Suara.com - Musisi Maia Estianty sempat menjadi sorotan warganet karena disebut menjadi penyebab keretakan rumah tangga Sule dan Nathalie Holscher.
Warganet menyebutkan bahwa podcast yang dilakukan Maia dan Putri Delina, putri Sule satu-satunya yang menyebabkan masalah keluarga sang komedian itu kian tak terarah.
Pada podcast itu Putri amat tak kuasa menahan rasa sedih dan tangisnya atas segala permasalahan yang tengah dihadapi hingga menyebutkan nama Nathalie Holscher.
Setelah beberapa waktu memilih diam, Maia disebut sudah menyampaikan permintaan maafnya langsung kepada Sule melalui panggilan telepon.
"Bunda Maia juga telepon 'aku jadi nggak enak'", cerita Dicky mengurai curhatan Sule, dikutip dari Youtube Seleb on Cam, Minggu (10/7/2022).
Dicky Chandra pun menyebut juga bahwa perceraian Sule dan Nathalie bukan terjadi karena Maia Estianty. Namun, masalah yang dialami tersebut sudah terjadi jauh sebelum podcast dibuat.
"Ini bukan salah Bunda Maia, ya Karena memang itu ya banyak videonya yang dipotong-potong. Masalah itu sebenarnya sudah terjadi sebelum yang podcast Putri. Itu jauh," tambah Dicky Chandra.
Diketahui bahwa, Nathalie Holscher telah menggugat cerai Sule melalui Pengadilan Agama Cikarang, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat.
Gugatan itu dilayangkan oleh Nathalie pada Minggu (03/07/2022) kemarin melalui online. Dalam Gugatannya, Nathalie Holscher mengakui bahwa dirinya juga akan meminta hak asuh atas anaknya Adzam.
Berita Terkait
-
Sule Disebut Ingin Menikah Lagi dengan DJ, Mahalini Refleks Nyebut!
-
Reaksi Spontan Mahalini saat Dengar Sule Ingin Nikah dengan DJ Lagi: Astaghfirullahalazim!
-
Sempat Dihujat dan Dinilai Tak Sopan Sebagai Menantu, Mahalini Bongkar Hubungan Aslinya dengan Sule
-
Lolos Audisi Indonesian Idol, Fajar Sadboy Siap Tinggalkan Pekerjaan
-
Maia Estianty Mimpi Bertemu 3 Nabi, Apa Maknanya? Ini Penjelasan Habib Jafar
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Sinopsis Film Send Help: Teror Bertahan Hidup di Pulau Terpencil Versi Sam Raimi
-
6 Film Rachel Amanda, Suka Duka Tawa Baru Tayang di Bioskop
-
NCTzen Merapat! Ini Daftar Harga Tiket Konser Solo Taeyong NCT di Jakarta
-
Siap-Siap! Korea 360 Mulai Kirim E-Ticket Gratis Konser HUG K-Pop Concert
-
Pandji Pragiwaksono Dilaporkan Angkatan Muda NU dan Muhammadiyah, Terkait Materi Mens Rea
-
Sekuel Resmi Digarap, Igor Saykoji Unggah Foto Langka di Balik Layar Film 5 CM
-
Demi Peran di Algojo, Arya Saloka Rela Ubah Fisik Secara Ekstrem
-
Pendapat 4 Suami Artis Bila Istri Pilih Jadi IRT, Kembali Disorot Gara-Gara Ibrahim Risyad
-
Tinggalkan Zona Nyaman, Arya Saloka Jadi Anjelo dan Preman di Series Algojo
-
Stranger Things 5 Disebut Punya Fake Ending, Bakal Ada Episode Baru?