Suara.com - Rizwan Fadlah, anak ketiga Sule dan almarhumah Lina Jubaedah belakangan mencuri perhatian publik. Rizwan rupanya dianggap akan meneruskan karier Sule sebagai komedian. Sebab dua kakak Rizwan, Rizky Febian dan Putri Delina, lebih memilih menjadi penyanyi.
Baru-baru ini, percakapan Rizwan dan Sule di kanal YouTube Tema Indonesia berhasil menyedot perhatian. Awalnya Sule mengaku heran karena sama sekali tak pernah melihat Rizwan menangis.
"Belum pernah lihat Enjan (Rizwan) nangis. Kenapa sih Njan?" tanya Sule. "Enggak bakal nangis aku. Enggak ada yang harus dinangisin Bro," jawab Rizwan dengan santai.
Sule memang membebaskan anak-anaknya bersikap atau berbicara seperti teman sendiri kepadanya. Suami Nathalie Holscher tersebut lantas meminta pendapat Rizwan mengenai pekerjaannya sebagai YouTuber.
Diam-diam, Rizwan ternyata bersimpati dengan sang ayah yang amat bekerja keras. "Enjan liat ayah kerja banting tulang. Kadang tulang dibanting-banting. Enjan ada ngerasa kasian ya ayah?" tanya Sule lagi.
"Pernah, itu pasti pernah lah. Kadang-kadang waktu ngeliat di YouTube 'Ya Allah si ayah gini banget'," tutur Rizwan. "Ada lah pasti (pikiran gitu). Ya sudah lah, uangnya buat kita juga."
Dalam kesempatan tersebut, Sule dan Rizwan juga saling mengungkap perasaan. Meski kurang luwes saat menyampaikan pesan, kasih saya bapak dan anak ini tetap sampai ke hati penonton.
"Jangan capek-capek, jangan kerja terus. Maksudnya kerja nggak papa tapi jangan terlalu diforsir. Harus ada waktu istirahat juga," tutur Rizwan.
"Enjan mah orang baik, anak yang baik, nurut sama orangtua. Yang penting bisa jaga diri lah untuk ke depannya. Enjan kan akan menjadi Superstar. Harus bisa menjaga nama baik Enjan, jangan sampai melakukan hal-hal yang negatif," pungkas Sule.
Kontributor : Neressa Prahastiwi
Berita Terkait
-
Sule Disebut Ingin Menikah Lagi dengan DJ, Mahalini Refleks Nyebut!
-
Reaksi Spontan Mahalini saat Dengar Sule Ingin Nikah dengan DJ Lagi: Astaghfirullahalazim!
-
Sempat Dihujat dan Dinilai Tak Sopan Sebagai Menantu, Mahalini Bongkar Hubungan Aslinya dengan Sule
-
Diincar AC Milan, Jay Idzes Bersaing dengan 3 Nama Termasuk Rekan Setimnya Sendiri
-
Merinding! Sule Didatangi Almarhumah Mantan Istri, Kasih Petunjuk Mengejutkan soal Pacar
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Kilas Balik 10 Karya Ikonik Wim Wenders, Sang Presiden Juri Berlinale 2026
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues
-
Sintya Marisca Pamer Foto Cincin di Jari Manis, Resmi Tunangan?
-
Sinopsis Crime 101, Chris Hemsworth Jadi Pencuri Ulung Paling Diburu Polisi
-
5 Aktris yang Paling Diunggulkan untuk Peran Mother Gothel di Live-Action Tangled
-
5 Momen Ikonik GDA 2026: Daesang Jennie hingga Aksi 'Loading' CORTIS!
-
Apa Itu Child Grooming? Pengalaman Traumatis Aurelie Moeremans di Buku Broken Strings