Suara.com - Vidi Aldiano buka-bukaan tentang acara pernikahan Maudy Ayunda di mana dia dipercaya menjadi sebagai pengiring pengantin wanita.
Dalam unggahan terbarunya, Vidi Aldiano mengucapkan selamat atas pernikahan Maudy Ayunda dan Jesse Choi yang dilangsungkan pada Minggu (22/5/2022).
Vidi Aldiano membuka unggahannya dengan mengenang awal pertemuannya dengan Maudy Ayunda dua belas tahun lalu.
"Aku diberkati karena aku memiliki hubungan khusus tidak hanya dengannya, tetapi juga dengan keluarganya yang baik," ujar Vidi Aldiano di Instagram, Kamis (26/5/2022).
"Gadis ini cerdas, tulus, dan sangat bersemangat tentang semua hal yang benar dalam hidup, dan dia menginspirasiku untuk menjadi orang yang lebih baik," kata suami Sheila Dara tersebut melanjutkan.
Vidi Aldiano merasa terharu karena dipercaya Maudy Ayunda menjadi pengiring pengantin di pernikahannya yang sukses menghebohkan publik ini.
"Bangga aku bisa bilang kalau kamu salah satu orang terdekat aku sampai detik ini, sampai dipercaya juga menjadi bridesmate di hari bahagia kamu kemarin bersama Jesse," imbuh pelantun "Nuansa Bening" ini.
"Saat kamu berjalan menyusuri lorong dan aku melihat bagaimana Jesse menjadi emosional, aku tahu bahwa dialah orangnya," ucap pelantun "Ketulusan Cintaku" itu.
Sebagai sahabat, Vidi Aldiano lega karena bintang film Perahu Kertas itu berakhir dengan pria sebaik Jesse Choi.
Baca Juga: Alasan Maudy Ayunda Mau Menikah dengan Jesse Choi
"Jesse, kamu pria yang hebat. Aku dan pengiring pengantin lainnya (dan teman-teman) merasa aman mengetahui bahwa Maudy berakhir denganmu. Terima kasih karena selalu membuatnya bahagia dan damai, Jes!" tutur Vidi Aldiano.
"Kalian benar-benar layak satu sama lain! Selamat bergabung dengan para family man! Enggak sabar nunggu kamu bisa fasih berbahasa Indonesia hahaha," tuturp Vidi sembari mendoakan kebahagiaan pasangan tersebut.
Bersama unggahan tersebut, Vidi Aldiano membagikan potretnya dengan Maudy Ayunda dan Jesse Choi di pelaminan bersama pengiring yang lain. Tampak Putri Tanjung yang juga dipercaya sebagai bridesmaid.
Kontributor : Chusnul Chotimah
Berita Terkait
-
Penampilan Baru Vidi Aldiano Berkumis di Tengah Hiatus Curi Perhatian
-
Penampilan Vidi Aldiano di Masa Vakum, Kumisnya Bikin Pangling
-
Selain Devano, 6 Artis Indonesia Ini Rela Ganti Nama Panggung Demi Hoki dan Citra Baru
-
Kejutan di Soundrenaline 2025, Bilal Indrajaya dan Maudy Ayunda Rayakan Ulang Tahun di Panggung
-
Belajar dari Konsep Ikigai: Cara Menemukan Makna dan Kebahagiaan Hidup
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 5 Sepatu Saucony Paling Nyaman untuk Long Run, Kualitas Jempolan
Pilihan
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
Terkini
-
Teddy Pardiyana Sudah Tak Sabar, Sule Baru Berikan Jatah Warisan Bintang Saat Usia 17 Tahun
-
Cek Fakta: Benarkah Rowan Atkinson 'Mr. Bean' Kencan dengan Mia Khalifa di Kapal Pesiar?
-
Bantah Isu Jadi Istri Kelima Mualem, Intip Profil Lengkap Datin Sri Vie Shantie Khan
-
Viral! Bocah Menangis Menolak Pulang, Minta Ayah Nikahi Gurunya
-
Heboh Video Pernikahan Gubernur Aceh, Vie Shantie Khan Klarifikasi Isu Jadi Istri Baru Mualem
-
Tengku Zanzabella Minta Publik Berempati ke Aurelie Moeremans, Tapi Jangan Tuduh Roby Tremonti
-
Sempat Tak Bisa Jalan, Jaja Miharja Kini Konsumsi Puluhan Butir Obat Sehari Demi Sehat Lagi
-
Tak Paksa Anak Jadi Artis, Sule Cuma Minta Fokus Tentukan Masa Depan
-
Detik-Detik Menegangkan Helikopter yang Ditumpangi Raffi Ahmad Oleng di Bali Akibat Cuaca Buruk
-
Manohara Kembali Buka-bukaan Soal Ibunya, Akui Sering Dibawa ke Dukun Sejak Kecil