Suara.com - Nagita Slavina rupanya tidak menuliskan nama Raffi Ahmad dalam daftar kontak yang disimpan di ponsel pintarnya.
Mulanya, Nagita Slavina ditelepon Raffi Ahmad kala sedang bertandang di tempat pacuan kuda bersama Ayu Dewi beberapa waktu lalu.
"Umur panjang nih orang," kata Nagita Slavina seraya mengangkat telepon dari Raffi Ahmad.
Kakak Caca Tengker tersebut mengabarkan dirinya belum pulang lantaran masih diajak ngobrol oleh Ayu Dewi.
"Aku mau pulang, tapi enggak dibolehin sama Ayu Dewi. Kamu bilangin dong," sambungnya.
Di lain pihak, ayahanda Rafathar tersebut tidak mendesak Nagita Slavina untuk segera pulang.
"Ya sudah," balas Raffi Ahmad dilansir dari akun TikTok @disfoyuuu, dilansir pada Kamis (28/7/2022).
Sementara itu, Ayu Dewi yang mendengar balasan singkat Raffi Ahmad spontan tergelitik untuk menggoda Nagita Slavina.
"Mesra ya suaranya, say. Dia sok-sok cuek, padahal mesra sama bininya," ucap Ayu Dewi.
Baca Juga: Harga Outfit Olahraga Nagita Slavina Bikin Geleng-geleng Kepala, Netizen: Lemak Langsung Minder Itu
Perihal itu, sejumlah netizen menyoroti nama kontak Raffi Ahmad yang disimpan oleh Nagita Slavina di pontarnya.
Alih-alih menuliskan nama lengkap atau nama ayah, Nagita Slavina hanya menamai kontak Raffi Ahmad dengan emoticon hati.
"Salfok nama kontaknya," tulis seorang netizen. "Iya, kalau Raffi namain kontak Gigi Memsye," ujar netien lain. "Gemes banget," ucap netizen yang lainnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Sambut Tahun Baru dengan Teror, Nonton Film Dusun Mayit Beli 1 Gratis 1 di m.tix
-
Viral Sosok 'Mbak Pipit' Disebut ART Cristiano Ronaldo yang Digaji Rp93 Juta, Begini Faktanya
-
Dipanggil Kamari 'Papa', Senyum Justin Hubner Disebut Mirip dengan Mendiang Dali Wasink
-
Drama Keluarga Beckham Berlanjut, Foto Brooklyn Tak Ada di Rangkuman Akhir Tahun David Beckham
-
Lolos Audisi Indonesian Idol, Fajar Sadboy Siap Tinggalkan Pekerjaan
-
Rumah Diding Boneng Roboh, Raffi Ahmad Turun Tangan Beri Bantuan
-
Jawab Gosip yang Beredar, Pengacara Benarkan Ridwan Kamil dan Aura Kasih Saling Kenal
-
Pengalaman Prilly Latuconsina Tahun Baruan di Jepang: Orang Sibuk Berdoa, Tak Ada Kembang Api
-
Disambangi Wali Kota Jakarta Pusat, Rumah Diding Boneng yang Roboh Segera Direnovasi
-
Isu Liar Arka Anak Aura Kasih Terjawab, Kuasa Hukum Ridwan Kamil Buka Data Dokumen Rahasia