Suara.com - Mayangsari dan Bambang Trihatmodjo belum lama ini merayakan anniversary ke-22 tahun. Meski sempat diwarnai isu orang ketiga, mereka sampai saat ini masih tetap harmonis.
Bahkan bersama buah hatinya, pelantun lagu Tiada Lagi itu kerap mengunggah foto bersama suami dan buah hatinya.
Seperti apa potret Mayangsari dan Bambang Trihatmodjo rayakan anniversary di tahun 2022? Simak potret-potretnya berikut ini.
1. Mayangsari dan Bambang Trihatmodjo merayakan anniversary pada Kamis (7/7/2022) lalu. Potret mereka saling berangkulan mesra tampak dibagikan. Keduanya juga kompak mengenakan outfit berwarna dominan merah.
2. Perayaan anniversary Mayangsari dan Bambang Trihatmodjo berlangsung sederhana di rumah saja. Hidangan tumpeng dengan berbagai lauk-pauk disajikan sebagai rasa syukur atas rumah tangga yang telah dilewati bersama selama 22 tahun.
3. Sebuah kue dengan lilin juga dihidangkan dalam perayaan anniversary Mayangsari dan Bambang Trihatmodjo kali ini. Kue rasa cokelat tersebut bertuliskan BTS-MST yang merupakan inisial nama Mayang dan Bambang.
4. Dari pernikahan Mayangsari dan Bambang Trihatmodjo, lahirlah putri cantik yang diberi nama Khirani Siti Hartina Trihatmodjo. Khirani yang wajahnya sempat disebut lebih mirip mendiang Adi Firansyah itu kini berusia 16 tahun.
5. Mayangsari sempat menutup diri dari publik karena dianggap sebagai perusak rumah tangga Bambang Trihatmojo dan Halimah Agustina Kamil. Hal itu diperkuat fakta bahwa Bambang dan Halimah baru bercerai pada 2007.
6. Baru beberapa tahun terakhir ini, Mayangsari mau membuka diri dan berbagi kebahagian bersama Bambang Trihatmodjo. Salah satunya video kebersamaan mereka bareng Khirani yang diambil pada 2011 ini, bahagia banget ya!
Baca Juga: 9 Potret Outfit Senada Rey Mbayang dan Dinda Hauw, Kompak Kenakan Baju dengan Warna yang Sama
7. Lambat laun pula, Mayangsari menunjukkan bahwa kehadirannya telah diterima keluarga Bambang Trihatmodjo atau yang dikenal dengan sebutan Keluarga Cendana. Momen Mayangsari ziarah ke makam ayah mertuanya yang tak lain adalah Presiden Soeharto pun diperlihatkan.
Itu dia sederet potret Mayangsari dan Bambang Trihatmodjo yang baru saja merayakan anniversary ke-22 dengan berbagai cerita di baliknya. Bagaimana pendapatmu?
Kontributor : Neressa Prahastiwi
Berita Terkait
-
Suara Lily Bikin Meleleh, Ini Pesan Haru Anak-Anak di Anniversary Raffi Ahmad dan Nagita
-
Rayakan Anniversary ke-10, Film Assassination Classroom Terbaru Diumumkan
-
Segera Manggung: 5th Anniversary LIVE Chromatic Future, Konser Musik hololive Indonesia
-
DAY6 Ungkap Poster Baru untuk Konser Anniversary dan Comeback yang Dinanti
-
Rayakan 10 Tahun Debut, Day6 Siap Rilis Album Baru dan Gelar Konser Stadium
Terpopuler
- 10 Sunscreen untuk Flek Hitam Terlaris di Shopee yang Bisa Kamu Coba
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- Lebih Murah dari Innova Zenix: 5 Mobil 7 Seater Kabin Lega Cocok untuk Liburan Keluarga Akhir Tahun
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- 7 Mobil 8 Seater Termurah untuk Keluarga, MPV hingga SUV Super Nyaman
Pilihan
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
Terkini
-
15 Film Indonesia Tayang November 2025 di Bioskop, Ada Pangku hingga Agak Laen 2
-
Kelakar Jonathan Latumahina Usai Lihat Chicco Jerikho Jadi Dirinya di Film 'Ozora'
-
Gara-Gara Lapor Pak! Andhika Pratama Terbebani dengan Citra Lucu
-
Sinopsis Because There Is No Next Life, Drama Korea Terbaru Kim Hee Sun
-
Profil Sophie Turner, Mantan Istri Joe Jonas yang Kini Dikabarkan Dekat dengan Chris Martin
-
Di Balik Jeruji Besi, Eks Karyawan Ashanty Akhirnya Akui Gelapkan Uang Perusahaan
-
Sinopsis Sampai Titik Terakhirmu: Perjuangan Cinta Sehidup Semati Albi dan Shella
-
Getaran Batin Acha Septriasa Saat Ucap Syahadat di Film 'Air Mata Mualaf'
-
Pertentangan Batin Acha Septriasa, Antara Karier di Indonesia atau Kebahagiaan Anak di Australia
-
Sinopsis Film Penerbangan Terakhir: Cinta, Godaan, dan Gairah di Balik Kokpit