Suara.com - Anisa Rahma mengumumkan kabar bahagia. Mantan personel Cherrybelle itu kini tengah mengandung anak pertama.
Anisa Rahma memperlihatkan foto USG bersama sang suami, Anandito Dwis. Pasangan yang sudah empat tahun menikah ini pun foto bersama dokter.
"Alhamdulillah penantian aku dan suami berbuah manis," tulis Anisa Rahma di Instagram, Selasa (17/5/2022).
Tak hanya Anisa Rahma, sang suami juga antusias mengumumkan kabar bahagia ini. Bahkan lewat postingannya personel grup vokal Adam Musik memberikan tambahan informasi.
"Sayang, bener kan ini kita dikasih bayi kembar?" tanya Anandito Dwis.
"Masih nggak nyangka ya Allah langsung dua. Masya Allah, tabarakallah," imbuh penyanyi 30 tahun tersebut.
Anandito Dwis menceritakan perjuangan dirinya dan Anisa Rahma untuk mempunyai anak. Pasangan ini menempuh proses bayi tabung.
"Proses panjang yang kami jalani nggak mudah. Banyak pasang surutnya," terang Anisa Rahma.
Bahkan demi kelancaran proses tersebut, Anisa Rahma rela istirahat dari aktivitasnya selama setahun. Ia bersyukur sang suami turut andil dalam usaha ini.
Baca Juga: Anisa Rahma Sudah Tak Khawatir Ditinggal Pergi sang Suami, Kenapa?
"Sebagai pasangan harus saling menyemangati dan berjuang. Bukan salah satunya saja," terang Anisa Rahma.
Ia menambahkan, "karena memang kan memiliki buah hati keinginan berdua. Bukan salah satunya aja."
Berita Terkait
-
5 Potret Anisa Rahma Melahirkan Anak Ketiga, Suami Tak Kuasa Tahan Tangis
-
Anisa Rahma Melahirkan Anak ke-3, Namanya Aqila Dzakira Mafaza
-
Rey Mbayang Salahkan Dinda Hauw karena Di-prank Cabut Bulu Kaki: Agak Kecewa
-
Beda Nasib Eks Personel Cherrybelle Sarwendah Tan dengan Anisa Rahma, Ada yang Sedih dan Bahagia Cuma Selang Sehari
-
Fakta PDKT Teuku Ryan dan Salma, Robby Purba Ancam Lapor Polisi
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Sinopsis Qorin 2, Akankah Fedi Nuril Kembali Mendua di Film Horornya?
-
Bukan Kaleng-Kaleng, Atta dan Saaih Halilintar Siap Adu Skill Padel di Kompetisi Akbar Ini
-
Rio Dewanto Ungkit Trauma, Faradina Mufti Dicap Istri Durhaka Gara-Gara Legenda Kelam Malin Kundang
-
Deretan Drama Korea 2025 Adaptasi Webtoon, Terbaru Dear X
-
Susul Boiyen, Anwar BAB Mantap Nikahi Perempuan Berhijab Usai Lebaran
-
3 Upcoming Drama Korea Ji Chang Wook yang Tayang 2026, Ada Merry Berry Love!
-
Sinopsis Champagne Problems, Film Romcom Netflix Terbaru Tayang 19 November 2025
-
Dikenal Galak, Sisi Lain Iis Dahlia dan Soimah Dibongkar Putri Isnari
-
Top 10 Film Netflix Lagi Trending di Indonesia, Genre Horor Mendominasi
-
Tom Cruise Dianugerahi Oscar Kehormatan, Ini 7 Filmnya dengan Rating Tertinggi