Suara.com - Reuni 2NE1 menggemparkan panggung Festival Musik Coachella 2022 di Empire Polo Club, California. Girl group asal Korea Selatan itu bereuni dengan membawakan lagu 'I Am The Best'.
Seluruh personel 2NE1 tiba-tiba muncul, seusai salah satu mantan personelnya, CL membawakan lagu solo berjudul Hello Bitches di atas panggung.
Siapa sangka CL turut memboyong tiga mantan personel 2NE1 yang lain ke atas panggung yakni Minzy, Dara dan Bom. Hal ini sontak membikin histeris penonton hingga warganet di media sosial.
Berikut sejumlah fakta menarik 2NE1 yang bikin histeris seusai reuni di Coachella:
1. Reuni Mengejutkan
Penggemar awalnya hanya menunggu performa CL di panggung Head In The Clouds Forever, sebagai bagian dari Coachella 2022. Namun CL mendadak mengajak para member 2NE1 yang lain untuk pentas.
Kehadiran Park Bom, Sandara Park, serta Minzy yang keluar bersama CL bikin geger seisi panggung. Para penonton pun langsung bertepuk tangan meligat gril group kesohor ini reuni dadakan di Coachella.
2. Penampilan Personel Sedot Perhatian
2NE1 tak hanya mengejutkan dengan reuninya. Dandanan mereka pun bikin penonton dan warganet salah fokus. Sandara Park menjadi salah satu personel dengan dandanan maksimal.
Baca Juga: 4 Grup Kpop Lawas yang Comeback Tahun 2022, 2NE1 Hebohkan Coachella!
Dia mempertontonkan lagi gaya rambut “sapu ijuk”khasnya di Coachella. Gaya rambut nyentrik ini kali terakhir ditampilkan Park saat 2NE1 tampil sebagai grup lengkap di acara Mnet Asian Music Awards (MAMA) 2015.
3. Bawakan Lagu Paling Hits
Panggung Coachella benar-benar dimanfaatkan CL dkk untuk menyajikan aksi berkualitas. Dengan durasi waktu terbatas, 2NE1 harus sangat selektif memilih list lagu untuk dimainkan.
Salah satu lagu terbaik mereka, 'I Am The Best', turut dinyanyikan yang bikin para penonton kegirangan. Mereka pun langsung antusias menikmati setiap nada yang dilantunkan.
4. Nyanyi Tanpa Sepatu
Selain gaya rambutnya yang keren, Sandara Park ramai dibicarakan karena tampil tanpa sepatu pada satu kakinya. Hal itu diketahui saat Dara sempat mengacungkan kakinya.
Tag
Berita Terkait
-
4 Grup Kpop Lawas yang Comeback Tahun 2022, 2NE1 Hebohkan Coachella!
-
5 Potret Rich Brian Tampil di Coachella 2022, Cetak Sejarah Bersama NIKI
-
Fakta dan Potret NIKI Cetak Sejarah Tampil di Festival Musik Coachella 2022
-
Bangga, Niki Zefanya Tampil di Coachella 2022 Bawakan Lagu Indonesia
-
Bikin Fans Syok, Penampilan 2NE1 di Coachella 2022 Langsung Trending di Twitter
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 5 Pilihan HP Snapdragon Murah RAM Besar, Harga Mulai Rp 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Hyun Bin Spill Proses Syuting Made in Korea, Tayang 24 Desember 2025
-
Fahmi Bo Berencana Rujuk dengan Mantan Istri, Ijab Kabul Ulang Sabtu Nanti
-
Acts of Violence Malam Ini di Trans TV: Sajkan Pertarungan Brutal, Tetapi Cerita Dianggap Dangkal
-
Premium Rush: Terjepit Antara Detektif Korup dan Kiriman Rahasia, Malam Ini di Trans TV
-
Dari Karyawan Jadi Istri CEO, 5 Drakor 'Miskin Mendadak Kaya' Ini Bikin Baper Maksimal!
-
Profil dan Kisah Asmara Marissa Anita, Gugat Cerai Suami Bule usai 17 Tahun Menikah
-
Kontras Tanggapan Ahmad Dhani dan Mulan Jameela Soal Hoaks Cerai
-
4 Tahun Berlalu, Rachel Vennya Bahas Harta Gono Gini
-
Citra Scholastika Puluhan Tahun Alami Skoliosis, Ungkap Penyembuhan Selain Operasi
-
Tiket Normal The Founder5 II Resmi Dibuka! Siap-Siap untuk Tawa yang Lebih Gila dan Savage!