Suara.com - Hadi Soesanto atau akrab disapa Hasoe SE (Sarjana Electone) genap berusia 54 tahun pada Rabu (25/5/2022). Di hari bahagianya itu, dia mengadakan pentas gedhen dengan mengundang 54 biduan atau penyanyi Hasoe Angels dari lintas generasi.
Jumlah 54 penyanyi itu sendiri dipilih karena bertepatan dengan usia Hasoe yang ke 54 tahun. Dulu, ketika ulang tahun ke-45, dirinya pernah mengadakan acara serupa dengan mengundang jumlah penyanyi yang sama, yakni 45.
"Sesuai umur saya. Saya pernah mengadakan 45, waktu itu. Sekarang 54," kata Hasoe, Rabu (25/5/2022) malam.
Kemudian, yang spesial di ulang tahunnya yang ke-54, Hasoe mengundang para penyanyinya, dari era 1990-an sampai sekarang. Jadi, bisa dibilang penyanyi yang datang adalah dari lintas generasi, sekaligus juga ajang reuni.
Sebagai informasi, penyanyi bergaya nyentrik ini memang sudah berkarya di dunia hiburan dangdut sejak 1996 atau 26 tahun.
"Saya mengundang teman-teman saya, biduan saya dari dulu sama saya. Dari tahun 90-an sampai sekarang. Jadi gabungan dari junior sama senior," imbuhnya.
Dengan bertambahnya usai, Hasoe tentu berharap dirinya bersama Hasoe Angels bisa terus eksis. Ia optimis grup musik asuhannya bisa terus maju karena musik dangdut terus digemari sampai saat ini.
"Tetap bertahan kok, dangdut saya pikir akan bertahan. Apalagi muncul lagu-lagu baru Jawa," ujar pria asal Jember tersebut.
Pentas Hasoe Angels yag berlangsung pada Rabu (25/5/2022) pun telah berlangsung meriah. Paras cantik serta suara aduhai penyanyi yang berjumlah 54 tersebut sukses membuat suasana pecah.
Baca Juga: Ada Luka di Paha Jusuf Kalla, Lisa Jusuf: Kena Pecahan Kaca, Jahitannya Kurang Bagus
Berita Terkait
-
Raffles Christian School Rayakan Ulang Tahun ke-20 dengan Rekor MURI dan Pertunjukan Budaya
-
Asal-usul Ondel-Ondel Betawi, Jadi Tema Acara Ultah Pertama Anak Kaesang Pangarep
-
Kiky Saputri Dapat Ucapan Ultah Tak Lazim dari Andre Taulany, Bikin Pusing Orang yang Membacanya
-
Rayakan Ulang Tahun ke-32, Na Daehoon Dapat Banyak Cinta dan Kehangatan!
-
Hasto Ungkap Hadiah Spesial Megawati Saat Prabowo Ulang Tahun
Terpopuler
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 7 Mobil Bekas di Bawah Rp50 Juta untuk Anak Muda, Desain Timeless Anti Mati Gaya
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah 50 Juta, Irit dan Bandel untuk Harian
- 5 Mobil Mungil 70 Jutaan untuk Libur Akhir Tahun: Cocok untuk Milenial, Gen-Z dan Keluarga Kecil
- 7 Sunscreen Mengandung Niacinamide untuk Mengurangi Flek Hitam, Semua di Bawah Rp60 Ribu
Pilihan
-
Trik Rahasia Belanja Kosmetik di 11.11, Biar Tetap Hemat dan Tetap Glowing
-
4 HP Memori 512 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer dan Konten Kreator
-
3 Rekomendasi HP Infinix 1 Jutaan, Speknya Setara Rp3 Jutaan
-
5 HP Layar AMOLED Paling Murah, Selalu Terang di Bawah Terik Matahari mulai Rp1 Jutaan
-
Harga Emas Naik Setelah Berturut-turut Anjlok, Cek Detail Emas di Pegadaian Hari Ini
Terkini
-
Penampilan Cetar Azizah Salsha di Turnamen Padel, Lipstiknya On Point
-
Kini Onad Terjerat Kasus Narkoba, dr Richard Lee Diduga Sudah Curiga Sejak Setahun Lalu
-
Gendong Anak Erika Carlina, Panggilan Deddy Corbuzier Jadi Omongan
-
Sinopsis Rosario, Ketika Cinta Nenek Jadi Kutukan Mengerikan Bagi Cucu Kesayangan
-
7 Film dan Series Original Netflix Tayang November 2025, Ada Stranger Things 5!
-
Tes Urine Negatif Narkoba, Beby Prisillia Langsung Kirim Pesan Haru untuk Onad: Tuhan Bersamamu
-
Sinopsis Boss: Film Komedi Baru Jung Kyung Ho tentang Gangster, Tayang 5 November di Bioskop
-
Raffi Ahmad Keceplosan, Sebut Gading Marten dan Medina Dina Sudah Berpacaran
-
Ada Alasan Spiritual di Balik Alasan Denada Tak Tampilkan Wajah Aisha
-
Vidi Aldiano Pamit Sementara dari Panggung Musik, Ungkap Alasan Hiatus