Suara.com - Wanda Hamidah yang menyoroti polemik klaim sejumlah brand atas acara Paris Fashion Week 2022, akan menghadapi masalah. Ia bakal dituntut seorang EO yang terkait dengan masalah tersebut.
Si EO tersebut sudah menghubungi salah satu sahabat Wanda Hamidah untuk bertemu. Isi pembicaraan nantinya, soal tuntutan yang dilayangkan kepada bintang film Imperfect ini.
"Mba Wulan sang EO 'Paris Fashion Week' minta bertemu. Katanya akan menuntut saya di pengadilan," kata Wanda Hamidah di Instagram Story, Kamis (10/3/2022).
Tanpa rasa gentar, Wanda Hamidah juga menyatakan siap menghadapi si EO. Bahkan ia pun menanti kejutan lain yang terungkap setelah pertemuan itu.
"Dengan senang hati saya menunggu. Supaya kedok kamu semakin terbuka," ujarnya.
Wanda Hamidah lantas membandingkan masalah tersebut dengan serial Inventing Anna di Netflix. Mengisahkan seseorang yang menipu orang-orang di salah satu pesta New York.
"Nah, versi Jakarta juga ada," kata Wanda Hamidah.
Ia menjelaskan, "seseorang mencuri hati dan uang para elite, menipu sosialita, pejabat negara, Kedubes, lembaga, organisasi dan tentunya para desainer."
Wanda Hamidah pun tidak asal membicarakan hal tersebut. Sebab ia mengantongi bukti mengenai adanya oknum yang melakukan penipuan.
Baca Juga: 7 Gaya Liburan Wanda Hamidah, Anti Pamer Kemewahan
"Sebagian besar brand yang ikut ke Paris menyangka itu PWF beneran. Sudah bayar mahal, ternyata tidak didaftarkan," tutur Wanda Hamidah.
"Siapapun yang telah menipu, mereka harus membayarnya. Entah sanksi hukum atau sosial," ucapnya mengakhiri.
Berita Terkait
-
Nekat Pakai Identitas Palsu Bos Bali United, Pria Asal Solo Ditangkap Polisi
-
Grebek Jaringan Online Scam, Otoritas Myanmar Tangkap 48 WNI
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Modus Penipuan Digital Makin Canggih, Ini Strategi Baru Bank Indonesia Melawan Scammer!
-
Terbongkar! Sindikat Pinjol Dompet Selebriti: Teror Korban Pakai Foto Porno, Aset Rp14 Miliar Disita
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
- 58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif November 2025: Ada Item Digimon, Diamond, dan Skin
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil Matic Mirip Honda Brio untuk Wanita
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Sunscreen Wardah Untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Atasi Tanda Penuaan
Pilihan
-
4 HP Baterai Jumbo Paling Murah Tahan Seharian Tanpa Cas, Cocok untuk Gamer dan Movie Marathon
-
5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
-
Hari Ini Bookbuilding, Ini Jeroan Keuangan Superbank yang Mau IPO
-
Profil Superbank (SUPA): IPO Saham, Harga, Prospek, Laporan Keuangan, dan Jadwal
-
Jelang Nataru, BPH Migas Pastikan Ketersediaan Pertalite Aman!
Terkini
-
Film Exorcist Terbaru Lagi Dipersiapkan, Scarlett Johansson Jadi Bintangnya
-
Ketika Suara Merdu Tiara Andini Diambil Adiknya
-
5 Film Horor Klasik Terbaik Sepanjang Masa, Tak Kalah dari yang Modern
-
Film Pelangi di Mars Usung Konsep Hybrid, Anak Indonesia Pimpin Robot Asing Selamatkan Bumi
-
Rekap Zootopia, Ingat Lagi Ceritanya Sebelum Nonton Zootopia 2 di Bioskop
-
Promo Buy 1 Get 1 Presale Film Air Mata Mualaf di XXI
-
8 Drama Korea Tayang Desember 2025, Park Seo Joon Hingga Hyun Bin Comeback!
-
6 Film Terbaik FFI Angkat Isu Perempuan
-
7 Pasangan Mini Drama China Jadian dan Menikah di Dunia Nyata
-
Amanda Manopo Umumkan Hamil Anak Pertama