Suara.com - Laudya Cynthia Bella mewujudkan keinginan ibunya, Neni S yang sangat ingin bertemu Lesti Kejora. Sang ibu sangat menyukai istri Rizky Billar tersebut dan ingin berfoto bersama,
Laudya pun mengajak ibunya di acara peluncuran baju muslim kepunyaan dirinya yang bekerja sama dengan Zaskia Sungkar dan Shireen Sungkar demi mempertemukan Lesti dan ibunya.
Diacara tersebut Lesti diundang untuk menjadi salah saru model baju brand muslim yang diluncurkannya. Momen pertemuan Lesti Kejora bertemu dengan Laudya sempat terekam dan kembali di upload di salah satu media sosial.
Dalam video nampak Laudya menjelaskan bagaimana ibunya sangat menyulai seorang Lesti Kejora.
"Tadi mama tuh seneng banget, sampai nanya, 'Lesti diundang gak?' Lesti jalan, 'nanti fotoin mamah ya', nggak lama berapa menit kemudian 'Ya fotoin mama ya'. 'Bener Lesti ada?'," ungkap Laudya menirukan sang Ibunda, seperti dikutip di akun TikTok pribadinya @luv.lesti.
Lesti Kejora pun sangat senang dengan cerita tersebut, Dia pun mengaku sudah bertemu dengan Neni lalu menceritakanya kronologi pertemuan dengan ibu Laudya.
"Tadi si Ambu nggak ngeh sama Dede, Dede pake masker terus 'Ambu' 'Eh Lesti'," ujar Lesti sambil menirukan.
Menurut Laudya ibunya sampai menangis saat bertemu dengan Lesti Kejora.
"Tadi pas ketemu sampai nangis," Timpal Laudya.
Baca Juga: Ngefans Banget, Ibunda Laudya Cynthia Bella sampai Nangis saat Bertemu Lesti Kejora
Berita Terkait
-
Biarkan Lesti Kejora Gendong Anak saat Hamil Besar, Rizky Billar Klarifikasi
-
Lesti Kejora Dilabeli 'Tukang Nyinyir', Iis Dahlia: Jangan Pada Marah
-
Iis Dahlia Bongkar Sifat Asli Lesti Kejora saat Off Camera: Tukang Nyinyir
-
Tak Terima Kasus KDRT Diungkit Lagi, Rizky Billar Bakal Tempuh Jalur Hukum?
-
Bukan Makanan, Lesti Kejora Justru Ngidam Hal Anti-Mainstream Ini!
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
Terkini
-
Kabar Duka, Ayah Venna Melinda Meninggal Dunia
-
Setahun Barbie Hsu Wafat, DJ Koo Ternyata Masih Setia Datangi Makam Sang Istri Tiap Hari
-
Profil dan Pekerjaan Kristian Hansen Pacar Manohara, Bukan Orang Sembarangan
-
Sinopsis The Pitt Season 2, Debut dengan Skor 100 Persen di Rotten Tomatoes
-
Iva Deivanna Rilis Sisa Waktu Senja, Kolaborasi Apik Bersama Bemby Noor yang Siap Hiasi Layar Lebar
-
8 Film Yasmin Napper, Musuh dalam Selimut Segera Tayang di Bioskop
-
Reaksi Spontan Mahalini saat Dengar Sule Ingin Nikah dengan DJ Lagi: Astaghfirullahalazim!
-
3 Prediksi Nasib Akhir Baek Ki Tae Made In Korea, Jadi Tumbal Elite?
-
5 Outfit Paling Standout dalam Emily in Paris Season 5, Evolusi Gaya Emily Cooper di Roma
-
Ustaz Ini Beri Saran Menohok Buat Penyerang Pandji Pragiwaksono karena Stand Up Comedy Mens Rea