Suara.com - Kalina Oktarani mengajak pacarnya, Ricky Miraza ke makam sang ibu. Lantas apakah ini kode jika janda Vicky Prasetyo itu hendak menikah lagi?
Menanggapi pertanyaan itu, Kalina Oktarani memberikan penegasan. Untuk saat ini, tujuannya dan Ricky Miraza bukan meminta restu menikah.
"Bukan minta izin nikah. Menemani biasa seperti pasangan pada umumnya," kata Kalina Oktarani, usai nyekar di makam sang ibu TPU Taman Abadi, Ciputat, Tangerang Selatan, Jumat (13/5/2022).
Kalina Oktarani tak mau lagi terburu-buru memutuskan menikah. Untuk saat ini, ia dan Ricky Miraza masih menikmati masa berpacaran.
"Aku hargai banget beliau, karena dia selalu ada buat aku," ujar perempuan 41 tahun ini.
Meski berstatus pacar, Ricky Miraza sudah dekat dengan ibu Kalina Oktarani. Bahkan saat Mama Een wafat, ia hadir di samping janda satu anak tersebut.
"Aku juga ikut detik-detik almarhumah. Masa ke makamnya enggak datang, aku pasti datang lah," imbuh Ricky Miraza.
Kedatangan Kalina Oktarani dan Ricky Miraza bukan hanya untuk ziarah. Tapi juga peringatan 40 hari kepergian perempuan bernama lengkap Erlan Wardhania.
Setelah ziarah, Kalina Oktarani juga membuat tahlilan untuk mendoakan sang ibu. Tidak di rumah, ia mengadakan pengajian bersama anak-anak yatim di salah satu musala kawasan Pamulang, Tangerang Selatan.
Baca Juga: 6 Artis Ini Pernah Ditolong Ruben Onsu
Sebagai informasi, ibu Kalina Oktarani, Een Wardhania meninggal dunia pada 27 Maret 2022 sekira pukul 23.38 WIB. Mama Een meninggal dunia setelah berjuang melawan kanker.
Berita Terkait
-
Penyesalan Terdalam Vicky Prasetyo: Malu ke Anak hingga Akui 20 Kali Nikah Settingan
-
Vicky Prasetyo Dikabarkan Rogoh Kocek Rp 1,5 Miliar Bantu Nunung Buka Usaha Kuliner
-
Siap Nikah Akhir Tahun, Vicky Prasetyo Sebut Calon Istri Mirip Bibi Lung
-
Vicky Prasetyo Tanggapi Cerita Kalina Oktarani Tak Ditemani saat Keguguran: Move on Lah!
-
Kalina Oktarani Jualan Es Teler untuk Biaya Hidup di Masa Tua
Terpopuler
- Prabowo Disebut Ogah Pasang Badan untuk Jokowi Soal Ijazah Palsu, Benarkah?
- 3 Shio Paling Beruntung Pekan Ketiga 13-19 Oktober 2025
- 5 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Kolagen untuk Hilangkan Kerutan, Murah Meriah Mudah Ditemukan
- 6 Hybrid Sunscreen untuk Mengatasi Flek Hitam di Usia Matang 40 Tahun
- 22 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 12 Oktober: Klaim Pemain 112-113 dan Jutaan Koin
Pilihan
-
Uang MBG Rp100 T Belum Cair, Tapi Sudah Dibalikin!, Menkeu Purbaya Bingung
-
6 Rekomendasi HP 2 Jutaan Kamera Terbaik Oktober 2025
-
Keuangan Mees Hilgers Boncos Akibat Absen di FC Twente dan Timnas Indonesia
-
6 Rekomendasi HP Murah Tahan Air dengan Sertifikat IP, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
6 Fakta Isu Presiden Prabowo Berkunjung ke Israel
Terkini
-
Lady Gaga Resmi Gabung! Ini 4 Fakta Seru Devil Wears Prada 2
-
Deretan Artis Diajak Kolaborasi Ji Chang Wook Keliling Indonesia, dari Dikta Hingga Maxime Bouttier
-
Adegan Kesurupan di Film Pesugihan Sate Gagak Bikin Nunung Srimulat Butuh Bantuan Oksigen
-
Pria Dilarikan ke RS dengan Bokong Terjepit Kursi Plastik, Netizen Serukan Bantuan Damkar
-
5 Fakta Menarik Grand Galaxy Hotel, Drakor Comeback Lee Do Hyun Usai Wamil di Netflix
-
Dulu Bestie, Kini Yolo Ine Isyaratkan Perpecahan dengan Nikita Mirzani dan Mail
-
Dosa Terakhir: Ketika Willy dan Leon Dozan Bersatu, Menjelajahi Penebusan dan Aksi Tanpa Henti
-
Awalnya Takut, Momen Manis Putri Chacha Frederica Bertemu Luna Maya Jadi Perhatian
-
Pondok Pesantren Lirboyo Disorot Usai Kasus Trans 7, Ini Deretan Tokoh Jebolannya
-
Fajar Sadboy Doakan Amanda Manopo Hamil Minggu Depan, Kenny Austin: Gimana Bikinnya?