Suara.com - Kesuksesan drama Korea Our Beloved Summer tentu tak terlepas dari penulisnya, Lee Naeun. Drama tersebut dibangun dengan sangat apik mulai dari alur cerita hingga karakter dari masing-masing tokoh yang sangat kuat.
Salah satu pemain utamanya, Choi Woo Shik yang memerankan Choi Ung jadi perbincangan netizen. Bahkan banyak netizen yang ingin punya pacar seperti Choi Ung.
Seperti yang diketahui, karakter Choi Ung memiliki sifat lembut, penyayang, bucin meski kerap ceroboh. Ternyata sang penulis terinspirasi dari sifat asli Choi Woo Shik saat hadir di variety show di Summer Vacation.
Dilansir dari Sports Kyunghyang, Lee Naeun mengamati sifat Woo Shik yang ceroboh dan sering melawak. Saat dijadikan drama, Naeun memilih pemain film Parasite itu untuk memerankan Choi Ung di Our Beloved Summer.
Dalam pernyataannya, Naeun juga mengungkapkan ingin mengakhiri kisah cinta Choi Ung dan Kook Yeon Su dengan sad ending. Tapi harapan penonton sangat tinggi hingga akhirnya ia memberikan akhir bahagia.
"Awalnya, aku pikir endingnya kekanak-kanakan. Itu karena aku orang yang anti untuk mengakhiri kisah drama dengan 'married and lived happily ever after'. Namun, saat aku menulis naskahnya, aku justru hanya berharap 'Ung-Yeonsu' akan bahagia," ucap Lee Naeun.
Drama Our Beloved Summer menceritakan mantan pasangan kekasih, Choi Ung dan Yeon Su yang belum bisa move on meski sudah 5 tahun putus. Mereka kembali dipertemukan dan terlibat pekerjaan yang sama.
Sampai akhirnya mereka balikan dan saling memperbaiki kesalahan di masa lalu. Alur cerita, karakter pemain hingga cinematography Our Beloved Summer layak diacungi jempol.
Baca Juga: 5 Rekomendasi Drama Korea Terbaru, Hometown Cha Cha Cha hingga Our Beloved Summer
Berita Terkait
-
Choi Woo Shik dan Gong Seung Yeon Akan Bintangi Film Baru, Number One
-
Sinopsis Number One: Saat Masakan Ibu Jadi Hitung Mundur Kematian
-
Reuni Bintang Parasite, Choi Woo Shik dan Jang Hye Jin Bintangi Film Number One
-
4 Mix & Match Knit Sweater ala Choi Woo Shik, Buat Ngampus sampai Ngantor!
-
Debut Would You Marry Me Raup Rating Tinggi, Chemistry Choi Woo Shik dan Jung So Min Curi Perhatian
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
Terkini
-
Usai Baca Buku Aurelie Moeremans, Feni Rose Ungkap Penyesalan
-
Daftar Lengkap Pemenang Golden Globes 2026, Timothee Chalamet Jadi Aktor Terbaik
-
Jessica Jung Akhirnya Nyanyi Lagu-Lagu SNSD Usai 12 Tahun, Videonya Bikin Mewek
-
Cek Kode Voucher Nonton Film Tuhan Benarkah Kau Mendengarku Pakai M-Tix, Beli 2 Bayar 1
-
Kabar Duka, Ayah Jihoon TWS Meninggal Dunia
-
Tampil Trio Bareng Dewi Perssik dan Rina Nose, Wika Salim Bongkar Rahasia Kekompakan di Panggung
-
Dulu Sempat Tak Ditanggapi, Aurelie Moeremans Kini Lega Isu Grooming Mulai Disadari Banyak Orang
-
Valen dan Mila DA7 Tampil Beda di HUT Indosiar, Jadi Pelayan Kafe Saat Drama Musikal
-
Digugat Dugaan Penelantaran Anak, Pihak Denada Buka Suara: Ini Ranah Keluarga
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z