Suara.com - Di tengah pro kontra soal rombongan artis Indonesia di Paris beserta klaimnya soal mengikuti Paris Fashion Week, Marissya Icha punya gaya tersendiri selama acara tersebut. Seperti apa gaya Marissya Icha di Paris dan pendapatnya soal kontroversi klaim tersebut?
Sahabat mendiang Vanessa Angel ini ikut terbang ke Paris bersama rombongan artis lain. Menanggapi pro kontra terhadap PFW, Marissya Icha 'pasang badan'. Marissya Icha mengaku heran melihat orang Indonesia malah menjatuhkan dirinya bersama rekan-rekan lain yang sedang berjuang membawa nama Tanah Air di negeri orang.
Seperti apa momen Marissya Icha di Paris? Simak potret-potretnya berikut ini.
1. Marissya Icha tampil fashionable saat menikmati teh di pagi hari bersama Vivi Mar'i Zubaedi. Marissya Icha dan Vivi tampak adu gaya dengan pakaian masing-masing. Penampilan mereka yang sama-sama mengenakan sunglasses hitam tampak kece abis!
2. Marissya Icha datang ke Paris bersama brand yang desainernya adalah Vivi Mar'i Zubaedi, istri Wali Kota Banjarbaru. Dalam fashion show during Paris Fashion Week tersebut, Marissya Icha ikut memamerkan koleksi baru milik Vivi. Gaya Marissya Icha di jalanan Paris keren banget ya!
3. Kesempatan pergi ke Paris juga mempertemukan Marissya Icha dengan Ariel. Meski berbeda rombongan, Marissya Icha dan vokalis band NOAH tersebut sempat berfoto bersama. Pertemuan Marissya Icha dan Ariel rupanya membuat warganet menjodoh-jodohkan mereka.
4. Penampilan Marissya Icha saat menghadiri fashion show during Paris Fashion Week rupanya membuat Fadly Faisal melontarkan pujian. Dalam kesempatan tersebut, Marissya Icha rupanya baru kali pertama bertemu Ria Ricis dan Teuku Ryan. Icha lantas memuji Ricis dan suami sebagai sosok pribadi yang humble.
5. Selain Ariel NOAH, Marissya Icha juga bertemu Dinda Hauw dan Rey Mbayang yang berada di rombongan brand Indonesia berbeda darinya. Ia pun bertemu Shandy Purnamasari dan Juragan 99 yang baru meluncurkan produk baru. Kenalan Marissya Icha memang bukan kaleng-kaleng ya!
6. Pro kontra mengenai brand-brand Indonesia yang mengklaim hadir di Paris Fashion Week sempat ditanggapi Marissya Icha. Sahabat mendiang Vanessa Angel tersebut meminta publik untuk mengapresiasi produk-produk anak bangsa. Seperti karya yang dibawa Vivi Mar'i Zubaedi yang membawa produk lokal dan UMKM untuk dipasarkan ke luar negeri.
7. Marissya Icha bikin bangga bisa membawakan produk karya anak bangsa di fashion show yang digelar di Paris. Di tengah pro kontra yang membanjiri brand lokal, Marissya justru membuktikan bahwa karya anak bangsa juga dilirik orang luar negeri. Bahkan Marissya tampak bercakap-cakap akrab dengan seorang bule.
8. Prestasi Marissya Icha membawa brand lokal ke Paris juga sekaligus untuk memperingati Hari Perempuan Internasional. Fuji dan Frans Faisal yang merupakan adik ipar mendiang Vanessa Angel pun turut bangga atas pencapaian Marissya Icha tersebut.
Itulah sederet momen Marissya Icha di Paris. Gaya fashion Marissya Icha kece abis ya! Bagaimana pendapatmu?
Kontributor : Neressa Prahastiwi
Berita Terkait
-
7 Gaya Artis Dunia di Paris Fashion Week, Jisoo BLACKPINK Mirip Anak Sekolah!
-
Bersikap Kritis, Wanda Hamidah Malah Bakal Dituntut EO yang Klaim Paris Fashion Week
-
Riuh Tudingan Pembohongan Publik soal Paris Fashion Week, Gilang Juragan 99 Hanya Respon Pakai Emotikon
-
Wanda Hamidah Sebut Punya Duit Rp500 Juta Bisa Ikut Paris Fashion Week
-
Begini Penjelasan Brand Modest Wear AM Terkait Klaim Keikutsertaannya di Ajang Mode Bergengsi Paris Fashion Week
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 10 Rekomendasi Skincare Wardah untuk Atasi Flek Hitam Usia 40 Tahun ke Atas
Pilihan
-
Mengapa Pertamina Beres-beres Anak Usaha? Tak Urus Lagi Bisnis Rumah Sakit Hingga Hotel
-
Pandu Sjahrir Blak-blakan: Danantara Tak Bisa Jauh dari Politik!
-
Danantara 'Wajibkan' Menkeu Purbaya Ikut Rapat Masalah Utang Whoosh
-
Viral Biaya Tambahan QRIS Rp500: BI Melarang, Pelaku Bisa Di-Blacklist
-
Harga Minyak Dunia Merosot Imbas Stok AS Melonjak
Terkini
-
Tak Dinafkahi Habib Bahar, Helwa Bachmid Hanya Makan Nasi Siram Teh Hangat Saat Hamil
-
Bantah Terima Bulanan Rp200 Juta, Pengacara Sarwendah Ungkap Uang "Ditalangin Dulu" dari Ruben Onsu
-
Persiapan Hadapi Sidang Cerai, Marissa Anita Meditasi Pagi Tadi
-
Belajar dari Anak Sherly Tjoanda yang Jadi Yatim, Korbankan Masa Muda untuk Bekerja
-
Ziarah ke Makam Ameer Azzikra, Nadzira Shafa Kode Bakal Nikah Lagi?
-
Baru Reuni, Intip Kabar Terbaru 5 Pemain Inikah Rasanya setelah 20 Tahun
-
Jakarta IP Market 2025 Digelar: Ambisi RI Jadi Raja Kekayaan Intelektual Asia Tenggara
-
Takut Anaknya Tak Mancung, Nathalie Holscher Curhat Soal Kekhawatiran Selama Hamil Adzam
-
Strategi Baru LMKN Atasi Kisruh Royalti Musik, Ajak Musisi Jadi Mata-Mata
-
Sarwendah-Ruben Onsu Makin Panas, Dari Isu Penagih Utang ke Tudingan Halangi Bertemu Anak