Suara.com - Mediasi Tiara Marleen dan Haji Faisal di Polres Metro Depok mentok. Mertua Vanessa Angel itu tetap membawa kasusnya hingga ke pengadilan.
Dalam mediasi tadi, Tiara Marleen menangis. Si pedangdut meminta maaf kepada Haji Faisal karena telah melontarkan ucapan yang membuat ayah Bibi Ardiansyah itu sakit hati.
"Suasananya sedikit haru, ya dia menangis. Tapi apa yang dia sampaikan sudah keterlaluan menurut kami," kata Haji Faisal, Jumat (1/7/2022).
Haji Faisal terlanjur sakit hati pada Tiara Marleen. Untuk itulah air mata sang biduan tak lagi berlaku baginya.
"Bagaimana enggak sakit? Bayangkan, menantu dan anak saya sudah meninggal. Mereka tidak bisa membela diri," ucap Haji Faisal.
"Saya tidak mau keluarga diotak-atik. Lagipula ucapan (Tiara Marleen) kurang tepat dibicarakan," katanya menambahkan.
Keputusan Haji Faisal melanjutkan proses hukum tidak berdasar pada dirinya sendiri. Sandy Arifin selaku kuasa hukum telah berdiskusi pada keluarga kliennya.
"Oma, Fuji, Faisal dan Frans, sepakat melanjutkan perkara ini ke pengadilan," terang Sandy Arifin yang juga ikut mendampingi Haji Faisal.
Kasus ini berawal dari ucapan Tiara Marleen, menyebutkan jika Vanessa Angel hamil di luar nikah. Haji Faisal yang tidak terima akhirnya melaporkan ke Polres Metro Depok.
Baca Juga: Dimediasi dengan Haji Faisal di Polres Depok, Tiara Marleen Nangis Minta Maaf
Berita Terkait
-
Uang Endorse Raib oleh Karyawan, Keluarga Ungkap Sikap Fuji: Terlalu Baik
-
Dewi Zuhriati Bongkar Ulah Mantan Karyawan Fuji, Punya Grup Khusus untuk Jelekkan Sang Anak
-
Frans Faisal Sambut Peran Baru sebagai Ayah, Siap Ambil Jatah Begadang
-
Mayang Gagal Ajak Gala di Video Klip Lagu Baru, Tak Dapat Izin Haji Faisal?
-
Haji Faisal Cemas Pikirkan Pergaulan Fuji, Blak-blakan Tak Suka Beberapa Temannya
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Beredar Foto Wajah Anak Syahrini, Asli atau AI?
-
Virgoun di Big Bang Festival: Cerita Last Child Nyaris Bubar, Siap Sambut 2 Dekade
-
5 Fakta Menarik Stranger Things: Tales from '85, Spin-off Versi Animasi di Netflix
-
Sinopsis Drakor Honour, Ajang Comeback Lee Na Young yang Angkat Kisah 3 Pengacara Perempuan Tangguh
-
Galang Dana buat Bencana Sumatra, Big Bang Festival Kumpulkan Rp22 Juta
-
Fairuz A Rafiq Geram Insanul Fahmi Bilang I Love You ke Inara Rusli dan Mawa
-
Stranger Things Finale: Siapa Saja Korban Tewas dan Apa yang Terjadi dengan Eleven?
-
7 Film Indonesia Terlaris yang Disutradarai Komika, Agak Laen: Menyala Pantiku! Saingi Jumbo
-
Devano Danendra Resmi Buang Nama Belakang, Ini Alasan di Balik Keputusannya
-
Viral Bareng Sal Priadi, Kasus Sitok Srengenge Ternyata Mangkrak