6. Konstruksi
Bisnis Yuni Shara makin berkembang hingga para 2016 lalu ia merambah dunia konstruksi dan infrastruktur. Usahanya bernama Ecocure 21 yang menangani proyek pembuatan jalan, konstruksi tanah resapan atau drainase, juga pondasi. Sudah ada cukup banyak proyek infrastruktur yang digarap oleh Ecocure 21.
7. Produk Kesehatan
Pandemi Covid-19 menjadi salah satu peluang bagi Yuni untuk membuka satu bisnis lagi di bidang kesehatan. Ia merilis produk desinfektan dan hand sanitizer yang bernama YU Spray. Yuni menunjukkan jiwa pengusahanya dengan mampu melihat peluang bisnis sesuai dengan keadaan.
8. PAUD
Belum lama ini, Yuni Shara membuka PAUD Cahaya Permata Abadi di kampung halamannya, Batu, Malang. PAUD miliknya ini disebut ramah pada keluarga kurang mampu sehingga biaya pendidikan di sana terbilang terjangkau. Tak cuma jadi pendiri, Yuni Shara juga menjadi salah satu pengajar di PAUD miliknya.
Sederet sumber kekayaan Yuni Shara tadi menjelaskan alasan mengapa meskipun ia adalah single parent tetapi hartanya melimpah. Meski masih betah menjanda Yuni tidak akan kekurangan apapun karena ia mempunyai banyak bisnis yang bisa mencukupi semua kebutuhannya dan kedua anaknya.
Kontributor : Safitri Yulikhah
Baca Juga: Termasuk Wisata Kuliner Bandung, Ini Rekomendasi Wisata Libur Sekolah Versi Sandiaga Uno
Berita Terkait
-
Ini Alasan Outlet Jadi Destinasi Favorit Buat Belanja Hemat dan Stylish
-
Ketika Dapur Rumahan Ingin Naik Kelas: Cerita UMKM yang Siap Bertumbuh
-
5 Ide Padu Padan Outfit dengan Rok ala Sakura LE SSERAFIM, Cute Abis!
-
4 Ide Daily Outfit ala Miyeon I-DLE, Praktis Tapi Kece Buat Dicoba!
-
5 Inspirasi Gaun ala Kim Hye Yoon, Soft Look yang Memikat
Terpopuler
- Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
- Deretan Mobil Bekas 80 Jutaan Punya Mesin Awet dan Bandel untuk Pemakaian Lama
- Jadwal M7 Mobile Legends Knockout Terbaru: AE di Upper, ONIC Cuma Punya 1 Nyawa
Pilihan
-
Rumor Panas Eks AC Milan ke Persib, Bobotoh Bersuara: Bojan Lebih Tahu Kebutuhan Tim
-
Ekonomi Tak Jelas, Gaji Rendah, Warga Jogja Berjuang untuk Hidup
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
Terkini
-
Menanti Kabar, Ini Sosok Dua Istri Pilot Andy Dahananto Korban Kecelakaan ATR 42-500
-
El Rumi Beri Syifa Hadju Kalung Cantik di Acara Pertunangan, Segini Harganya
-
Masih Ngarep Istri Sah, Insanul Fahmi Akui Kesalahan Main Belakang dengan Inara Rusli
-
4 Film Dodit Mulyanto, Sebelum Dijemput Nenek Sedang Tayang di Bioskop
-
Babak Baru Laporan Dokter Oky Pratama: Terlapor Mangkir Mediasi, Polisi Siapkan Saksi Ahli
-
Panen Uang Rp7 Juta Hasil Nabung Setahun di Pintu: Kok Gak Dimakan Rayap?
-
Dulu Sembunyi-Sembunyi, Ini 7 Potret Steffi Zamora dan Nino Fernandez saat Pacaran
-
Saat Materi Pandji Pragiwaksono Jadi Urusan Polisi, Para 'Korban' Roasting Malah Santai Banget
-
Buktikan Diri ke Mantan Suami, Shyalimar Malik Siapkan Putranya Jadi The Next Raffi Ahmad
-
Alas Roban Jadi Film Pertama Raih 1 Juta Penonton di 2026