Suara.com - Baru-baru ini, Jonathan Frizzy berangkat ke lokasi syuting di salah satu program televisi dengan membawa Si Cilok.
Dalam akun Instagram-nya, Jonathan Frizzy ditegur seorang pria karena membawa Si Cilok ke lokasi syuting.
"Ngapain, mas?" kata seorang pria yang menciduk aksi Jonathan Frizzy.
Pria yang akrap dipanggil Ijonk tersebut kemudian memamerkan Si Cilok yang dibawanya ke lokasi syuting.
Akan tetapi, Si Cilok yang disebut-sebut rupanya adalah cilok dalam artian harfiah.
"Makan cilok di lokasi syuting," ujar Ijonk dilansir dalam akun Instagram @ijonkfrizzy, dikutip pada Kamis (4/8/2022).
Tak ketinggalan, Ijonk juga menyertakan tagar #cilokislyfe dalam unggahan story Instagram-nya tersebut.
Unggahan story akun Instagram Jonathan Frizzy tersebut diduga merupakan bentuk sindiran kepada mantan istrinya, Dhena Devanka.
Sebagai informasi, Dhena Devanka sebelumnya pernah menyinggung Jonathan Frizzy berselingkuh dengan sosok perempuan yang dipanggilnya Mbak Cilok.
Baca Juga: Dhena Devanka Ternyata Rutin Bawa Anak ke Psikolog Usai Cerai dari Jonathan Frizzy
Kendati demikian, Dhena Devankan masih enggan membeberkan identitas Mbak Cilok yang menjadi orang ketiga dalam rumah tangganya dengan Jonathan Frizzy.
"Itu bisa buat siapa saja yang suka cilok," ucap Dhena Devanka.
Berita Terkait
-
Viral Duta Sheila On 7 Terciduk Jajan Cilok Pakai Pakaian Sederhana Banget, Netizen: Selalu Bangga Sama Beliau
-
Viral Foto Dhena Devanka dan Ririn Dwi Ariyanti Makan Semeja, Netizen: Mbok Ya Bekas Temen Tuh Jangan Mau
-
Heboh Isu Jadi Selingkuhan Jonathan Frizzy, Reaksi Dhena Devanka Saat Lihat Foto Ririn Dwi Ariyanti Disorot
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
6 Fakta Menarik Jodoh 3 Bujang yang Bikin Jadi Raja di Netflix
-
Hotman Paris Ledek Firdaus Oiwobo yang Diminta Copot Toga oleh Hakim MK
-
Top 5 Serial Netflix Hari Ini: Drama Korea Mendominasi, Serial Indonesia Bertengger di Tiga Besar
-
Sinopsis The Hunger Games: Sunrise on the Reaping, Ungkap Asal-usul Haymitch Abernathy
-
Film Dukun Magang: Ketika Logika Mahasiswa Skeptis Terpaksa Berguru pada Ilmu Gaib
-
7 Drama Kim Woo Bin, Aktor yang Siap Menikah dengan Shin Min Ah
-
5 Rekomendasi Drakor Populer Tentang Balas Dendam, Terbaru Taxi Driver 3 Tayang Hari Ini
-
Review Film Wicked: For Good, Penutup Manis yang Kadang Terasa Kurang Bumbu
-
SinopsisThe Hunger Games: Sunrise on the Reaping, Ungkap Asal-usul Haymitch Abernathy
-
Backtrace: Upaya Sylvester Stallone Mengungkap Perampokan Misterius, Malam Ini di Trans TV