Suara.com - Fitri Salhuteru rupanya banyak diminta warganet untuk memberi nasihat kepada sobat kentalnya, Nikita Mirzani. Namun Fitri merasa hal itu bukan urusannya.
Memang sudah bukan rahasia kalau Nikita Mirzani memiliki hubungan yang sangat dekat dengan Fitri Salhuteru. Bahkan, sosok Fitri dianggap sudah seperti kakak sendiri bagi Nikita Mirzani.
Tapi karena hal itu, rupanya banyak warganet yang meminta Fitri Salhuteru untuk memberi nasihat kepada Nikita Mirzani. Salah satunya, menasihati Nikita agar tidak terlalu mencampuri urusan orang.
Tapi, permintaan warganet ditolak mentah-mentah oleh Fitri Salhuteru. Menurutnya, hal itu bukan urusannya dan Nikita Mirzani adalah sosok dewasa yang memiliki keputusan sendiri atas apa yang dilakukannya.
Baca Juga: Nikita Mirzani Sebut Sultan Andara Crazy, Sindir Raffi Ahmad?
"Netizen yang budiman, jangan ajarkan saya untuk ajarkan Nikita enggak ikut campur urusan orang lain. Pertama, saya malas, kedua sosmed dia urusan dia," tulis Fitri Salhuteru di Instagram, Selasa (22/3/2022).
Selain itu, selama Nikita Mirzani dihujat Fitri Salhuteru tak pernah meminta warganet untuk menghentikannya.
"Sudah saya bilang semua yang main sosmed harus siap dengan segala risikonya di sosmed," imbuh Fitri Salhuteru.
"Saya bukan penasihat sosial media @nikitamirzaniwawardi_172. Sudah saya bilang dia bedebah! Kalau bicara buat orang pusing karena banyak benernya. Sudah ya netizen, kalau enggak suka sama dia jangan follow. Segampang itu," ujar Fitri Salhuteru.
Seperti diketahui, Nikita Mirzani banyak mendapat nyinyiran dari warganet karena begitu lantang menyuarakan soal keganjilan harta dari Gilang Widya Pramana alias Juragan 99 dan Shandy Purnamasari.
Baca Juga: 8 Potret Pesta Ulang Tahun Nikita Mirzani, Penampilan Aming Disorot
Menuru Fitri Salhuteru, apa yang disampaikan Nikita Mirzani di media sosialnya adalah haknya. Dan menjadi tanggung jawab Nikita sendiri soal risikonya.
- 1
- 2
baca juga
-
Nikita Mirzani Bongkar Prilaku Culas Indra Kenz, Kamera Mati Duit Diambil Lagi
-
Aming Manglingi di Pesta Ultah Nikita Mirzani: Jadi Wanita Barbar
-
Heboh Nikita Mirzani Sumpal Mulut Tante Lala dengan Kapas: Kurang Ajar Sih!
Komentar
Berita Terkait
-
Jawaban Pesulap Merah saat Disebut Pemutus Rezeki Dukun oleh Nikita Mirzani Disorot, Netizen: Jawaban Sangat Sempurna
-
Keluarga Pesulap Merah Sungguh Nano-nano
-
Si Pesulap Merah Marcel Radhival Punya Abang Kandung Seorang Ustaz, Nikita Mirzani: Percaya Kepada Agama Masing-masing
terkini
-
Mengenal Suku-suku di Pulau Bali dan Nusa Tenggara
-
Sebanyak 2.816 Jemaah Haji Asal Indonesia Pulang ke Tanah Air Hari Ini, Berikut Jadwal Lengkapnya
-
Polos, Video Viral Polah Bocah Laki-Laki Lempar Batu ke Pintu Kamar Mandi
-
Video Insiden Barang Bawaan Pengendara Motor Meledak di Citayam, Jalanan Dipenuhi Asap Tebal
-
MUDAH! Resep Samosa, Pastry Segitiga Camilan Favorit Banyak Orang
-
Duga Irjen Ferdy Sambo yang Jadi Tersangka Baru, Legislator PDIP: Diumumkan oleh Kapolri Berarti Bukan Orang Sembarangan
-
Marshanda Utang Rp 300 Juta ke Rumah Sakit Jiwa di Los Angeles, Raffi Ahmad Janji Lunasi: Dia Teman Gue dari Kecil
-
Pengumuman Resmi PBSI Wakil Indonesia Putri Syaikah Mundur dari Kejuaraan Dunia 2022 di Jepang
-
Kena Tilang Jawaban Ngeles Pengendara Sepeda Motor Ini Uji Kesabaran Polisi
-
Kasus Covid-19 Meningkat Lagi, 28 RT di Jakarta Kini Berstatus Zona Merah
-
Setelah Cerai dari Sule, Nathalie Holscher Sering Minta Maaf ke Adzam
-
Jika Prabowo Jadi Presiden, Politisi PDIP: Kita Enggak Ngemis-Ngemis Sama World Bank
-
Film Pengabdi Setan 2 Didesak Pakai Flash Warning, Apa Artinya?
-
Tak Banyak yang Tahu, Krishna Murti Selamatkan Anak Flores Terjebak Perang Yaman, Kini Ia Nikahkan
-
IPW Sebut Nama Ferdy Sambo Menjelang Pengumuman Tersangka Baru Kasus Kematian Brigadir J
-
Egy Maulana Vikri Gabung Klub Slovakia Lagi, Ketum PSSI Girang
-
Dinar Candy Curhat Pernah DIsantet, Susah Gerak Selama Setahun
-
Menag Yaqut Sebut Orangtua Punya Peran Memastikan Perlindungan Anak dari Perundungan dan Pelecehan
-
Diumumkan Kapolri Sore Ini, Legislator PDIP Harapkan Nama Irjen Ferdy Sambo yang Jadi Tersangka
-
Duh, 33 Titik Panas Ditemukan di Kaltim, Tersebar di 6 Kabupaten Sekaligus
-
10 Potret Bayi Artis Liburan ke Luar Negeri, Ada Raffi Ahmad dan Atta Halilintar
-
Keren! Witan Sulaeman Gabung AS Trencin, Klub Kasta Teratas Liga Slovakia
-
5 Fakta Rumah Donald Trump Digerebek FBI: Brankas Dibongkar, Dokumen Disita
-
Ini 5 Cara Sederhana untuk Self Healing Selain Jalan-Jalan!
-
Camat Payakumbuh Dicopot usai Tampil ala Citayam Fashion Week, Wali Kota Angkat Bicara