Kehadiran Nagita Slavina di toko juga membuat pegawai bahagia. Sebab gara-gara Nagita, baju-baju di sana mendapat julukan seperti "Daster Sultan". Penjualan pun tentu ikut meningkat.
8. Syahnaz Sadiqah dapat jatah
Berbagai motif dan model baju dicoba Nagita Slavina. Rupanya Nagita juga melakukan panggilan video dengan adik iparnya, Syahnaz Sadiqah. Sepertinya sebagian baju yang dibeli akan menjadi buah tangan untuk adik-adik Raffi Ahmad.
9. Baju yang dipilih segunung
Tak terasa setumpuk gunungan baju telah dipilih Nagita Slavina. Ia bahkan tak peduli ketika para karyawan menyebutnya membeli terlalu banyak. Nagita rupanya juga tak lupa membelikan baju untuk sang adik, Marsha Tengker.
10. Beli oleh-oleh buat adik
Bukan untuk diri sendiri, belanjaan Nagita Slavina dipastikan juga untuk adik-adiknya di Jakarta. Momen ini juga merupakan kali pertama Nagita belanja setelah hampir setahun. Putri sulung Rieta Amilia ini mengaku terakhir kali belanja sebelum hamil Rayyanza.
11. Kalap di toko kedua
Di toko kedua, Nagita Slavina langsung tertuju kepada dress lucu yang mencuri perhatiannya. Sayangnya dress ukuran badan Nagita tidak tersedia. Meski sudah belanja baju di toko sebelumnya, Nagita tetap saja kembali kalap.
Baca Juga: Raffi Ahmad Enggan Asistennya Numpang di Istana Andara: Tahu Diri!
12. Minta izin asisten, Merry
Merry asisten Raffi Ahmad rupanya juga ikut mendampingi Nagita Slavina berbelanja. Meski berstatus "Ibu Bos", Nagita tetap saja meminta saran Merry, bahkan izin untuk kembali berbelanja. Hubungan bos dan asisten ini memang dikenal sangat akrab.
13. Diinterogasi Raffi Ahmad
Sayangnya Nagita Slavina tak lagi bisa berlama-lama karena harus makan siang dengan Raffi Ahmad. Setelah berbelanja, Nagita langsung diinterogasi Raffi. Nagita menjawab dengan senyum penuh arti, enggan blak-blakan seberapa banyak ia berbelanja. Gemes banget ya pasangan yang satu ini. Bagaimana pendapatmu?
Kontributor : Neressa Prahastiwi
Berita Terkait
-
Ryu Kintaro Tantang Rafathar Duel di Ring, Warganet: Pewaris vs Pewaris
-
Fitnah Rafathar Beli Sepatu Mahal, BigMo sampai Ucap Kata Kasar
-
Mak Vera Tunjukkan Foto Terakhir Olga Syahputra, Raffi Ahmad Terkejut: Ya Allah...
-
Fahmi Bo Diizinkan Pulang setelah Jalani Operasi Batu Empedu, Semua Biaya Ditanggung Raffi Ahmad
-
Fahmi Bo Mulai Pulih, Ucapan Terima Kasih untuk Raffi Ahmad Bikin Haru!
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Lokal Senyaman New Balance untuk Jalan Kaki Jauh
Pilihan
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
Terkini
-
Sarwendah Pamer Dibelikan Mobil Baru Usai Ditagih Debt Collector
-
Gokil! Bonnadol Tampil Fasih Berbahasa Indonesia di Fan Meeting Jakarta
-
Mimpi Besar Atta Halilintar Usai Gaet Legenda Timnas, Kini Incar Kolaborasi dengan Messi dan Ronaldo
-
Penampilannya Bikin Pangling, Deswita Maharani Ungkap 'Ritual' Boiyen Jelang Nikah
-
Profil Helwa Bachmid, Model yang Viral Usai Mengaku Istri Siri Habib Bahar
-
Dibongkar Indro Warkop, Banyak Aktor Top Mundur Perankan Dono
-
Raisa Siapkan Konser Tunggal Lagi di 2026, Usung Konsep yang Beda
-
Ammar Zoni Tiba-Tiba Minta Surat Nikah Padahal Belum Sah, Dokter Kamelia Kaget
-
Asal-usul Habib Bahar yang Rahasiakan Pernikahannya dengan Helwa Bachmid, Keturunan Rasulullah?
-
5 Dosa Masa Lalu Habib Bahar bin Smith, Ulama yang Rahasiakan Pernikahannya dengan Model