Suara.com - Umat muslim percaya bahwa Ramadhan adalah salah satu bulan yang istimewa. Karenanya, jangan heran bila ada keajaiban di bulan penuh ampunan itu.
Sederet artis ini pernah alami keajaiban Ramadhan, termasuk malam lailatul qadar. Siapa saja mereka dan bagaimana kisahnya? Simak berikut ini.
Artis sinetron Marcella Simon mengalami keajaiban Ramadhan saat pertama kali berpuasa sebagai seorang muslim. Ya, dia adalah artis yang memutuskan mualaf pada akhir 2019.
Tak mudah bagi Marcella Simon menahan lapar dan haus dari fajar hingga matahari terbenam. Keajaiban pun muncul ketika dia berdoa.
Tiap kali merasakan gejala sakit seperti flu atau pusing saat berpuasa, Marcella Simon langsung berdoa. Seketika itu juga, sakitnya langsung hilang.
Sama seperti Marcella Simon, artis Christie Chasslam juga seorang mualaf. Dia resmi memeluk Islam di bulan Ramadhan.
Proses pengislaman Christie Chasslam dibimbing oleh seorang pemuka agama dari Malang. Dia pun menganggap mendapat keajaiban Ramadhan karena merasa diberikan hidayah sehingga memutuskan masuk Islam.
Baca Juga: Lebih Baik Dari Seribu Bulan, Kenali 5 Tanda Malam Lailatul Qadar
Hanung Bramantyo mendapatkan keajaiban Ramadhan paling istimewa, yakni malam lailatul qadar.
Pengalaman spiritual itu didapat saat Hanung masih jadi santri di pesantren. Kata dia, kunci tahu mendapatkan lailatul qadar adalah ketika Ramadhan berlalu.
Usai Ramadhan, Hanung Bramantyo merasa selalu berdosa jika melakukan apa pun. Bahkan ketika memakai baju putih dan celana putih, lalu dia buang angin, Hanung merasa pakaiannya sudah najis.
Hal itu kemudian dia ceritakan pada pengasuh pondok pesantren. Dari situ, Hanung Bramantyo tahu kalau dirinya mendapatkan malam lailatul qadar.
4. Zaskia Adya Mecca
Tag
Berita Terkait
-
Perkara Sepele, Ahmad Dhani dan Andra Ramadhan Ribut Besar Sampai Guling-Guling dan Baju Robek
-
Sambil Tertawa, Ari Lasso Akui Contek Judul Lagu Dewa 19 dan Andra Ramadhan Saat Garap Hampa
-
Jule Tak Bantah Isu Selingkuh, Pernyataan Klarifikasinya Tuai Kritik Pedas
-
Buka Suara setelah Lama Diam, Julia Prastini Akui Skandal Perselingkuhan
-
Striker Timnas Indonesia Belum Terima Kenyataan Gagal Lolos ke Piala Dunia 2026
Terpopuler
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- Gary Neville Akui Salah: Taktik Ruben Amorim di Manchester United Kini Berbuah Manis
- 7 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Alpha Arbutin untuk Hilangkan Flek Hitam di Usia 40 Tahun
- 7 Pilihan Parfum HMNS Terbaik yang Wanginya Meninggalkan Jejak dan Awet
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Tebar Surat Utang RI ke Investor China, Kantongi Pinjaman Rp14 Triliun
-
Dari AMSI Awards 2025: Suara.com Raih Kategori Inovasi Strategi Pertumbuhan Media Sosial
-
3 Rekomendasi HP Xiaomi 1 Jutaan Chipset Gahar dan RAM Besar, Lancar untuk Multitasking Harian
-
Tukin Anak Buah Bahlil Naik 100 Persen, Menkeu Purbaya: Saya Nggak Tahu!
-
Menkeu Purbaya Mau Tangkap Pelaku Bisnis Thrifting
Terkini
-
Tiru Cara Bimbim Slank Tenangkan Penonton, Tika T2 Malah Dilempari Botol
-
Ancang-ancang Banding, Nikita Mirzani Bantah Peras Bos Skincare Reza Gladys: Orang Gak Maksa Kok
-
Profil Kairul Soleh, Hakim yang Tolak Salaman Nikita Mirzani usai Vonis 4 Tahun Penjara
-
Usai Divonis 4 Tahun Penjara, Niat Baik Nikita Mirzani Ajak Hakim Salaman Ditolak
-
Jejak Kebaikan Raffi Ahmad: Dulu Rangkul Luna Maya, Kini Diduga Jenguk Ammar Zoni
-
Beda Nilai Mahar Emas 500 Gram Raisa Tahun 2017 Vs Tahun 2025, Kini Meroket!
-
Ashanty Pamer Rutinitas Skincare Super Lengkap, tapi Netizen Soroti Wajahnya yang Terlihat Kurus
-
Lagi Terjebak Banjir, Suara Google Maps Malah Bikin Ngakak
-
Sidang Cerai Perdana Adly Fairuz dan Angbeen Rishi Digelar 6 November
-
Angbeen Rishi Gugat Cerai Adly Fairuz setelah 5 Tahun Pernikahan