Suara.com - Lucinta Luna terciduk dirangkul Ustaz Syam. Momen ini hadir saat artis bernama asli Muhammad Fattah itu live Instagram.
Lucinta Luna awalnya hendak pamit kepada warganet. Namun tiba-tiba saja muncul Ustaz Syam dari belakang.
Ustaz Syam langsung mengalungkan tangan di pundak Lucinta Luna. Sontak, artis yang merupakan transeksual itu kaget.
"Eh pak Ustaz, ya ampun," kata Lucinta Luna di video yang diunggah @rumpi_gosip, Jumat (18/2/2022).
Lucinta Luna langsung menyapa Ustaz Syam dengan salam. Masih dalam keadaan dirangkul, pelantun Bobo Dimana ini mengatakan takut dengan sang ulama.
"Aku takut di rukiyah sama pak ustaz," ujar Lucinta Luna.
Tapi Ustaz Syam menenangkan Lucinta Luna. Ia mengatakan mantan pacar Abash itu adalah sosok yang baik.
"Baik banget," kata Ustaz Syam.
Saat Ustaz Syam hendak pergi, Lucinta Luna meminta diajak mengaji. Tawaran itu tak disia-siakan rekan Ustaz Maulana tersebut.
Baca Juga: Lucinta Luna Peringati Ria Ricis agar Jauhi Chandrika Chika, Ada Apa?
Tapi rupanya ada satu syarat yang harus dipenuhi Lucinta Luna.
"Pakai peci ya," kata Ustaz Syam memberikan syarat.
Dengan suara laki-lakinya, Lucinta Luna protes. "Pakai mukena dong ustaz," katanya.
Berita Terkait
-
Sempat Marah-Marah, Perseteruan Lucinta Luna dan Traveloka Berujung Manis
-
Lucinta Luna Ngamuk, Uang Tiket Pesawat Tak Kunjung Direfund Layanan Travel
-
Lucinta Luna Lulusan Apa? Netizen Sebut Aura STM-nya Keluar Saat Demo
-
Heboh! Lucinta Luna Orasi di Depan DPR, Sindir Pemerintah hingga Kibarkan Bendera One Piece
-
Kibarkan Bendera One Piece, Lucinta Luna Orasi di Depan DPR Pakai Helm Gojek: Bubarkan DPR!
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
Terkini
-
Sosok Puteri Modiyanti yang Curi Perhatian di Acara Siraman Darma Mangkuluhur
-
Dituduh Lakukan KDRT pada Jule, Na Daehoon Tegas Membantah: Saya Tak Pernah Lakukan Hal Memalukan
-
Usai Pengakuan Grooming Aurelie Moeremans, Roby Tremonti Mendadak Singgung Jerat Hukum Tokoh Fiktif
-
Bunga Zainal Geram Lihat Inara Rusli, Datang ke Podcast Tapi Tak Ada Penyesalan atas Kasus Poligami
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Alasan Anies Baswedan Tak Dibahas di Mens Rea
-
Beredar Chat Jule Ngaku Korban KDRT Na Daehoon, Tapi Kok Dapat Hak Asuh?
-
Makin Percaya Diri Tampil Tanpa Hijab, Video Jule Bareng Seorang Pria Viral di Media Sosial
-
47 Meters Down: Uncaged, Melawan Labirin Maya dan Hiu Buta, Malam Ini di Trans TV
-
No Way Up Sajikan Horor Survival yang Memacu Adrenalin antara Langit dan Laut, Malam Ini di Trans TV
-
Pernah Kena Isu Selingkuh dengan Zize, Salim Nauderer Direstui Faisal Haris Pacari Shakilla Astari