Suara.com - Ibu mertua mendiang Vanessa Angel, Dewi Zuhriati kini telah jadi artis. Selain aktif mengunggah konten YouTube, Oma Gala Sky ini jadi bintang iklan sekaligus model dari brand fashion anak muda.
Aksi Oma Gala Sky dalam video iklan brand fashion tersebut sukses menarik perhatian publik. Biasa tampil sederhana, Oma Gala berdandan dengan gaya swag ala mafia sampai bikin pangling. Daripada penasaran, yuk langsung kepoin gaya Oma Gala Sky jadi bintang iklan.
1. Jadi Model Iklan Brand Fashion Anak Muda
Popularitas Dewi Zuhriati kian melejit. Oma Gala Sky ini didapuk jadi model brand fashion anak muda kekinian.
2. Punya Gaya Ceria dan Enerjik
Inilah gaya Oma Gala Sky yang ceria dan enerjik dalam iklan brand fashion. Sebelumnya brand fashion ini juga menggandeng Fuji sebagai model.
3. Bintangi Video Klip dengan Gaya Swag
Tak hanya model foto, Oma Gala juga membintangi video single brand fashion itu yang berjudul "Halmogang-Omafia". Dalam video klip inilah, Oma Gala tampil dengan gaya swag.
4. Penampilannya Bikin Pangling
Ibu empat anak ini sukses membuat publik jadi pangling. Terlebih selama ini Oma Gala dikenal dengan penampilan sederhana.
5. Pasang Wajah Garang
Penampilan Oma Gala ala bos gangster sukses menarik perhatian. Ia tampil dengan busana serta hijab serba hitam. Oma Gala juga keren banget memasang ekspresi wajah garang!
6. Oma Gala Jadi Badass Banget
Kalau ini gaya badass Oma Gala dengan perempuan-perempuan cantik di belakangnya. Vibes video klip Oma Gala ini terasa Korea banget ya!
7. Video Klip Oma Gala Ditonton Ribuan Kali
Sejak dirilis pada Selasa (4/4/2022) lalu, video klip Oma Gala ini sudah ditonton sebanyak 153 ribu kali lho! Bahkan netizen yang memenuhi kolom komentar YouTube pun ramai memberikan pujian pada istri Haji Faisal itu.
8. Kece Pakai Kacamata Hitam
Ini adalah gaya fierce Oma Gala bersama para perempuan cantik yang berperan sebagai "anak buah"-nya. Oma Gala kelihatan kece abis pakai kacamata hitam.
9. Saingan Baru Fuji Nih?
Bahkan ada netizen yang menyebut Fuji kalah dengan Oma Gala lho! "Gak ada obat nih produk nya ditambah vibes Oma Gala yg paling kece badai. Uti kalah nih sm mama hehehehe utiiiii mamanya gemesin," ujar netizen. "Goks Oma.. ngalahin uti KEREEEND BGT BGT BGT BGTTTTT," sambung netizen lainnya.
Itulah 9 gaya Oma Gala Sky jadi bintang iklan. Penampilan Dewi Zuhriati pun sukses membuat pangling hingga dapat pujian selangit. Bagaimana pendapat kalian?
Kontributor : Trias Rohmadoni
Berita Terkait
-
Lucinta Luna Sengaja Keluarkan 'Kodam' di Iklan, Tuai Pujian: Jujur Memang Berkah Ya!
-
Gaya Keren Dewi Zuhriati Mama Fuji Jadi Bintang Iklan Perankan Sosok Mafia, Yuk Simak Fakta Menarik Oma Gala Tersebut!
-
Istri Haji Faisal Tampil Nyentrik Bak Mafia di Iklan Fashion, Damage-nya Nggak Ada Obat!
-
Pensil Alis Fuji Hilang, Perlakuan Thariq Halilintar Tuai Sorotan Warganet Sampai Disebut Cowok Idaman!
-
Sebut Gala Lebih Bahagia Bersama Doddy Sudrajat, Farhat Abbas Ditertawakan
Terpopuler
- Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
- Deretan Mobil Bekas 80 Jutaan Punya Mesin Awet dan Bandel untuk Pemakaian Lama
- Jadwal M7 Mobile Legends Knockout Terbaru: AE di Upper, ONIC Cuma Punya 1 Nyawa
Pilihan
-
Rumor Panas Eks AC Milan ke Persib, Bobotoh Bersuara: Bojan Lebih Tahu Kebutuhan Tim
-
Ekonomi Tak Jelas, Gaji Rendah, Warga Jogja Berjuang untuk Hidup
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
Terkini
-
El Rumi Beri Syifa Hadju Kalung Cantik di Acara Pertunangan, Segini Harganya
-
Masih Ngarep Istri Sah, Insanul Fahmi Akui Kesalahan Main Belakang dengan Inara Rusli
-
4 Film Dodit Mulyanto, Sebelum Dijemput Nenek Sedang Tayang di Bioskop
-
Babak Baru Laporan Dokter Oky Pratama: Terlapor Mangkir Mediasi, Polisi Siapkan Saksi Ahli
-
Panen Uang Rp7 Juta Hasil Nabung Setahun di Pintu: Kok Gak Dimakan Rayap?
-
Dulu Sembunyi-Sembunyi, Ini 7 Potret Steffi Zamora dan Nino Fernandez saat Pacaran
-
Saat Materi Pandji Pragiwaksono Jadi Urusan Polisi, Para 'Korban' Roasting Malah Santai Banget
-
Buktikan Diri ke Mantan Suami, Shyalimar Malik Siapkan Putranya Jadi The Next Raffi Ahmad
-
Alas Roban Jadi Film Pertama Raih 1 Juta Penonton di 2026
-
Tangis Marshanda Pecah, Akui 17 Tahun Hidup dalam Penyangkalan Bipolar