Suara.com - Gelar artis multitalenta layak disandangkan kepada pelaku di dunia hiburan Tanah Air yang melakoni lebih dari satu profesi. Misalnya saja artis dangdut yang ternyata juga berbakat di dunia akting.
Selain karena bakat, hal itu juga merupakan sebuah upaya untuk mempertahankan eksistensi di dunia hiburan.
Dalam kesempatan kali ini, yuk kini mengenang kembali eksistensi sederet penyanyi dangdut saat main film melalui potret-potret lawas. Penasaran? Langsung saja simak bareng-bareng yuk!
1. Rhoma Irama
Rhoma Irama menyandang gelar "Raja Dangdut" karena berbagai karyanya yang melegenda. Namun tahukah kamu? Pria berusia 75 tahun tersebut sempat eksis sebagai pemain film di era 70-an hingga 90-an.
Rhoma Irama mulai bermain film layar lebar lewat film "Krisis X" (1975). Rhoma Irama juga belum lama membintangi film "Dawai 2 Asmara" (2010) dan "Sajadah Ka'bah" (2011) yang membuktikan eksistensinya sebagai aktor masih diakui hingga era ini.
Rhoma Irama memiliki seorang penerus yang juga telah eksis di industri musik dangdut, Ridho Rhoma. Ridho rupanya juga mewarisi bakat akting sang ayah dengan penampilannya di sejumlah film dan FTV. Sayangnya Ridho kini tengah terjerat kasus narkoba.
Sang "Ratu Dangdut" Elvy Sukaesih pun bermain film layar lebar di masa lalu. Elvy memulai debutnya di dunia perfilman lewat film "Asoy" (1977). Terakhir, Elvy sempat membintangi film horor "Hantu Biang Kerok" pada 2009.
Baca Juga: Meski Sudah Jadi Aktor Terkenal, Song Kang Mengaku Pernah Merasa Kesepian
Sebagai penyanyi dangdut, karier Elvy Sukaesih mulai menanjak ketika menjadi penyanyi pendamping Rhoma Irama di Orkes Melayu Soneta. Pada 1975, Elvy mulai bersolo karier hingga meraih julukkan " Ratu Dangdut".
Anak-anak Elvy diketahui mewarisi bakat sang ibunda dalam dunia tarik suara. Sedangkan bakat akting Elvy diwarisi Dhawiya yang telah dikenal luas sebagai aktris.
Rita Sugiarto juga lekat dengan "Raja Dangdut" Rhoma Irama. Tak hanya berduet lewat lagu, Rita juga tampil di sejumlah film Rhoma. Tak banyak film yang dibintangi pelantun "Cinta Berawan" tersebut. Namun penampilannya begitu berkesan sehingga Rita pun diingat sebagai pemain film.
Di antara film yang pernah dibintangi Rita Sugiarto ialah "Oma Irama Penasaran" (1976), "Darah Muda" (1977), "Keagungan Tuhan" (1980), "Perjuangan dan Doa" (1980), "Melody Cinta Rhoma Irama" (1980), "Badai di Awal Bahagia" (1981), dan "Dilihat Boleh Dipegang Jangan" (1983).
4. Mansyur S.
Tag
Berita Terkait
-
Sebelum Hamish Daud Muncul, Pihak Raisa Jawab Isu Selingkuh Jadi Dasar Perceraian
-
Bukan Rencana Awal, Once Mekel Ungkap Alasan Haru Pilih TPU Tanah Kusir Jadi Makam Mertua
-
Ini Keputusan Lengkap MKD untuk Ahmad Sahroni, Nafa Urbach, Eko Patrio, dan Uya Kuya
-
Dapat 'Restu' BNN usai Ditangkap Kasus Narkoba, Onad Bakal Direhab di Sini
-
Ustaz Derry Sulaiman Sering Mengislamkan Orang di Mal
Terpopuler
- PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
- 5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung SPF untuk Usia 40 Tahun, Cegah Flek Hitam dan Penuaan
- Pembangunan Satu Koperasi Merah Putih Butuh Dana Rp 2,5 Miliar, Dari Mana Sumbernya?
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 3 Pemain Naturalisasi Baru Timnas Indonesia untuk Piala Asia 2027 dan Piala Dunia 2030
Pilihan
-
Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
-
4 HP 5G Paling Murah November 2025, Spek Gahar Mulai dari Rp 2 Jutaan
-
6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
-
Harga Emas di Pegadaian Stabil Tinggi Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Kompak Naik
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
Terkini
-
Amanda Manopo Sebut Kenny Austin Aslinya Tipe Suami Takut Istri
-
Iko Uwais Batal Tanding di Bahkan Voli 3, Joe Taslim Diusulkan Jadi Pengganti
-
Suka Film-Film Sains Fiksi, Joko Anwar Terinspirasi dari Pengalaman Lihat UFO Saat Kecil
-
Pulau Sentosa Disulap Jadi Negeri Oz, Singapura Hadirkan Keajaiban Wicked: For Good
-
Raffi Ahmad Totalitas Membantu, Tanggung Penuh Biaya VIP Perawatan Fahmi Bo dan Sudah 3 Kali Jenguk
-
Cerita Personel Elephant Kind Dapat Ancaman Pembunuhan di London
-
Melanie Subono Bahas Riders Bikin 'Eneg': Ada Artis YouTube Minta Dijemput Helikopter di Cipete
-
Pergulatan Batin Ariel NOAH Saat Putuskan Terima Tawaran Jadi Dilan di Film Terbaru
-
Bongkar Kendala Jadi Promotor Musik, Melanie Subono: Indonesia Tidak Punya Venue Khusus Konser
-
Amanda Manopo Antusias Ajak Suami Perawatan Bareng, Kenny Austin Cuma Bisa Pasrah dan Nurut Istri