Suara.com - Ibunda artis Dicky Topan, Lusi, baru menyadari banyak keanehan yang terjadi sebelum anaknya itu meninggal dunia. Salah satunya, Dicky tak mau makan siomay yang merupakan makana kesukaannya.
"Kemarin pas saya beliin somay, makanan kesukaannya, dia nggak mau," ujar Lusi di rumah duka kawasan Petojo Utara, Jakarta Pusat pada Jumat (8/7/2022).
Lusi lantas menangis. Dia bilang jika itu adalah momen terakhirnya bersama sang putra.
"Saya nggak sadar, ternyata itu momen terakhir sama Dicky," ujarnya berurai air mata.
Hal ganjil lainnya terjadi beberapa hari sebelum Dicky Topan meninggal. Dicky yang biasanya selalu senang ngobrol dengan teman-teman, kali ini malah sebaliknya.
"Kalau di rumah sakit biasanya suka telpon teman-teman. Tapi ini nggak, dikasih handphone juga dia menolak," kata Lusi.
Kini, semua hal itu tinggal menjadi kenangan yang akan selalu diingat keluarga. Walaupun jasad Dicky Topan tidak ada, namun rasa cinta mereka tak akan hilang.
"Dia belahan hidup saya. Dicky tuh penghibur, anaknya periang," ucap Lusi sambil menangis.
Dicky Topan meninggal dunia di Rumah Sakit Mintohardjo, Jakarta Pusat pada Kamis (7/7/2022) malam. Penyebabnya, ada pembengkakan jantung sejak lahir dan sakit pada lambung.
Baca Juga: Begini Cara Diagnosis Pembengkakan Jantung, Kondisi yang Menyebabkan Dicky Topan Meninggal
Jenazah bintang sinetron Si Entong itu dimakamkan di TPU Karet Bivak, Tanah Abang selepas salat Jumat.
Berita Terkait
-
Dicky Topan Meninggal Dunia, Rizky Febian Nyanyikan Lagu Spesial untuk Nathalie Holscher
-
Profil Dicky Topan, Pemeran Adik Si Entong yang Meninggal di Umur 26 Tahun
-
Sebelum Meninggal, Dicky Topan Sempat 4 Kali Senyum di Hadapan Sang Ibu
-
Detik-Detik Dicky Topan meninggal, Berawal dari sakit di Dada
-
Keluarga Ungkap 3 Kejanggalan Sebelum Dicky Topan Meninggal
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Jordi Onsu Sudah 3 Tahun Tak Bicara dengan Ruben Onsu: Komunikasi Diblokir!
-
Jordi Onsu Ogah Bertemu Mak Ifah, Khawatir Ibunya Ngamuk dari Kubur
-
Curhatan Samuel Christ Soal Istri Suka Bangun Siang Disorot, Langsung Klarifikasi Setelah Viral
-
Vokal Kritik Pemerintah, Ekspresi Fedi Nuril saat Fadli Zon Berpidato di FFI 2025 Viral
-
Ariana Grande Idap Salah Satu Virus Mematikan, Mendadak Batal Hadiri Acara
-
Sebut Batik dari Malaysia ke Ariana Grande, Aisha Retno 'Penyanyi Berdarah Indonesia' Klarifikasi
-
Promo Nonton Film di CGV untuk Pelanggan Telkomsel Hari Ini, Beli Tiket Cuma Rp10 Ribu
-
Pengakuan Kocak Raisa Usai Viral Lari Hindari Wartawan di AMI Awards: Takut Ditanya-tanya
-
Dua Kali Sabet Piala Citra, Ringgo Agus Rahman Bicara Honor Akting
-
Perjalanan Fatima Bosch Jadi Miss Universe 2025: Walkout karena Dihina 'Bodoh'