Film Black Panther: Wakanda Forever bertengger di jajaran trending topic Twitter setelah trailernya resmi dirilis oleh Marvel pada Minggu, 24 Juli 2022.
Dalam perilisan trailer film Black Panther: Wakanda Forever ini, tampak film tersebut sangat emosional, karena tidak terlihat adanya kehadiran mendiang Chadwick Boseman.
Film Black Panther yang sebelumnya rilis pada tahun 2018 menjadi film superhero pertama yang mendapatkan nominasi Film Terbaik Oscar.
Pada tahun 2022 ini, Marvel telah merilis berbagai film. Sebagai penutup di tahun 2022, Marvel akan kembali merilis film berjudul Black Panther: Wakanda Forever sebagai sekuel lanjutan dari film Black Panther yang dirilis pada tahun 2018 silam.
Lalu, apa saja fakta-fakta menarik film Black Panther Wakanda Forever yang akan tayang di bioskop pada 11 November 2022 tersebut? Simak informasi lengkapnya berikut ini.
1. Produksi Berulang Kali Tertunda
Film Black Panther: Wakanda Forever ini pada 2019 lalu dinamai dengan Black Panther II. Dalam wawancara, Aktor Agen Everett Ross Martin Freeman mengungkapkan bahwa sekuel mulai diproduksi pada tahun 2021.
Dalam D23 Expo 2019, sutradara Ryan Coogler mengumumkan sekuel Black Panther akan dirilis pada Mei 2022. Namun, penayangan tersebut ditunda. Setelah ditunda lebih dari setahun, Kevin Feige mengonfirmasi di Hari Investor Disney pada Desember 2020 bahwa tanggal rilis film telah bergeser beberapa bulan ke Juli.
Sayangnya, Letitia Wright mengalami cedera di lokasi syuting yang menyebabkan penghentian produksi. Menyadur US Magazine, etelah cedera, produksi film ditunda lagi pada Januari 2022 karena Nyong'o, beberapa pemain serta kru terinfeksi Covid-19.
Baca Juga: Rilis Trailer Pertama, Marvel Black Panther:Wakanda Forever Siap Tayang November 2022
Syuting lalu dilanjutkan pertengahan Januari. Akhirnya, film Black Panther: Wakanda Forever akan ditayangkan pada 11 November 2022 di bioskop.
2. Disutradarai Ryan Coogler
Diketahui, film Black Panther: Wakanda Forever ini ditulis dan disutradarai oleh Ryan Coogler yang juga merupakan sutradara dan produser film pertama.
Kesuksesan yang diraih olehnya pada saat film Black Panther yang ditayangkan pada tahun 2018 membuat Ryan memutuskan untuk melanjutkan sekuel tersebut.
3. Berjanji Untuk Terus Menjelajahi Dunia dan Karakter Wakanda
Pada sinopsis resmi Black Panther: Wakanda Forever yang dirilis oleh Marvel, menjelaskan akan terus menjelajahi dunia Wakanda yang tak tertandingi dan semua orang kaya serta beragam karakter yang diperkenalkan di film pertama.
Berita Terkait
-
Rilis Trailer Pertama, Marvel Black Panther:Wakanda Forever Siap Tayang November 2022
-
Black Panther 2 Wakanda Forever: Sinopsis hingga Daftar Artis Pemeran, Apakah Chadwick Boseman Ada?
-
Penuh Emosional, Pemeran Film 'Black Panther' Kenang Chadwick Boseman saat Rilis Trailer
-
Tak Ada Daniel Kaluuya di Black Panther: Wakanda Forever
-
Daniel Kaluuya Tak Akan Muncul di Black Panther: Wakanda Forever
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Mischa Chandrawinata Sentil Mantan Arafah Rianti yang Nyesel Kasih Tas Mahal: Bukan Laki-Laki
-
Film Thriller Lawas Terbaik Malam Ini di Trans TV: Ini Alasan Copycat (1995) Wajib Ditonton
-
Spider-Man (2002): Mahakarya Sam Raimi yang Mengubah Wajah Sinema Superhero, Malam Ini di Trans TV
-
Rekayasa Oknum! Ammar Zoni Tuntut Bukti CCTV Rutan, Sebut Jadi Kunci Kebenaran Kasus Narkoba
-
Penjual Sempat Dijejali, Viral Es Kue Jadul Pakai Bahan Spons Berbahaya Ternyata Hoax
-
Denada Disebut Serahkan Bayi yang Dilahirkan saat Usia 10 Hari, Pertemuan di Surabaya 23 Tahun Lalu
-
Kronologi Meninggalnya Lucky Element, Sempat Lemas dan Masuk ICU sebelum Meninggal
-
Ranty Maria dan Rayn Wijaya Resmi Nikah di Bali, Janji Suci Penuh Air Mata Bahagia
-
Sosok yang Fotonya jadi Cover MP3 Akhirnya Muncul, Ngaku Malu saat Viral
-
Ini Alasan Lula Lahfah Hapus Tato sebelum Meninggal Dunia