah bakal menyewa satu kamar besar untuk proses persalinan Aurel Hermansyah.
Baca Juga: 6 Artis Punya Bisnis Skincare, Bella Shofie Sampai Promosi di AS
Berita Terkait
-
Mager Mix and Match, Aurel Hermansyah Percayakan Style ke Atta Halilintar
-
Aurel Hermansyah Ajak Ameena Nonton Konser BLACKPINK, Netizen Malah Ribut?
-
Ajak Ameena Nonton Konser BLACKPINK, Kok Aurel Hermansyah Disentil Netizen?
-
Calon Adik Ipar Raditya Dika Ada Hubungannya dengan Aurel Hermansyah, Siapanya?
-
Ada 'Drama El Clasico' di Rumah Tangga Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Sambut Tahun Baru dengan Teror, Nonton Film Dusun Mayit Beli 1 Gratis 1 di m.tix
-
Viral Sosok 'Mbak Pipit' Disebut ART Cristiano Ronaldo yang Digaji Rp93 Juta, Begini Faktanya
-
Dipanggil Kamari 'Papa', Senyum Justin Hubner Disebut Mirip dengan Mendiang Dali Wasink
-
Drama Keluarga Beckham Berlanjut, Foto Brooklyn Tak Ada di Rangkuman Akhir Tahun David Beckham
-
Lolos Audisi Indonesian Idol, Fajar Sadboy Siap Tinggalkan Pekerjaan
-
Rumah Diding Boneng Roboh, Raffi Ahmad Turun Tangan Beri Bantuan
-
Jawab Gosip yang Beredar, Pengacara Benarkan Ridwan Kamil dan Aura Kasih Saling Kenal
-
Pengalaman Prilly Latuconsina Tahun Baruan di Jepang: Orang Sibuk Berdoa, Tak Ada Kembang Api
-
Disambangi Wali Kota Jakarta Pusat, Rumah Diding Boneng yang Roboh Segera Direnovasi
-
Isu Liar Arka Anak Aura Kasih Terjawab, Kuasa Hukum Ridwan Kamil Buka Data Dokumen Rahasia