Suara.com - Keluarga Anang Hermansyah saat ini sedang berada di Amerika Serikat. Baru-baru ini melalui unggahan pribadi sang istri, dirinya membagikan momen berlibur saat ia dan keluarga mengunjungi Las Vegas beberapa waktu lalu.
Ashanty terlihat berpose bersama sang suami, juga anak sambungnya Azriel Hermansyah dan anak-anaknya di ruang publik.
Pada momen itu mereka terlihat menggunakan pakaian bertema casual dengan kaos dan juga busana yang longgar.
Tak lupa ia menuliskan secara singkat apa yang ia rasakan saat berada di Las Vegas.
"Las Vegas, Panas nya 47 derajat sampe kayak di oven hehehe" tulis Ashanty, dikutip Minggu (24/07/2022).
Saat ini kondisi cuaca di Amerika Serikat dikabarkan sedang mengalami gelombang panas.
Tak hanya Amerika Serikat, Eropa juga sedang mengalami peningkatan panas hingga diatas 40 derajat Celcius.
Sontak unggahan itu menuai beragam reaksi dari warganet. Banyak dari mereka mendoakan kesehatan keluarga itu.
"Sehat-sehat selalu yaa untuk semuanya dan semoga selalu dalam lindungan Allah SWT," tutur netizen.
Baca Juga: Jenderal Mark AA Milley: Indonesia Negara Penting Bagi AS
"Jaga kesehatan bunda sekeluarga,sukses untuk Arsy," tambah netizen lain.
"Sehat-sehat selalu keluarga asix dan team," tutur lainnya.
Sebagai informasi, Ashanty dan Anang bukan hanya datang untuk berlibur, melainkan kedatangan mereka ke Negeri Paman Sam itu untuk menemani Arsy Hermansyah mengikuti lomba bernyanyi.
Berita Terkait
-
Sudah Dipenjara, Mantan Karyawan Tetap Ajukan Syarat Damai dengan Ashanty
-
Jelang Sidang Lawan Ashanty, Ayu Chairun Nurisa Ajukan Penangguhan Penahanan
-
Wajah Kempotnya Viral, Ashanty Jawab Tudingan Jalani Operasi Bariatrik
-
Perubahan Wajah Jadi Sorotan, Ashanty Ungkap Penyebabnya
-
Wajah Tirusnya Diomongin, Ashanty Ungkap Penyebabnya
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Sinopsis Five Nights at Freddys 2, Teror Baru di Freddy Fazbears Pizza!
-
Ipar Adalah Maut The Series Suguhkan Adegan Vulgar Berjilbab di TV Nasional, KPI Diam?
-
5 Lagu Diprediksi Masuk Song of the Year Grammy Awards 2026, Ada Favoritmu?
-
Deretan Aksi Bucin Jefri Nichol ke Ameera Khan, Kini Diduga Putus
-
Kezia Aletheia Punya Cowok Baru usai Putus dari Jovial da Lopez
-
Celoteh Nunung Srimulat Usai Jadi Mertua Matre di 'Pesugihan Sate Gagak': Miskin Itu Capek Lho!
-
Bukan Horor, Film 'Pesugihan Sate Gagak' Malah Jadi Ajang Tahan Tawa Yoriko Angeline
-
Sinopsis Film Belum Ada Judul: Guru Dihujat Demi Lindungi Rahasia Murid
-
Hadirkan Generasi Baru The Four Horsemen, Film Now You See Me 3 Tayang 12 November 2025 di Bioskop
-
Sudah Jadi Mantan, Bedu Masih Diperingatkan Istri Sebelum Wawancara