Suara.com - Polres Metro Jakarta Selatan menyampaikan perkembangan terkini tentang kasus dugaan pengeroyokan yang melibatkan Putra Siregar dan Rico Valentino.
Menurut keterangan AKBP Ridwan Soplanit selaku Kasat Reskrim Polres Metro Jakarta Selatan, penyidik akan memanggil Chandrika Chika lagi.
"Untuk Putra Siregar, minggu depan kami akan lakukan pemeriksaan tambahan terhadap Chika," ujar Ridwan, Jumat (13/5/2022).
Ridwan lantas menjelaskan maksud penyidik Polres Metro Jakarta Selatan meminta Chandrika Chika untuk hadir lagi sebagai saksi atas dugaan pengeroyokan oleh Putra Siregar dan Rico Valentino.
"Chika akan memberikan keterangan tentang situasi pada saat dia di TKP dan ada rangkaian keterkaitan dia saat di TKP dengan sebelum di TKP," katanya memaparkan.
Namun terkait jadwal pasti panggilan pemeriksaan tambahan terhadap Chandrika Chika, Ridwan belum menyampaikan rinciannya.
Sebagaimana diketahui, Chandrika Chika terseret dalam dugaan pengeroyokan yang dilakukan Putra Siregar dan Rico Valentino pada 2 Maret 2022 di kawasan Senopati, Jakarta.
Mantan kekasih Thariq Halilintar itu disebut-sebut sebagai sosok perempuan yang memicu perkelahian antara Rico Valentino dan Nur Almasyah selaku pelapor dugaan pengeroyokan.
Chandrika Chika sebelumnya sudah memenuhi panggilan Polres Metro Jakarta Selatan pada 21 April 2022. Selama pemeriksaan, ia dicecar 20 pertanyaan oleh penyidik.
Baca Juga: Septia Nangis Dapat Kiriman Surat Putra Siregar dari Balik Penjara: Semoga Aminku dan Aminmu Bertemu
Nur Alamsyah sendiri baru melaporkan dugaan pengeroyokan yang dilakukan Rico Valentino dan Putra Siregar ke Polres Metro Jakarta Selatan pada 16 Maret 2022.
Sedang penetapan status tersangka serta penahanan terhadap Rico Valentino dan Putra Siregar dilakukan pada 12 April 2022.
Berita Terkait
-
Profil Valery Brahmana yang Ungkap Kontrak Mengerikan Miss Universe Indonesia 2025
-
Daftar Bisnis Septia Siregar dan Putra Siregar, Pasangan di Balik PStore
-
Curhat Merasa jadi Janda, Istri Putra Siregar Malah Dicibir
-
Diungkap Putra Siregar, Rizky Billar Bereaksi Usai Lesti Kejora Dipolisikan Yoni Dores
-
Kata Putra Siregar Soal Laporan Yoni Dores ke Lesti Kejora
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Zambia: Garuda Muda Bidik 3 Poin Perdana
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Stagnan, Tapi Antam Masih Belum Tersedia
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
Terkini
-
Megawati Ngaku Tak Punya Ponsel: Karena Aku Orang yang Dicari
-
Onadio Leonardo Ajukan Rehabilitasi, Polisi Ungkap Kondisi Terkini
-
Urine Negatif, Beby Prisillia Kirim Pesan Haru untuk Onadio Leonardo yang Masih Ditahan
-
Dituding Selingkuh dengan Sabrina Alatas, Instagram Hamish Daud Digeruduk Fans Raisa
-
Onad Ditangkap Polisi Terkait Kasus Narkoba, Adipati Dolken Ngaku Kecewa Tapi Tak Kaget: Sudah Biasa
-
Happy Asmara Mendadak Curhat Pernah Diselingkuhi Sebelum Tunangan
-
Air Mata di Ujung Sajadah 2: Citra Kirana Dihadapkan pada Cinta dan Kehilangan Seorang Anak
-
Wajah Kempotnya Viral, Ashanty Jawab Tudingan Jalani Operasi Bariatrik
-
Ruben Onsu Tegur Fansnya dan Giorgio Antonio, Sarwendah Curhat Sudah Muak dan Merasa Diinjak-injak
-
Sidang Etik Anggota DPR Dimulai, Nafa Urbach Disebut Hedonis dan Tamak