Suara.com - Syahrini belum lama ini merayakan ulang tahunnya yang ke-40, Senin (1/8/2022). Bersama dengan suaminya, Reino Barack dia merayakannya dengan cara makan malam romantis.
Kejutan romantis tersebut sudah disiapkan oleh Reino Barack. Nampak ratusan bunga mawar menjadi dekorasi di malam ulang tahunnya tersebut.
Tidak berhenti sampai disitu kejutan lainnya diberikan oleh sang suami dengan mengajak liburan di sebuah kapal dengan pemandangan laut yang indah.
Penasaran dengan momen ulang tahun Syahrini ke-40? Berikut rangkumannya yang telah dihimpun dari berbagai sumber.
1. Genap Berusia 40 tahun
Pemilik nama asli Rini Fatimah Zaelani yang menggunakan nama panggung Syahrini akhirnya genap berusia 40 tahun pada (1/8/2022) kemarin. Di hari usianya tersebut, Syahrini tampil memukau dengan outfit nuansa gold yang classy dan mewah. Ia juga memegang sebuah buket bunga mawar merah besar yang merupakan hadiah dari Reino Barack, suaminya.
2. Dapat Kejutan dari Suami
Reino Barack yang jarang buka suara ke publik ikut membagikan momen ulang tahun sang istri di feed Instagram miliknya. Reino nampak mencium kening Syahrini yang ia nikahi pada 27 Februari 2019 silam. Reino terlihat masih memegang buket bunga yang ia siapkan untuk istri tercintanya. Kejutan manis dan romantis dari Reino sukses bikin netter ikutan baper.
3. Kue Ulang Tahun yang Cantik
Baca Juga: Timnas U-16 Gagal Latihan di Lapangan UII Akibat Ribut Antarmahasiswa, PSSI Klarifikasi
Perayaan ulang tahun tanpa kue tart tidak akan lengkap. Oleh karena itu, di momen ulang tahunnya, Syahrini mendapat kue tart besar dengan karakter kupu-kupu sebagai hiasan. Kue itu memang terlihat simpel, tapi justru dengan pilihan satu warna, kesan elegan makin terpancar.
4. Makan Malam Romantis
Reino Barack memperlakukan Syahrini layaknya seorang putri di hari ulang tahunnya. Bukan cuma memberinya buket bunga yang indah, ia juga menyiapkan makan malam super romantis untuk sang istri. Beginilah penampakan meja makan yang penuh dengan bunga mawar merah.
5. Dapat Tulisan Romantis dari Suami
Keromantisan Reino Barack pastinya membuat banyak perempuan iri dengan Syahrini. Sebab, ia juga menyiapkan kata-kata manis yang dituliskan di backdrop yang lagi-lagi penuh dengan mawar merah. To The Love of My Life, My Dear Wife, itulah bunyi tulisan berwarna putih yang ada di backdrop. Syahrini membalas kalimat manis dari Reino dengan tak kalah manis. “To The Love of My Wonderful Husband, Arigatou Gozaimasu Anata, i love you,” tulis Syahrini.
6. Banyak Mawar Merah
Berita Terkait
-
Dolar Singapura (SGD) Cetak Rekor Kurs Tertinggi, Apa Kabar Rupiah?
-
Melodi My Way di Bawah Rintik Hujan Batu Tulis Warnai Perayaan Sederhana HUT ke-79 Megawati
-
Piala AFF 2026: Jamu Timnas Indonesia di Stadion Jalan Besar, Kapten Singapura Kirim Ancaman
-
Pemuda Indonesia-Singapura Kolaborasi Jaga Stabilitas Multikulturalisme Kawasan
-
Laga Timnas Indonesia Vs Singapura di Piala AFF 2026 Bakal Istimewa, Kenapa?
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Apa Itu Best Casting? Kategori Baru di Oscar 2026 dan Daftar Nominasinya
-
Sinopsis Film Korea Sugar yang Dibintangi Choi Ji Woo, Tayang di Bioskop Indonesa
-
Peran Sentral Cinta Laura di Film Para Perasuk yang Tembus Sundance 2026
-
Kim Seon Ho Ungkap Kisah di Balik Karakter Joo Hoo-jin di Drakor Can This Love Be Translated?
-
Habib Bahar Bin Smith Respons Keras Pandji Pragiwaksono yang Jadikan Salat Bahan Lelucon
-
Syarat dan Cara Klaim Promo Buy 1 Get 1 Tiket M.Tix Film Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?
-
Sinopsis The Fifth Wheel, Film Komedi Netflix yang Dibintangi Kim Kardashian
-
Film Horor Rajah Siap Tayang, Aditya Zoni dan Samuel Rizal Dalami Sisi Gelap Manusia
-
A Score to Settle: Kisah Balas Dendam Nicolas Cage yang Penuh Kerentanan, Malam Ini di Trans TV
-
Spider-Man 2: saat Peter Parker Berada di Titik Terendah, Malam Ini di Trans TV