Suara.com - DSP Media mengungkap bahwa mantan personel April, Jinsol resmi hengkang dari perusahaan. Keputusan itu diambil setelah keduanya berdiskusi satu sama lain.
Menurut DSP Media, kontrak eksklusif Jinsol eks April sudah berakhir sejak 26 April 2022.
"Setelah diskusi panjang tentang promosi artis di masa depan, DSP Media dan Lee Jinsol telah mencapai kesepakatan untuk mengakhiri kontrak eksklusifnya pada tanggal 26 April 2022," ungkap DSP Media melansir dari Allkpop pada Jumat (29/4/2022).
DSP Media mengucapkan terima kasih kepada Jinsol atas kontribusinya selama ini. Mengingat mereka sudah bekerjasama sejak April debut.
"Kami ingin mengucapkan terima kasih yang tulus kepada Lee Jinsol, yang berpromosi sebagai anggota April untuk waktu yang lama, dan para penggemar yang menghargai artis kami," tuturnya.
Sebagai penutup, DSP Media menerangkan akan mendukung langkah karier Jinsol eks April ke depannya.
"Kami juga mengirimkan dorongan kami kepada Lee Jinsol, yang akan memulai dari awal mulai sekarang," kata DSP Media.
Seperti diketahui, April dinyatakan bubar pada Januari 2022. Kejadian terjadi setelah April menuai kecaman lantaran melakukan bully terhadap mantan membernya, Hyunjoo.
Kemudaian personel April satu persatu keluar dari DSP Media termasuk Chaewon, Chaekyung, Yena dan Jinsol. Sedangkan Naeun dan Rachel masih bertahan di DSP Media.
Baca Juga: Naeun Eks APRIL Dikabarkan Gabung dengan Namoo Actors
Berita Terkait
-
Helikopter Rute Kotabaru-Palangka Raya Hilang Kontak di Area Hutan Kalimantan
-
Ulasan Novel April: Fallen, Sakura di Musim Semi dan Kasus Pembunuhan
-
Review Lagu SEVENTEEN 'April Shower': Saat Terluka dan Hati Belajar Ikhlas
-
Rokok SIN Ustaz Solmed Terbuat dari Apa? Air Rendamannya Diklaim Bisa Jadi Skincare
-
April Jasmine Klaim Air Rendaman Rokok Ustaz Solmed Bisa Untuk Skincare Hingga Detoks Penyakit
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Jordi Onsu Sudah 3 Tahun Tak Bicara dengan Ruben Onsu: Komunikasi Diblokir!
-
Jordi Onsu Ogah Bertemu Mak Ifah, Khawatir Ibunya Ngamuk dari Kubur
-
Curhatan Samuel Christ Soal Istri Suka Bangun Siang Disorot, Langsung Klarifikasi Setelah Viral
-
Vokal Kritik Pemerintah, Ekspresi Fedi Nuril saat Fadli Zon Berpidato di FFI 2025 Viral
-
Ariana Grande Idap Salah Satu Virus Mematikan, Mendadak Batal Hadiri Acara
-
Sebut Batik dari Malaysia ke Ariana Grande, Aisha Retno 'Penyanyi Berdarah Indonesia' Klarifikasi
-
Promo Nonton Film di CGV untuk Pelanggan Telkomsel Hari Ini, Beli Tiket Cuma Rp10 Ribu
-
Pengakuan Kocak Raisa Usai Viral Lari Hindari Wartawan di AMI Awards: Takut Ditanya-tanya
-
Dua Kali Sabet Piala Citra, Ringgo Agus Rahman Bicara Honor Akting
-
Perjalanan Fatima Bosch Jadi Miss Universe 2025: Walkout karena Dihina 'Bodoh'