Suara.com - Rumor keretakan rumah tangga Arya Saloka dan Putri Anne muncul lagi. Kali ini, gosip dipicu penampilan terbaru Putri yang ia pamerkan di media sosial.
Dilihat dari salah satu unggahan Instagram Stories akun kelompok penggemar Putri Anne pada 25 Juli 2022, sang artis tampak sedang menghabiskan waktu bersama sang anak Ibrahim.
Dalam video singkat itu, Putri Anne dan Ibrahim melakukan berbagai kegiatan seperti makan es krim hingga keliling kota bersama.
Namun dari unggahan itu, ada yang berbeda dengan wajah Putri Anne. Bagian mata Putri seperti terlihat sembab.
Belum diketahui apakah penyebab wajah Putri Anne terlihat sembab adalah benar karena tangis akibat masalah dengan Arya Saloka atau sekedar kelelahan.
Hanya didapat informasi Arya Saloka dan Putri Anne tidak sedang bersama saat unggahan itu muncul. Lewat akun Instagram-nya, Arya mengunggah foto bernuansa gelap dengan latar Menara Eiffel.
Tidak diketahui juga apa benar Arya Saloka saat ini memang sedang menghabiskan waktu di Prancis seperti dalam foto.
Ini bukan kali pertama rumah tangga Arya Saloka dan Putri Anne diterpa kabar miring. Sebelumnya, Arya dikabarkan terlibat cinta lokasi dengan lawan mainnya di sinetron Ikatan Cinta Amanda Manopo.
Rumor kedekatan Arya Saloka dan Amanda Manopo muncul usai beredar video singkat yang menampilkan gestur mesra mereka di dalam mobil.
Baca Juga: Arya Saloka Terciduk Hapus Foto Bareng Putri Anne, Netizen Heboh
Tidak diketahui kapan momen mesra Arya Saloka dan Amanda Manopo diabadikan. Namun diduga kuat bahwa peristiwa itu berlangsung di luar proses syuting.
Arya Saloka dan Putri Anne sendiri sudah menepis rumor tersebut. Meski sempat tak menampilkan foto bersama, Arya dan Putri terlihat mesra lagi saat mereka sama-sama pulang ke kampung halaman.
Berita Terkait
-
Amanda Manopo dan Kenny Austin Diduga Berpacaran, Netizen Mulai Cocoklogi
-
Inikah Bukti Nyata Amanda Manopo dan Kenny Austin Resmi Pacaran?
-
Sinopsis dan 4 Fakta Menarik Sayap Sayap Patah 2, Tayang di Netflix Hari Ini
-
Jatuh di Arab Saudi, Tulang Jempol Kaki Arya Saloka Patah dan Bengkok
-
Bentuk Pinggulnya Aneh, Amanda Manopo Dituding Lakukan Operasi
Terpopuler
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
- Jemput Weekend Seru di Bogor! 4 Destinasi Wisata dan Kuliner Hits yang Wajib Dicoba Gen Z
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
Pilihan
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
Terkini
-
Momen Langka, Guruh Gipsy Tampil di Synchronize Fest Usai 50 Tahun Vakum
-
Isu Cerai, Warganet Ungkit Lagi Romansa Lama Putri Tanjung dengan Gofar Hilman
-
Setahun Pacaran, El Rumi Lamar Syifa Hadju di Swiss
-
Reino Barack Bikin Masjid di Perumahan Islami, Warganet Langsung Bandingkan dengan Suami Luna Maya
-
Baru Cerai dari Pratama Arhan, Unggahan Azizah Salsha Isyaratkan Move On
-
Eks Karyawan Tuding Ashanty Lakukan Penggelapan Pajak
-
Kantongi Bukti, Sahara Rental Mobil Tuding Yai Mim Pernah Pamer Video Intim dengan Istrinya
-
4 Film dan Drama Korea Terbaru Bae Suzy: Genie, Make a Wish Lagi Trending
-
Taqy Malik soal Tudingan Bangun Masjid di Tanah Sengketa: Setiap Cerita Punya 2 Wajah
-
Bukan Masalah Parkir, Sahara Ngaku Berulang Kali Dilecehkan Yai Mim Secara Verbal