Suara.com - Potret kamar Issa Xander Djokosoetono, putra pasangan Nikita Willy dan Indra Priawan belum lama ini dibocorkan oleh sang ibu di instagram pribadinya. Dalam foto, kamar buah hatinya itu terlihat nyaman.
Beberapa ornamen hiasan dinding kamar nampak terpajang di kamarnya. Bahkan foto-foto bayi yang disapa Izz sudah terpajang di dinding kamar.
Sebelumnya Nikita Willy berada di Amerika untuk melahirkan anak pertamanya. Dia baru kembali ke Indonesia setelah bayinya berusia 4 bulan.
Masih penasaran dengan potert kamar Izz? Berikut rangkumannya:
1. Dinding dan Lantai Kayu Kamar Baby Izz
Tempat tidur Baby Izz diletakkan di salah sudut kamar yang berdinding kayu. Tiga potret hewan yakni gajah, harimau, dan singa berada tepat di atas tempat tidur Baby Izz. Dua lampu temaram membuat suasana kamar semakin terasa nyaman. Di sisi tempat tidur Baby Izz, terdapat sofa dengan bantal menyusui. Warna-warna furniture Baby Izz juga terlihat serba earth tone. Sebagian besar lantai kayu kamar Baby Izz rupanya ditutup oleh karpet cantik berwarna abu-abu.
2. Pigura Foto Baby Izz
Foto-foto Baby Izz saat baru lahir dipajang Nikita Willy dalam pigura berbingkai cokelat dengan background putih. Pigura-pigura foto tersebut rupanya berada tepat di sebelah pintu kamar mandi Baby Izz. Dua tempat cucian kotor juga tertata rapi di sudut kamar Baby Izz dekat kamar mandi itu.
3. Perlengkapan Tidur Baby Izz
Baca Juga: Anti Mandi Club, 10 Artis Ini Jarang Mandi
Kasur, matras, bantal dan guling menjadi salah satu kebutuhan penting bayi, termasuk Baby Izz. Nikita Willy memilih warna serba putih untuk perlengkapan tidur sang putra dari brand Dooglee Indonesia. Diketahui dari e-commerce, perlengkapan tidur Baby Izz dijual dengan harga yang tidak terlalu mahal.
4. Mainan Baby Izz
Nikita Willy menghias kamar Baby Izz dengan meletakkan miniatur pohon-pohon dan hewan di rak dinding warna putih. Ada pula buku-buku serta robot Buzz di rak yang juga tempat untuk meletakkan benda mirip CCTV. Benda putih tersebut diyakini CCTV karena mengarah langsung ke tempat tidur Baby Izz.
5. Boneka Baby Izz
Di lantai tepat di bawah rak dinding, ada berbagai macam boneka hewan mulai dari Alpacca, Koala, Jerapah, Kuda Nil, Panda, Dinosaurus, dan Gajah. Sebelumnya Nikita Willy sempat mengungkap apabila dirinya terlalu banyak membeli pernak-pernik gajah untuk Baby Izz.
6. Baby Tafel di Kamar Baby Izz
Berita Terkait
-
Beda Prinsip Soal Istri, Intip 6 Adu Gaya Indra Priawan vs Ibrahim Risyad
-
Pendapat 4 Suami Artis Bila Istri Pilih Jadi IRT, Kembali Disorot Gara-Gara Ibrahim Risyad
-
Indra Priawan Justru Senang Nikita Willy Tak Kerja, Ibrahim Risyad Kena Sentil
-
Nikita Willy Rayakan Ultah Anak Kedua di Panti Asuhan, Sikapnya saat Posting Foto Disorot
-
Kehadiran Nikita Willy Bikin Baim Wong Mundur dari Panggung Sinetron
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Kepala Putus hingga Masuk Peti, Prilly Latuconsina Syok Baca Naskah Danur: The Last Chapter
-
Film Suka Duka Tawa Tawarkan Buy 1 Get 1 Free di m.tix, Cek Syaratnya
-
Digugat Rp5 Miliar Terkait Jasa Pelolosan Akpol, Adly Fairuz Bantah Pernah Menipu
-
Jennifer Coppen Unggah Foto Baru Jelang Nikah dengan Justin Hubner, Ibu Dali Wassink Bereaksi
-
Sinopsis Surat untuk Masa Mudaku, Film Indonesia Original Netflix Pertama di 2026
-
Siap Tayang Lebaran 2026, Produksi Danur: The Last Chapter Dibuat Gila-gilaan
-
Perankan Aisyah di Ahlan Singapore, Rebecca Klopper Ungkap Rencana Berhijab di Masa Depan
-
Makin Menawan! 7 Potret Maternity Shoot Aurelie Moeremans di California
-
Pecah Telur! 10 Aktor Perdana Menang Golden Globe Awards
-
Sinopsis Hamnet, Film Drama Terbaik di Ajang Golden Globes 2026