Suara.com - Lucinta Luna mengungkap alasan melakukan operasi plastik di Korea. Usut punya usut, dia rupanya insecure dengan komentar orang lain.
"Jadi gini yah aku ngerasa kalau ketemu temen-temen yang nggak suka sama aku, aku tuh diginiin 'Luna kayaknya ada yang kurang deh di wajah kamu'. Aku tuh orangnya insecure-an," kata Lucinta Luna saat tampil di program Pagi Pagi Ambyar baru-baru ini.
"Aku tuh nggak bisa dibilang ada sesuatu yang jelek, yang masih kurang di kepala aku itu nggak bisa," sambungnya lagi.
Sampai akhirnya, Lucinta Luna langsung memilih buat memperbaiki wajahnya lewat operasi.
"Aku tuh langsung nelpon dokter-dokter. Kata dokternya kirim gambarnya. Aku foto dong tampak depan, samping, bawah dan atas," tuturnya.
Tak lama dari itu, dokter tersebut mengirimkan gambar baru yang menampilkan ilustrasi wajah Lucinta Luna jika sudah operasi.
"Yasudah besok aku kirim lagi foto kamu yah. Ternyata foto aku sudah diubah, udah digambar-gambar ilustrasi muka di masa depan," ucapnya.
Tanpa pikir panjang, Lucinta Luna setuju dengan tindakan sang dokter. Dia juga menceritakan detik-detik menjalani operasi.
"Kepala dibuka, dibelek. Tulang-tulang dikikis-kikisin, kelopak mata dibentuk, hidung dikecilin, tulang pipi dipotong, dagu dipotong," terang Lucinta Luna.
Baca Juga: 9 Potret Rumah Mewah Lucinta Luna Senilai Rp 5 Miliar, Fuji Sampai Melongo Lihat Koleksinya
Meski merasa kesakitan, Lucinta Luna tetap puas dengan hasilnya.
"Aku puas banget, aku ngerasa 10 tahun lebih muda. Bener-bener ini hasil kerja keras aku. Bersakit-sakit kehulu, cantik-cantik kemudian," tandas Lucinta Luna.
Tag
Berita Terkait
- 
            
              Sempat Marah-Marah, Perseteruan Lucinta Luna dan Traveloka Berujung Manis
 - 
            
              Lucinta Luna Ngamuk, Uang Tiket Pesawat Tak Kunjung Direfund Layanan Travel
 - 
            
              Lucinta Luna Lulusan Apa? Netizen Sebut Aura STM-nya Keluar Saat Demo
 - 
            
              Heboh! Lucinta Luna Orasi di Depan DPR, Sindir Pemerintah hingga Kibarkan Bendera One Piece
 - 
            
              Kibarkan Bendera One Piece, Lucinta Luna Orasi di Depan DPR Pakai Helm Gojek: Bubarkan DPR!
 
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
 - 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 
Pilihan
- 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 - 
            
              5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
 - 
            
              Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
 
Terkini
- 
            
              Padahal Gabung Geng Motor, Desta Malu dan Minder Pengalaman Touring Kalah Telak dari Chef Juna
 - 
            
              Biaya Perawatan Amanda Manopo Setiap Bulan Terjawab, Pantas Kulitnya Mulus Tanpa Bedak
 - 
            
              Ustaz Derry Sulaiman Sering Mengislamkan Orang di Mal
 - 
            
              Akui Capek Syuting Film, Apa yang Bikin Desta Terima Tawaran Jadi Dono di Film Warkop DKI Reborn?
 - 
            
              Setelah Tawarkan Raisa Jadi Aspri, Hotman Paris Kini Cari Nomor Telepon Sabrina Alatas
 - 
            
              Temannya Pasang Badan, Sebut Sabrina Alatas Syok Difitnah Selingkuhan Hamish Daud
 - 
            
              Andien Ungkap Pernah Dibully Artis Senior Sampai Nangis Saat Live di TV
 - 
            
              Usai Melahirkan, Amanda Manopo Ingin Operasi Plastik di Bagian Ini
 - 
            
              Trauma Nikah Singkat, Salmafina Sunan Punya Aturan Ketat Buat Calon Suami: Harus Mau ke Psikolog
 - 
            
              Clara Shinta dan Suami Nyaris Cerai Gara-Gara Drama China, Revand Narya: Itu Adiktif Banget Sih