Suara.com - Vidi Aldiano diduga ikut berpartisipasi dalam acara pernikahan Maudy Ayunda sebagai pengiring pengantin.
Dugaan muncul setelah Vidi Aldiano memposting beberapa foto bernuansa hitam putih dengan dirinya memakai busana adat Jawa di Instagram, Minggu (22/5/2022).
Dimulai dari postingan pertama, Vidi Aldiano menampilkan foto dirinya yang berpose sambil tersenyum ke arah kamera di depan hiasan bunga.
"Bridesmate duty. Jadi ingat nikahan sendiri dulu," tulis suami Sheila Dara Aisha di postingan tersebut.
Setelahnya, Vidi Aldiano membagikan momen ketika berfoto bersama perwakilan Trinity Optima Production, Irien Santoso. Ia sekaligus mengabarkan bahwa sang istri tidak bisa hadir karena urusan pekerjaan.
"Ibu negara lagi tugas," ucap lelaki 32 tahun.
Vidi Aldiano tak lupa mengucap selamat pada Maudy Ayunda yang dikabarkan menikah hari ini usai membuat postingan dengan baju pengantin.
"What a beautiful ceremony. My bestfriend is lit yo! Congratulations!," tuturnya.
Sayang, Vidi Aldiano belum memberikan penjelasan tentang kebenaran dibalik kabar pernikahan Maudy Ayunda. Ia hanya berkata bahwa hari ini jadi momen sakral bagi seseorang.
Baca Juga: Maudy Ayunda Dikabarkan Menikah Hari Ini, Banjir Ucapan Selamat
"Berbahagia untuk semua yang sedang berbahagia," kata pelantun Nuansa Bening di Instagram.
Kabar pernikahan Maudy Ayunda beredar usai sang penyanyi membuat dua postingan baru di Instagram. Awalnya, ia mengunggah foto mesra bersama seorang pria dengan nuansa hitam putih.
"Forever with my best friend," ujar perempuan 27 tahun dalam kalimat caption.
Maudy Ayunda kemudian menampilkan foto dirinya memakai gaun pengantin putih di postingan lain. Namun ia hanya mencantumkan tanggal hari ini tanpa memberikan keterangan lain.
Namun begitu, postingan Maudy Ayunda tersebut banjir ucapan selamat dari rekan artis dan netizen.
Berita Terkait
-
Penampilan Baru Vidi Aldiano Berkumis di Tengah Hiatus Curi Perhatian
-
Penampilan Vidi Aldiano di Masa Vakum, Kumisnya Bikin Pangling
-
Selain Devano, 6 Artis Indonesia Ini Rela Ganti Nama Panggung Demi Hoki dan Citra Baru
-
Kejutan di Soundrenaline 2025, Bilal Indrajaya dan Maudy Ayunda Rayakan Ulang Tahun di Panggung
-
Belajar dari Konsep Ikigai: Cara Menemukan Makna dan Kebahagiaan Hidup
Terpopuler
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Menanti Kabar, Ini Sosok Dua Istri Pilot Andy Dahananto Korban Kecelakaan ATR 42-500
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Produksi Tak Main-Main Film Kuyank, Risiko Kehilangan Miliaran Rupiah saat Syuting di Pedalaman
-
Apa Itu Whip Pink Gas yang Viral di Tengah Kabar Kematian Lula Lahfah?
-
Run Hide Fight: Gadis SMA Lawan Penembak Sekolah, Malam Ini di Trans TV
-
Tepis Isu Overdosis, Keluarga dan Polisi Beberkan Penyebab Kematian Lula Lahfah
-
Sakit Borongan, Gejala ISK yang Dibeberkan Lula Lahfah Sebelum Meninggal
-
Reza Arap Tak Kuasa Menahan Diri, Tersungkur di Makam Lula Lahfah dan Ingin Ikut Sang Kekasih
-
Persaingan Best Picture Oscar 2026: 10 Film Unggulan yang Sulit Dikalahkan
-
Viral Surat Medis Nyatakan Penyebab Kematian Lula Lahfah yang Sebenarnya
-
Tangisan Pilu Reza Arap di Pemakaman Lula Lahfah: Kenapa Enggak Dengerin Gue!
-
7 Drama Korea Tayang Februari 2026, Shin Hae Sun sampai Han Ji Min Comeback