Suara.com - Menyusul NIKI, Rich Brian juga mengukir sejarah setelah tampil dalam Festival Musik Coachella 2022 di Amerika Serikat. Ia menjadi salah satu musisi asal Indonesia yang berhasil manggung di festival senin dan musik tahunan tersebut.
Dalam Coachella, Rich Brian tampil dengan sejumah artis 88rising lain, seperti Jackson Wang hingga Utada Hikaru di panggung utama. Dalam penampilannya, ia membawakan salah satu lagu dan menyematkan gambar Monas di panggung, sebagai representasi asalnya, Jakarta.
Rich Brian tampil tepat setelah NIKI, dengan menyanyikan lagu Gospel sebagai lagu pertama yang dibawakannya. Ia kemudian membawakan sejumlah lagu-lagu lain, seperti Froyo, Glow Like Dat, hingga Drive Safe.
Dalam wawancaranya, ia mengungkapkan bahwa dirnya sangat senang bisa menoreh sejarah di Coachella. Ia mengakui sama sekali tidak menyangka bisa meraih prestasi, serta turut mengharumkan nama Indonesia dengan prestasi yang diberikannya.
Berikut potret Rich Brian dalam panggung Festival Musik Coachella yang diselenggarakan pada 16 April 2022 waktu setempat:
1. Tampil Memukau Dengan Gaya Khasnya
Rich Brian tampil dengan gaya khasnya yang memukau. Ia terlihat tampil dengan gaya nge-rapnya yang membuat penonton terpesona.
2. Tampil Ciamik Dengan Balutan Busana Biru Langit
Rich Brian nampak menggunakan pakaian yang menjadikan dirinya tampil lebih ciamik. Ia mengenakan busana berwarna biru langit, dengan balutan corak putih.
3. Rapper Go Internasional Berdarah Asia
Rich Brian tampil sebagai rapper go internasional berdarah Asia. Ia mengakui tidak percaya berhasil menoreh sejarah di salah satu festival musik paling bergengsi di dunia.
4. Berhasil Membuat Penonton Pecah Lewat Penampilannya
Dalam penampilannya di festival tersebut, Rich Brian berhasil membius penonton atas penampilannya. Ia juga sukses membuat penonton berteriak dan bernyanyi bersamanya.
Baca Juga: Fakta dan Potret NIKI Cetak Sejarah Tampil di Festival Musik Coachella 2022
5. Tampil dengan Prestasi yang Mengharumkan Nama Indonesia
Dalam wawancaranya di acara tersebut, Rich Brian tidak serta lupa menyertakan negara asalnya, yang membuat publik bangga akan dirinya. Ia memperkenalkan diri sebagai penyanyi yang berasal dari Jakarta, Indonesia.
Kontributor : Syifa Khoerunnisa
Tag
Berita Terkait
-
Fakta dan Potret NIKI Cetak Sejarah Tampil di Festival Musik Coachella 2022
-
Bangga, Niki Zefanya Tampil di Coachella 2022 Bawakan Lagu Indonesia
-
Bikin Fans Syok, Penampilan 2NE1 di Coachella 2022 Langsung Trending di Twitter
-
Kejutkan Fans, 2NE1 Reunian di Panggung 'Coachella 2022' Setelah 6 Tahun
-
Harry Style Duet Bareng Shania Twain dan Debutkan Lagu Baru di Coachella
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 5 Sunscreen Jepang untuk Hempaskan Flek Hitam dan Garis Penuaan
Pilihan
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
Terkini
-
Kabar Duka, Lucky Element Meninggal Dunia
-
Film Horor Psikologis Return to Silent Hill Tayang di Indonesia Mulai 28 Januari 2026
-
Nikah Besok, Intip Perjalanan Cinta Ranty Maria dan Rayn Wijaya
-
Sinopsis Setan Alas! Pemenang Best Film JAFF 2023, Akhirnya Tayang di Bioskop
-
Kondisi Inul Daratista Drop Usai Pulang dari Korea, Pingsan di Kamar Mandi Hingga Masuk UGD
-
Dipisahkan Maut, Ini 7 Kenangan Perjalanan Cinta Reza Arap dan Lula Lahfah
-
Tujuh Tahun Menunggu, Setannya Cuan Jadi Panggung Terakhir Babe Cabita
-
Sinopsis Finding Her Edge, Serial Remaja tentang Ambisi, Cinta, dan Dunia Seluncur Es
-
Siap-Siap! 6 Film MGM Pictures Paling Dinanti Tahun 2026
-
4 Tanda Kepergian Lula Lahfah Disebut Meninggal dalam Kondisi Baik