Suara.com - Nama Sabda Ahessa mendadak menuai perbincangan netizen. Hal itu terjadi setelah lelaki tersebut kedapatan mesra dengan Wulan Guritno.
Sabda Ahessa dan Wulan Guritno disebut-sebut menjalin hubungan spesial. Mereka digosipkan berpacaran.
Sabda Ahessa sendiri merupakan bujangan berusia 26 tahun sedangkan Wulan Guritno yang berstatus janda sudah berumur 40 tahun.
Dengan rumor ini, profil Sabda Ahessa pun langsung banyak dicari-cari orang. Kira-kira siapa dia? Intip profilnya berikut ini.
Biodata
Pemilik nama asli Sabda Yegra Ahessa ini lahir pada 21 Maret 1996. Dia merupakan anak dari mendiang Sys NS dan Shanty Widhiyanti.
Sabda Ahessa diketahui pernah menempuh pendidikan di University of Notre Dame Australia.
Karier
Sabda Ahessa dikenal sebagai atlet basket. Namun begitu, dia juga tetap aktif di dunia entertainment Tanah Air.
Selain sebagai model, Sabda Ahessa juga terjun sebagai aktor. Dia pernah membintangi film Pacarku Anak Koruptor.
Selebgram
Ya, Sabda Ahessa juga cukup aktif di Instagram. Bahkan dia sering membagikan aktivitasnya di sana.
Sabda Ahessa dikenal sebagai sosok laki-laki tampan dengan tubuh yang atletis.
Gosip pacaran dengan Wulan Guritno
Meskipun diisukan berpacaran, baik Wulan Guritno maupun Sabda Ahessa belum angkat bicara mengenai status keduanya.
Berita Terkait
-
Film Malam 3 Yasinan: Drama Horor Keluarga yang Penuh Ketegangan!
-
Bukan Hantu Biasa, Wulan Guritno Bawa Horor Naratif ke Malam 3 Yasinan
-
Tepis Isu Nepotisme, Wulan Guritno Beberkan Proses Casting Shaloom Razade
-
Wulan Guritno Tegaskan Shaloom Razade Lolos Casting Malam 3 Yasinan Bukan karena 'Ordal'
-
6 Rangkaian Skincare Anti Aging Andalan Wulan Guritno, Kunci Wajah Kencang Bebas Jerawat
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Siap Tayang Lebaran 2026, Produksi Danur: The Last Chapter Dibuat Gila-gilaan
-
Perankan Aisyah di Ahlan Singapore, Rebecca Klopper Ungkap Rencana Berhijab di Masa Depan
-
Makin Menawan! 7 Potret Maternity Shoot Aurelie Moeremans di California
-
Pecah Telur! 10 Aktor Perdana Menang Golden Globe Awards
-
Sinopsis Hamnet, Film Drama Terbaik di Ajang Golden Globes 2026
-
Shandy Aulia Tenteng Tas Rp4 Miliar Bikin Ribut, Gigi dan Syahrini Belum Punya?
-
Aulia Sarah Jadi Bidan Ketiban Sial, Film Sengkolo Petaka Satu Suro Kuras Emosi
-
Kaitan Buku Broken Strings Aurelie Moeremans dengan Isu Child Grooming yang Seret Nama Aliando
-
Sinopsis Catch Me If You Can: Drama Kriminal di Netflix yang Masih Layak Dinikmati di 2026
-
Killerman: Liam Hemsworth Jadi Pencuci Uang Amnesia dan Diburu Polisi Korup, Malam Ini di Trans TV