Suara.com - Penyanyi Judika buka suara memberikan komentar ihwal bergabungnya Marcello Tahitoe alias Ello sebagai vokalis grup band Dewa 19.
Alih-alih ketar-ketir, Judika justru merasa senang Ello didapuk oleh Ahmad Dhani sebagai vokalis Dewa 19.
"Sekarang aku seneng lihat Ello kan karakternya beda banget," kata Judika dikutip dari YouTube Popular Seleb pada Jumat (18/3/2022).
Menurut penyanyi asal Sidikalang ini, Ello diduga hanya mengisi posisi vokal sementara di Dewa 19.
"Dewa itu punya vokalis Ari Laso, Once. Dan gak tahu ini konsepnya kayaknya gantiin sementara juga," sambungnya.
Pasalnya, pelantun lagu 'Bagaimana Kalau Aku Tidak Baik Baik Saja' tersebut menilai Ari Lasso dan Once sedang berhalangan.
"Mas Dhani kan ada beberapa porsi untuk Dewa, Mas Ari kondisi lagi gak bisa, Once lagi gak bisa. Jadi, diganti dulu," tambahnya.
Kendati demikian, suami Duma Riris Silalahi ini penasaran lagu-lagu Dewa 19 yang akan dibawakan Ello kelak.
"Jadi, pingin lagu-lagu Dewa kalau dibawain Ello kayak apa gitu," tuturnya.
Baca Juga: Terbongkar! Ternyata ini Alasan Ahmad Dhani Tak Akur dengan Maia Estianty, Sepele Banget
Judika menilai, karakter suara Ello akan membawa suasana dan warna yang berbeda dalam lagu-lagu Dewa 19.
"Menurut aku cocok aja. Karakter Ello akan membawa suasana yang berbeda pasti di lagu-lagu Dewa dan itu yang menarik buat aku," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Heboh Pernyataan Pandji Pragiwaksono soal Ahmad Dhani di Tengah Promosi Spesial Netflix 'Mens Rea'
-
Sudah Ganti Tahun, Rayen Pono Sebut Laporannya ke Ahmad Dhani Mandek karena Izin Presiden
-
Lolos Audisi Indonesian Idol, Fajar Sadboy Siap Tinggalkan Pekerjaan
-
Tiara Savitri Anak Mulan Jameela Diterima S2 di New York University SPS, Lulusan Apa Sebelumnya?
-
5 Konser Gratis Malam Tahun Baru 2026 di Berbagai Daerah, Ada Dewa 19 hingga Hindia
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Siap Tayang Lebaran 2026, Produksi Danur: The Last Chapter Dibuat Gila-gilaan
-
Perankan Aisyah di Ahlan Singapore, Rebecca Klopper Ungkap Rencana Berhijab di Masa Depan
-
Makin Menawan! 7 Potret Maternity Shoot Aurelie Moeremans di California
-
Pecah Telur! 10 Aktor Perdana Menang Golden Globe Awards
-
Sinopsis Hamnet, Film Drama Terbaik di Ajang Golden Globes 2026
-
Shandy Aulia Tenteng Tas Rp4 Miliar Bikin Ribut, Gigi dan Syahrini Belum Punya?
-
Aulia Sarah Jadi Bidan Ketiban Sial, Film Sengkolo Petaka Satu Suro Kuras Emosi
-
Kaitan Buku Broken Strings Aurelie Moeremans dengan Isu Child Grooming yang Seret Nama Aliando
-
Sinopsis Catch Me If You Can: Drama Kriminal di Netflix yang Masih Layak Dinikmati di 2026
-
Killerman: Liam Hemsworth Jadi Pencuci Uang Amnesia dan Diburu Polisi Korup, Malam Ini di Trans TV