Suara.com - Sempat ditolak Ayu Ting Ting beberapa tahun lalu, Sahrul Gunawan tampaknya kapok. Kali ini, dia beriniat mengajak Ayu Ting Ting membangun hubungan yang lebih serius.
Dalam sebuah kesempatan berbicara di layar kaca, Sahrul Gunawan berharap perasaannya tak sekedar dianggap candaan semata.
Sahrul Gunawan ingin bisa mendapat kesempatan untuk berbincang dengan serius mengenai perasaanya terhadap Ayu Ting Ting.
"(Ayu) Yu, kapan ya kita bisa ngobrol dan ada waktu untuk bener-bener yang tidak ada unsur-unsur yang lain atau orang menganggapnya bercanda gitu, atau bahkan temen-temen kita sahabat-sahabat kita nganggap bercanda, atau cuma gimik-gimik gitu ya," kata Sahrul Gunawan dalam potongan video yang diunggah oleh akun @rumpi_gosip dikutip Jum'at (29/7/2022).
Sahrul Gunawan mau nantinya punya waktu bicara berdua dengan Ayu Ting Ting. Sebab, dia juga khawatir janda satu anak itu juga menganggap perasaannya hanyalah settingan di layar kaca.
"Karena aku juga ada kekhawatiran, kamu nganggepnya ini cuma gimik atau gimana gitu," ucapnya.
"Itu sih ketakutan terbesar aku," sambungnya.
Sontak, unggahan tersebut banjir komentar netizen. Mereka mengimbau Sahrul Gunawan buat datang ke rumah Ayu Ting Ting langsung jika memang serius.
"Langsung datang aja kerumahnya a Sahrul setidaknya sebagai silahturahmi, gitu," komentar @yaniyanee8.
Baca Juga: 10 Artis Punya Banyak Haters, Ada Ayu Ting Ting dan Ivan Gunawan
"Datang aja langsung ke rumahnya di Depok, nggak usah rame di medsos, tahu-tahu sebar undangan," kata @nena__givan020121 membalas.
"Langsung ke rumah dong. Diterima nggak terima yang penting usaha," ujar @in_ig menimpali.
Berita Terkait
-
Pekerjaan Keluarga Ayu Ting Ting: Ipar Sering Dikira Nganggur, padahal Jabatannya Mentereng
-
Murka Dilecehkan Sekelompok Pria, Poppy Sovia Ancam Serang Balik Pelaku: Mikir!
-
5 Artis dengan Pernikahan Tersingkat, Ada yang Cuma Bertahan 2 Hari
-
Ibu Ayu Ting Ting Kerja Apa? Hidup Glamor Bak Sosialita
-
Ayu Ting Ting Menangis di Hadapan Habib Umar, Curhat Lelah Besarkan Anak Sendiri dan Menanti Jodoh
Terpopuler
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 7 Mobil Bekas di Bawah Rp50 Juta untuk Anak Muda, Desain Timeless Anti Mati Gaya
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah 50 Juta, Irit dan Bandel untuk Harian
- 5 Mobil Mungil 70 Jutaan untuk Libur Akhir Tahun: Cocok untuk Milenial, Gen-Z dan Keluarga Kecil
- 7 Sunscreen Mengandung Niacinamide untuk Mengurangi Flek Hitam, Semua di Bawah Rp60 Ribu
Pilihan
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
-
Harga Emas Turun Hari ini: Emas Galeri di Pegadaian Rp 2,3 Jutaan, Antam 'Kosong'
Terkini
-
Jakarta Macetnya Ngeri, Ini Tips dari Blink Hindari Macet Bubaran Konser BLACKPINK
-
Setahun Tanpa Benny Laos: Ungkapan Rindu Mendalam Sherly Tjoanda Bikin Haru
-
Viral! Pria Ini Bagikan 3 Trik Jitu Nonton Konser BLACKPINK Gratis
-
Realita Pahit Usai Konser BLACKPINK, Ojol Matikan Aplikasi Tembak Harga Ratusan Ribu di GBK
-
Bukan Menghilang, Ini 4 Fakta Vidi Aldiano Ambil Jeda Panjang dari Dunia Hiburan
-
Viral Info A1 Pengacara Daehoon, Netizen Heboh: Benarkah Jule Sudah Sepakat Cerai?
-
Marcella Zalianty Hidupkan Kembali Kisah Pahlawan Wanita Lewat Monoplay Melati Pertiwi
-
Jejak Digital Kiky Saputri Sindir Jennie Malas Diungkit, Imbas Terciduk Nonton Konser BLACKPINK
-
Momen Kocak Geng Nagita Slavina Nyasar di Konser BLACKPINK, Rela Hujan-hujanan Demi Jennie cs
-
Padi Reborn Menggebrak dengan "Ego": Kisah Cinta, Gengsi, dan Refleksi 28 Tahun Perjalanan Musik