Suara.com - Mayang belakangan ini menyanyikan ulang atau meng-cover lagu Mahalini yang bertajuk 'Melawan Restu'.
Sebelumnya, video Mayang ketika meng-cover lagu Mahalini sempat menuai sorotan lantaran suara tingginya dianggap terlalu berlebihan.
Alih-alih terdengar merdu, sejumlah netizen menilai suara tinggi Mayang menganggu lantara dianggap seperti berteriak-teriak.
Kali ini, video tersebut tersebut disandingkan dengan video Mahalini yang sedang bernyanyi lewat fitur live di media sosial.
Dari unggahan video tersebut, Mahalini tampak efisien ketika melantunkan suara-suara tinggi tanpa kesan berteriak-teriak.
Kolase unggahan video tersebut menyebar luas di sejumlah akun gosip dan menjadi perbincangan hangat netizen.
"Hayo kalian pilih suara siapa guys?" tulis akun gosip @rumpi_gosip.
Sementara itu, beberapa netizen menganggap perbandingan suara Mayang dengan Mahalini tidak setara.
Pasalnya, suara penyanyi profesional dengan penyanyi amatir tidak tepat untuk dibanding-bandingkan.
Baca Juga: Ikut Sungkem ke Calon Mertua, 4 Momen Lebaran Mahalini Raharja Bersama Keluarga Sule
"Ini mah tidak apple to apple," tulis seorang netizen, "Mayang bagus, tapi lebih bagus lagi kalau diam," sambung netizen lain, "Kayaknya yang bagus udah pada tahu deh," ucap netizen lainnya.
Berita Terkait
-
Mahalini Ungkap Momen Haru di Tanah Suci: Doa yang Langsung Dikabulkan
-
Mahalini Cerita Keajaiban Umrah Pertama Sebagai Mualaf, Doanya Dikabulkan dalam Sekejap
-
Sule Minta Rizky Febian Tak 'Ngadu' ke Ayahnya Saat Ada Masalah dengan Mahalini
-
Papua Memanas! Mapolres Mamberamo Raya Diserang Massa, Banyak Polisi jadi Korban, Apa Pemicunya?
-
Curhat Lewat Lagu, Mahalini Sampai Harus Pura-Pura Bahagia di Depan Anak
Terpopuler
- Operasi Zebra 2025 di Sumut Dimulai Besok, Ini Daftar Pelanggaran yang Disasar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Mobil Keluarga Bekas Paling Dicari 2025, Murah dengan Performa Mumpuni
- 5 Mobil Sedan Bekas Pajak Murah dan Irit BBM untuk Mahasiswa
- 5 Rekomendasi Smartwatch Selain Apple yang Bisa QRIS MyBCA
Pilihan
-
Aksi Jatuh Bareng: Rupiah dan Mata Uang Asia Kompak Terkoreksi
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik untuk Gamer dan Multitasker Berat
-
Perusahaan BUMN dan Badan Negara Lakukan Pemborosan Anggaran Berjamaah, Totalnya Rp43 T
-
RKUHAP Resmi Jadi UU: Ini Daftar Pasal Kontroversial yang Diprotes Publik
-
Permintaan Pertamax Turbo Meningkat, Pertamina Lakukan Impor
Terkini
-
Mengapa Sikap Marissa Anita Tunda Momongan Sejalan dengan Karakter Gen Z?
-
Sama-Sama Ogah Nikah Lagi, Riyuka Bunga dan Deddy Corbuzier Mau Tinggal di Panti Jompo Bareng
-
Video Lama Viral, Pernyataan Setia Habib Bahar ke Istri Pertama Kontras dengan Pernikahan Barunya
-
Fajar Sadboy Lemot Tiap Diajak Bicara, Amanda Manopo Duga Gegara Pernah Koma 13 Hari
-
Donny Damara Kritik Gen Z, Anggap Mudah Mengadu dan Tersinggung
-
Demi Cuan, Sarwendah Rela Live Streaming Sampai 14 Jam Sehari
-
Frans Faisal Sambut Peran Baru sebagai Ayah, Siap Ambil Jatah Begadang
-
Membandingkan Didikan Guru, Donny Damara: Dulu Ditampar Tanda Sayang, Sekarang Dianggap Kekerasan
-
Helwa Bachmid Merasa Ditelantarkan Habib Bahar, Ustaz Derry Ingatkan Tantangan Hidup Poligami
-
Daehoon Pilih Kabur Usai Sidang Cerai, Sempat Bertemu Jule Sebelum Gugatan Didaftarkan