Suara.com - Film The Doll 3 akhirnya telah tayang perdana pada Kamis (26/5/2022) di bioskop setelah sempat tertunda selama 2 tahun akibat pandemi Covid-19.
The Doll menceritakan tentang kehidupan Tara yang diperankan oleh Jessica Mila setelah kecelakaan yang menewaskan kedua orang tuanya.
Kondisi itu membuat adik Tara trauma hingga memutuskan mengakhiri hidup. Tara yang menginginkan adiknya hidup kembali kemudian meminta bantuan untuk memanggil arwah adiknya, Gian.
Simak fakta Film The Doll 3 yang sudah tayang serentak di bioskop Indonesia.
1. Boneka Seharga Miliaran Rupiah
Film “The Doll 3” merupakan film pertama di Indonesia yang menggunakan boneka animatronics berharga fantastis. Menurut sang sutradara, boneka yang digunakan harganya di atas 2 Miliar.
Sutradara juga mengungkapkan bahwa boneka haru dibuat baru lagi lantaran sempat tertunda akibat Covid-19.
2. Adegan Memakan Korban
Saat adegan kecelakaan, sutradara sekaligus produser Rocky Soraya mengaku bahwa ada beberapa kru yang menjadi korban. Para kru itu kemudian dilarikan ke rumah sakit.
Baca Juga: Sinopsis Film The Anthem of The Heart: Kisah Gadis yang Sakit Perut Setiap Kali Bicara
Syuting The Doll dilakukan di jalanan BSD selama tiga hari. Jalanan tersebut juga ditutup untuk syuting adegan kecelakaan. Tim produksi juga telah meminta izin dengan polisi dan berbagai pihak terkait.
Tiga kru yang menjadi korban itu merupakan stuntman yang memerankan adegan tabrak mobil. Jari seorang sinematografer pun ada yang putus karena terkena pintu mobil.
3. Tayang di Luar Negeri
Tak hanya tayang di Indonesia, The Doll 3 juga tayang di luar negeri. Beberapa negara di Benua Asia turut menayangkan film ini.
Brazil dan Far East juga menayangkannya. Akan tetapi, jadwal penayangan The Doll 3 di berbagai negara tentu berbeda dengan jadwal penayangannya di Indonesia.
4. Film pertama di Indonesia dengan Design and Animatronics Technique
Berita Terkait
-
Sinopsis Film Last Christmas: Menemukan Pencerahan di Hari Natal
-
Sinopsis Film Monte Carlo: Liburan dengan Identitas Palsu
-
Sinopsis Film Bad Moms: Ketika Para Ibu Melepas Rasa Lelah
-
5 Fakta Menarik Film Top Gun: Maverick, Tom Cruise Beraksi Pakai Jet Asli!
-
Sinopsis Film The Anthem of The Heart: Kisah Gadis yang Sakit Perut Setiap Kali Bicara
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Viral Pengakuan Yasmin Napper Diselingkuhi Giorgino Abraham, Begini Faktanya
-
Pilu! Dokter Kamelia Pacar Ammar Zoni Ditinggal Suami saat Hamil 7 Bulan
-
Joshua Suherman Terseret Viralnya Kisah Aurelie Moeremans, Banjir Ucapan Terima Kasih
-
Aurelie Moeremans Ngaku Terus Diganggu Pelaku Grooming Setelah Rilis Buku Broken Strings
-
Kembalikan Hadiah Hingga Sebut 'Suami', Curhatan Dearly Joshua soal Ari Lasso Singgung Preman Pasar
-
Diterpa Isu Child Grooming, Roby Tremonti Diduga Buka Endorsement
-
Kilas Balik 10 Karya Ikonik Wim Wenders, Sang Presiden Juri Berlinale 2026
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?