7. Rans Music
Selain dunia film, Nagita Slavina juga merambah bisnis label musik yang menghasilkan beberapa penyanyi baru. Melalui Rans Music ini, para artisnya juga kerap tampil melalui kanal Youtube.
8. RA Jeans
Selanjutnya, ada RA Jeans yang merupakan brand fashion dengan memfokuskan diri pada pakaian unisex. Bisnisnya ini diketahui bekerja sama dengan Ramayana.
9. Bakmi RN
Bisnis populer selanjutnya adalah Bakmi RN. Ini menjadi salah satu usaha milik Raffi Ahmad dan Nagita Slavina yang bergerak di bidang kuliner. Bakmi RN sendiri menjual mie ayam dengan sistem bawa pulang atau take away.
10. Keripik Kingkong dan Nagitoz
Nagita Slavina juga membuat bisnis keripik Kingkong dan Nagitoz. Kuliner snack berbahan dasar singkong ini diketahui bekerja sama dengan Alfamart, sehingga bisa kamu beli melalui ritel tersebut.
11. Esteh Indonesia
Baca Juga: 8 Artis Dahulu Bercita-cita Jadi Guru, Nagita Slavina Sempat Ikut Program Relawan Pengajar
Terbaru, Nagita Slavina resmi menjadi CEO Esteh Indonesia yang memiliki lebih dari 700 outlet dan 504 kebun teh. Hal ini diresmikan melalui Instagram Esteh Indonesia pada Kamis (14/7/2022). Pihaknya juga berharap dengan bergabungnya Nagita Slavina akan meningkatkan kulaitas produk mereka.
Itulah sebelas bisnis Nagita Slavina, dari Rans Entertainment sampai yang terbaru, Esteh Indonesia.
Kontributor : Xandra Junia Indriasti
Berita Terkait
-
8 Artis Dahulu Bercita-cita Jadi Guru, Nagita Slavina Sempat Ikut Program Relawan Pengajar
-
Ada yang Cuma 50 Ribuan! Harga 5 Kostum Unik Rayyanza
-
Nagita Slavina Jadi CEO Esteh Indonesia, Karyawan: Sah Jadi PNS
-
Cedera Hamstring, PSIS Terancam Tanpa Carlos Fortes di Pekan Pembuka Liga 1
-
11 Kostum Unik Rayyanza, Ada yang Harganya Cuma Rp50 Ribu
Terpopuler
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
- DANA Kaget Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cair Rp 255 Ribu
- Fakta-Fakta Korupsi Bupati HSS Kalsel, Diduga Minta Dana Proyek Puluhan Miliar
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- 18 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Oktober: Klaim Ballon d'Or 112 dan Gems
Pilihan
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
Terkini
-
Bak di Negeri Dongeng, 7 Momen Romantis El Rumi Lamar Syifa Hadju di Lembah Swiss
-
Maxime Bouttier Bahas Jarak Usia 10 Tahun dengan Istri, Luna Maya Insecure Jadi Nenek-nenek?
-
Alasan Maxime Bouttier Balikan dengan Luna Maya: Didesak Teman Dekat
-
Nicholas Saputra Bikin Penonton Histeris di Drama Musikal Rangga & Cinta Synchronize Fest
-
Kolaborasi Nasida Ria dan Mother Bank di Synchronize Fest Bawa Pesan Solidaritas
-
Totalitas Tanpa Batas, Aksi Olla Ramlan Joget Dangdut Bareng Geng Cendol Jadi Sorotan
-
Unggahan Syifa Hadju Ini Jadi Kode Keras Sebelum Dilamar El Rumi: Bersulang Untuk Selamanya!
-
Potret Rumah Mewah dan Masjid Megah Ratu Dangdut Itje Trisnawati yang Terbengkalai
-
Dokter Detektif Tanggapi Keluhan Nikita Mirzani Soal BPOM Tak Datang ke Sidangnya
-
Richard Lee ke Hasan Nasbi: Enak Nggak Pak Jadi Komisaris BUMN?