Suara.com - Erina Gudono dan Kaesang Pangarep makin terbuka soal jalinan asmaranya. Bahkan, keduanya dikabarkan akan segera menikah.
Hal itu dikonfirmasi oleh Sule di YouTubenya. Menjawab rencana menikahi Erina Gudono, Kaesang Pangarep mohon doa.
"Insyaallah, doakan," ujar Kaesang Pangarep mengutip dari YouTube Sule Productions, baru-baru ini.
Sule pun mendoakan agar rencana tersebut berjalan lancar dan ia bisa diundang dalam pernikahan tersebut. Kaesang lantas menimpalinya sambil berseloroh.
"Diundang kayaknya, yang Mbak Kahiyang juga diundang kan. Apa saya jual aja undangan (pernikahannya) ya? Kan anak presiden nikah enggak boleh terima amplop, lumayan kan kalau saya jual," kata Kaesang Pangarep.
Putra bungsu Presiden Joko Widodo itu memang tak main-main dengan hubungannya bersama Erina Gudono. Meski demikian, Kaesang Pangarep mengungkap fakta bahwa ia tak pernah menghitung tanggal jadian (pacaran).
"Enggak tahu, enggak dihitung, hehe," imbuh Kaesang Pangarep.
Sebelumnya, Kaesang Pangarep juga menjelaskan gaya pacarannya dengan Erina Gudono. Ia menyebut tiap pacaran, kawalan Paspampers tak pernah lepas.
"Ya dikawal, ya biasa pegangan tangan. Masa karena dikawal enggak boleh-enggak boleh (dilepas pegangannya)," ucap Kaesang Pangarep.
Baca Juga: Pacar Kaesang, Erina Gudono Ternyata Analis di Bank Indonesia dan JP Morgan
Hubungan Kaesang Pangarep dan Erina Gudono makin terbuka beberapa waktu ini. Awalnya, mereka berdua terciduk nonton bareng pertandingan bola di stadion Manahan, Solo.
Berita Terkait
-
Sule Tolak Mentah-mentah Tawaran Politik Dedi Mulyadi: Pilih Tetap Jadi Seniman Penghibur Rakyat!
-
Blak-blakan, Sule Ungkap Pendapatan Fantastis dari Dunia Digital
-
Kembali Perkuat Lini Tengah, Fuad Sule Siap Tampil Perdana Bersama Persis Solo Lawan Persebaya
-
Fuad Sule Antusias Hadapi Persebaya, Bertekad Akhiri Tren Buruk Persis Solo
-
Sule Hasilkan Rp1,2 Miliar Sebulan Cuma dari YouTube
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- Sabrina Chairunnisa Ingin Sepenuhnya Jadi IRT, tapi Syaratnya Tak Bisa Dipenuhi Deddy Corbuzier
Pilihan
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
Terkini
-
Tak Sia-sia Lutut Berdarah, Raffi Ahmad Juara Awal Padel di TOSI season 4
-
Azizah Salsha Banting Setir dari Tenis ke Padel, Langsung Sabet Kemenangan di TOSI Season 4
-
Sidang Cerai Perdana Raisa Hamish Daud Digelar Besok, Mediasi Jadi Penentu
-
Dukungan Menyentuh Beby Prisillia untuk Onad: Kamu Suami Terbaik!
-
Tetap Anggap Onad Sahabat, Kocaknya Deddy Corbuzier Pertanyakan Program Login
-
Terungkap! Ini Modus 'Gali Lobang Tutup Lobang' yang Dipakai Admin untuk Tipu Fuji
-
Surat Cinta Jerome Polin untuk Mendiang Ayah
-
Siapa Sabrina Alatas? Sosok Chef Muda Mirip Raisa, Diduga Selingkuhan Hamish Daud
-
Isak Tangis Istri Ungkap Kronologi Ayah Jerome Polin Meninggal Dunia
-
Mengenal Clot, Gumpalan Darah Mematikan yang Renggut Nyawa Ayah Jerome Polin