Suara.com - Putra Zaskia Sungkar dan Irwansyah Ukkasya diketahui sudah berusia 1 tahun. Pasangan tersebut dikaruniai bayi laki-laki pada tahun 2021 lalu setelah penantian selama bertahun-tahun.
Ukkasya terlihat makin gembul dan menggemaskan. Keponakan Shireen Sungkar itu juga semakin tampan dari hari ke hari.
Zaskia Sungkar menceritakan jika Ukkasya kerap mengalami cranky layaknya anak-anak. Tapi artis 31 tahun itu punya cara ampuh setiap kali Ukkasya menangis rewel.
Hal itu diungkapkan Zaskia dalam channel YouTube The Sungkars. Saat itu Zaskia sedang berkunjung ke rumah baru Teuku Wisnu dan Shireen Sungkar.
Teuku Wisnu awalnya menyinggung bahwa Ukkasya sudah paham tentang salat. "Dia (Ukkasya) kalo lihat sajadah langsung 'Allah (salat)'," ungkap Teuku Wisnu.
Lantas Zaskia mengungkapkan bahwa Ukkasya senang mendengar lantunan ayat suci. Tapi ternyata Ukkasya tak suka mendengar orang menyanyi apalagi suara nyanyian sang ayah.
"Dan dia kalo lagi teriak-teriak gitu, yang namanya anak kan ada aja yang cranky-nya. Dia dibacain kalo denger kita ngaji langsung tenang gitu," kata Zaskia.
"Masya Allah," sahut Shireen Sungkar.
"Tapi kalo misal denger tiba-tiba kita nyanyi-nyanyi, nggak mau dia. Kalo papanya udah nyanyi dia (pasang muka kesal)," imbuh Zaskia Sungkar.
Baca Juga: Warganet Semprot Buzzer yang Ributkan Ngaji di Malioboro, tapi Tragedi Klitih Malah Diam
Diketahui kehadiran Ukkasya begitu dinantikan Zaskia dan Irwansyah selama hampir 10 tahun. Tak heran, Ukkasya begitu dijaga dan disayang oleh kedua orang tuanya.
Berita Terkait
-
Deretan Artis yang Diprediksi Melahirkan pada 2026, Momen Penuh Kebahagiaan
-
CERPEN: Kisah Seratus Ribu
-
Bocoran Zaskia Sungkar: 3 Produk Wajib Ada untuk Kulit Newborn, Apa Saja?
-
Zaskia Sungkar Akhirnya Umumkan Jenis Kelamin Sang Anak: Its a Boy!
-
Zaskia Sungkar Bagikan Perkembangan Kehamilan di Trimester Kedua, Bayi Seukuran Nanas
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
Kilas Balik 10 Karya Ikonik Wim Wenders, Sang Presiden Juri Berlinale 2026
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues
-
Sintya Marisca Pamer Foto Cincin di Jari Manis, Resmi Tunangan?
-
Sinopsis Crime 101, Chris Hemsworth Jadi Pencuri Ulung Paling Diburu Polisi
-
5 Aktris yang Paling Diunggulkan untuk Peran Mother Gothel di Live-Action Tangled
-
5 Momen Ikonik GDA 2026: Daesang Jennie hingga Aksi 'Loading' CORTIS!
-
Apa Itu Child Grooming? Pengalaman Traumatis Aurelie Moeremans di Buku Broken Strings