Suara.com - Natasha Wilona baru-baru ini ikut buka puasa bareng keluarga Verrell Bramasta. Momen kebersamaan mereka itu sekaligus menjadi ajang protes Natasha Wilona soal bakal menikah dengan Verrel di luar negeri.
Natasha Wilona mengeluh dikejar-kejar wartawan soal rencananya menikah di luar negeri. Bintang film Aku Tahu Kapan Kamu Mati ini pun bingung karena merasa tak pernah mengatakan hal itu.
"Hm, yang aku mau tanya, kenapa sampai aku tuh diwawancara, dikejar-kejar wartawan, ditanya aku mau nikah di US (Amerika Serikat) apa di mana, Singapura?" kata Natasha Wilona bertanya ke Verrell Bramasta, mengutip dari YouTube Natasha Wilona, Kamis (14/4/2022).
Natasha Wilona mengaku sampai bertanya pada para wartawan soal sumber kabar itu. Bintang sinetron Anak Jalanan ini pun mengetahui bahwa oknum penyebar isu itu adalah orang terdekat mereka.
Verrell Bramasta pun mengaku merasakan hal yang sama. Sama-sama ditanyai soal rencana pernikahan dengan Natasha Wilona, ia pun langsung menyebut nama sang adik, Athalla Naufal sebagai biang keladinya.
"Katanya dari sumber terdekat, terus aku bilang 'sumber terdekat itu siapa?'," tanya Natasha Wilona.
"Nah sini, Athalla!," ujar Verrel sambil menunjuk adiknya.
Athalla Naufal langsung membantah dan mengatakan bahwa Austin lah biang keroknya. Namun, Austin juga melempar kesalahan ke Athalla.
"Siapa? Austin itu yang ngomong, tanya dia," ujar Athalla Naufal menunjuk sahabatnya.
Baca Juga: Beberkan Tips Awet Muda dan Bentuk Tubuh Ideal, Natasha Wilona: Makan 3 Sendok Nasi Sama Telor
Austin pun mengaku tak menyebut nama Natasha Wilona sama sekali. Ia hanya mengatakan bahwa Verrell Bramasta akan menikah di luar negeri.
"Enggak ada, kan gue bilang elu yang mau nikah di luar negeri, enggak ada yang ngomong namanya Wilo," kata Austin.
Berita Terkait
-
Jadi Relawan Banjir Sumatra, Kenapa Komeng Tak Dihujat seperti Anggota Dewan Lainnya?
-
Gaya Verrell Bramasta Jadi Sorotan, 4 Rekomendasi Film yang Tampilkan Aksi dengan Rompi Taktis
-
Wakili Suara Publik, Acara Lapor Pak! Parodikan Verrell Bramasta dan Zulkifli Hasan di Lokasi Banjir
-
Verrell Bramasta Buka Loker Staf Ahli DPR, Jobdesk Tuai Nyinyir Warganet?
-
Verrell Bramasta Open Loker jadi Staf Ahli DPR, Intip Syarat dan Tugasnya
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Sinopsis Scream 7: Teror Ghostface Kembali, Putri Sidney Jadi Target Utama
-
Cetak Sejarah! Ini 3 Film Terlaris Tissa Biani yang Tembus Jutaan Penonton
-
Nasihat Buya Yahya Jadi Titik Balik Inara Rusli Cabut Laporan Polisi dan Rujuk dengan Insanul Fahmi
-
Rekap Lengkap Ramalan Hard Gumay 2026: Kematian Artis, Perceraian Seleb Hingga Bencana Alam
-
Suami Terseret Kasus Penipuan, Boiyen Ungkap Harapan Ini untuk Tahun 2026
-
Sambut Tahun Baru dengan Teror, Nonton Film Dusun Mayit Beli 1 Gratis 1 di m.tix
-
Viral Sosok 'Mbak Pipit' Disebut ART Cristiano Ronaldo yang Digaji Rp93 Juta, Begini Faktanya
-
Dipanggil Kamari 'Papa', Senyum Justin Hubner Disebut Mirip dengan Mendiang Dali Wasink
-
Drama Keluarga Beckham Berlanjut, Foto Brooklyn Tak Ada di Rangkuman Akhir Tahun David Beckham
-
Lolos Audisi Indonesian Idol, Fajar Sadboy Siap Tinggalkan Pekerjaan