Suara.com - Beberapa waktu lalu, pernyataan Dewi Perssik soal mantan-mantan suaminya membuat netizen heboh. Pasalnya ia seolah menyentil bahwa kehidupan ranjangnya bermasalah dengan suami pertama dan kedua.
"Suami pertama, aku gimana mau hamil gitu kan. Yah susah untuk diungkapkan, semua orang sudah tahu," kata Dewi Perssik.
Mantan suami pertama Dewi Perssik, Saipul Jamil langsung menanggapi ucapan pedangdut asal Jember itu. Lewat YouTube, ia membagikan kompilasi video berisi cuplikan pernyataan Dewi dan sejumlah headline berita yang menulis tentang pengakuan pedangdut 36 tahun itu.
Saipul Jamil tak muncul sedikitpun dalam video itu. Ia hanya membuat judul yang mencuri perhatian yakni "Jaga Mulutmu !!!!".
Video berdurasi 3 detik 35 menit itu langsung banjir komentar. Dukungan mengalir untuk pedangdut yang belum lama bebas dari penjara tersebut.
"Semangat bang Ipul, ga usah digubris omongan pihak onoh. nyari sensasi mulu," tulis netizen. "Mulut DP emang lemes bgt bang, ga usah didengerin," sahut lainnya.
"Persikpersik hmmmmmm...bang Ipul semangat," timpal netizen. "Jaga lisanmu, karena di akhirat bakal dihisab, semangat bang ipul," pungkas lainnya.
Dewi Perssik dinikahi Saipul Jamil pada tahun 2005 silam. 3 tahun menikah, pasangan tersebut memutuskan bercerai.
Baca Juga: Dituding Mandul, Dewi Perssik Bongkar Tabiat Asli Saipul Jamil dan Aldi Taher: Semua Orang Juga Tahu
Berita Terkait
-
Dituding Usir Irish Bella dari Program Acara Televisi, Dewi Perssik: Hoax!
-
Dituduh Usir Irish Bella di Pagi Pagi Ambyar, Dewi Perssik Beri Klarifikasi Sambil Ucap Syukur
-
Bikin Banjir Air Mata, Momen Haru Anak Istimewa Peluk Erat Dewi Perssik di Pagi Pagi Ambyar
-
Mulai Serius Minta Jodoh, Dewi Perssik Rajin Salat Tahajud Agar Diberikan Suami Saleh
-
Selamat dari Penjarahan, Kucing Eko Patrio Kini Dirawat Dewi Perssik
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
Terkini
-
Perjalanan Fatima Bosch Jadi Miss Universe 2025: Walkout karena Dihina 'Bodoh'
-
Jars Jangan Sampai Salah! Ini Rundown Lengkap Konser eaJ di Jakarta Hari Ini
-
Raih Piala Citra, Sheila Dara Dapat Ucapan Selamat Ugal-ugalan dari Mertua
-
Dapat 'Ilham dari Langit', Fedi Nuril Kembali Pakai Celak Mata di FFI 2025
-
Kemenangan Lagu Barasuara di FFI 2025 Tuai Kontroversi, Dinilai Bukan Original Soundtrack Film
-
Selamat! Fatima Bosch Juara Miss Universe 2025, Momen Bersejarah untuk Meksiko
-
Baim Wong Raih Penghargaan LEPRID atas Dedikasi di Dunia Perfilman
-
Vidi Aldiano Menang Gugatan atas Tuntutan Rp24,5 Miliar oleh Keenan Nasution
-
Kembali Raih Piala Citra, Pidato Kemenangan Sheila Dara di FFI 2025 Bikin Vidi Aldiano Menangis
-
Bongkar Malam Pertama Saat Honeymoon, Sifat Asli Suami Boiyen Bikin Kaget: Gue Kira Kalem