Suara.com - Pasangan suami istri Jessica Iskandar dan Vincent Verhaag akhirnya menunjukkan wajah anak kedua mereka yang bernama Don Azaiah Jan Verhaag ke hadapan publik. Bayi laki-laki itu berwajah tampan mirip dengan sang ayah.
Setelah diperlihatkan wajahnya untuk pertama kali beberapa hari lalu, kini para netizen bisa lebih sering melihat wajah adik El Barack yang menggemaskan itu.
Seperti baru-baru ini Jessica Iskandar mengunggah video ketika anak dan suaminya sedang tertidur. Tampak Vincent Verhaag terbaring di sisi sang anak Don Verhaag.
Jessica pun menulis keterangan yang menyebut ia telah melahirkan seorang bayi yang merupakan kembaran dari suaminya.
"I gave birth to my husband's twin (Aku melahirkan kembaran suamiku)," tulis Jessica Iskandar sambil menandai akun instagram sang suami dan sang anak di kolom caption unggahannya.
Tak hanya wajahnya yang sama persis, posisi tidur bapak dan anak itu pun sama persis. Keduanya tampak tidur berbaring sambil meletakkan dua tangan ke atas di belakang kepala.
Para netizen pun menuliskan komentar. Mereka sepakat dengan Jessica Iskandar bahwa Vincent Verhaag dan Don Verhaag sangat mirip seperti kembar.
"Ya gitu lah, kelahiran kembarannya doang," ujar salah satu netizen, "Like father like son," ujar netizen lain, "Gaya tidurnya sama," tulis seorang netizen, "Bapaknya banget, mukanya ganteng," sahut lainnya.
Baca Juga: Makin Mesra, Initip 7 Momen Ciuman Artis Setelah Sah Jadi Suami Istri
Berita Terkait
-
Rahasia Anak Tumbuh Percaya Diri dan Kreatif, Jessica Iskandar Beberkan Kuncinya
-
Bukan Cuma Sarwendah, 4 Artis Ini Pilih Bayi Tabung Tanpa Masalah Kesuburan
-
Jessica Iskandar Bangga dengan Hasil Rapor El Barack: You Are My Einstein!
-
Resmi Jadi WNI, Vincent Verhaag: Dari Dulu Juga Ngaku Orang Indonesia
-
Jessica Iskandar Bahagia Vincent Verhaag Jadi WNI, Anak-anak Lebih Terjamin
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
Terkini
-
Kado Ultah ke-76, El Manik Terharu Terima Piala Lifetime Achievement FFI 2025 Saat Masih Hidup
-
Mahalini Ramai Disentil soal Galungan Usai Posting Umrah, Responsnya Tak Terduga
-
8 Pasangan Artis Korea yang Menikah Setelah Pacaran Lama, Terbaru Kim Woo Bin dan Shin Min Ah
-
Omara Esteghlal Raih Piala Citra Pertama, Ucapan Manis buat Prilly Bikin Baper
-
Tabola Bale, dari FYP TikTok ke Panggung Bergengsi AMI Awards
-
Gaun Maudy Ayunda di FFI 2025 Jadi Sorotan, Intip Detail Kupu-Kupu di Punggungnya
-
5 Potret Miss Palestina dengan Gaun Bergambar Al-Aqsa, Bikin Dunia Terpukau
-
Deretan Drama Korea Shin Min Ah Si Calon Pengantin
-
Gempi Raih Piala AMI Awards Pertama, Langsung Dipajang di Meja Belajar
-
Review Film Champagne Problems: Kisah Romansa dan Konflik Ayah-Anak