Suara.com - Pasangan Baim Wong dan paula Verhoeven sempat dikecam oleh warganet dan sejumlah artis akibat membuat konten prank KDRT ke polisi. Atas kejadian itu, Baim sempat takut tidak ada lagi rekan sesama artis maupun YouTuber yang berkolaborasi dengannya.
"Sampai sempat takut masih ada yang mau collab enggak ya? Sempat kepikiran gitu," kata Baim Wong kepada Raffi Ahmad, mengutip YouTube Baim Paula yang diunggah Rabu (19/10/2022).
Mendengar hal itu, Raffi Ahmad coba meyakinkan Baim Wong bahwa tentu ada teman yang masih mau bekerja sama.
Menurut suami Nagita Slavina tersebut, teman sesungguhnya akan selalu mau membantu Baim Wong bangkit kembali.
"Jangan mikir, 'ada enggak ya yang mau collab?' Enggak lah, pasti teman-teman yang benar teman pasti akan support. Malah kan, dulu teman kita kalau ada yang jatuh, kita ya harus angkat dia," kata Raffi Ahmad.
Raffi Ahmad mempersilakan Baim Wong untuk menyalurkan idenya dalam membuat konten. Namun, Raffi berpesan agar ayah Kiano Tiger Wong itu membuktikan bisa menjadi orang yang lebih baik.
"Tapi lu benar-benar kasih tunjuk, 'nih, gue sudah bisa berubah menjadi lebih baik'," pesan Raffi Ahmad.
Raffi Ahmad juga menyinggung para penggemar Baim Wong. Menurutnya, penggemar yang sebenarnya akan berani menegur idolanya saat berbuat salah dan akan mendukung mereka lagi bila menunjukkan perubahan yang lebih baik.
"Fans yang benar, saat mereka sudah marah, ngeliat lu jadi lebih baik, mereka pun akan kasih dukungan lagi," tutur Raffi Ahmad.
Berita Terkait
-
Jejak Digital Aura Kasih Kembali Viral, Pernah Sebut Nagita Slavina Gendut
-
Raffi Ahmad Beli Jersey Jay Idzes Rp125 Juta, Hasil Lelang Disumbangkan untuk Sumatra
-
Raffi Ahmad Bikin Heboh Staf Liverpool Usai Pamer Foto Bersama Michael Owen di Andara
-
Sinopsis Film Semua Akan Baik-Baik Saja, Drama Terbaru Garapan Baim Wong
-
Sikap Tenang Raffi dan Nagita Hadapi Isu Miring soal Baby Lily Tuai Simpati
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Lolos Audisi Indonesian Idol, Fajar Sadboy Siap Tinggalkan Pekerjaan
-
Rumah Diding Boneng Roboh, Raffi Ahmad Turun Tangan Beri Bantuan
-
Jawab Gosip yang Beredar, Pengacara Benarkan Ridwan Kamil dan Aura Kasih Saling Kenal
-
Pengalaman Prilly Latuconsina Tahun Baruan di Jepang: Orang Sibuk Berdoa, Tak Ada Kembang Api
-
Disambangi Wali Kota Jakarta Pusat, Rumah Diding Boneng yang Roboh Segera Direnovasi
-
Isu Liar Arka Anak Aura Kasih Terjawab, Kuasa Hukum Ridwan Kamil Buka Data Dokumen Rahasia
-
Apes! Ria Ricis dan Tim Alami Kejadian Tak Mengenakan saat Liburan di Dubai: Zonk dan Terburuk
-
Selama Ini Bungkam, Atalia Praratya Akhirnya Tanggapi Langsung Isu Ridwan Kamil Selingkuh
-
Tasya Farasya Jalani Umrah di Awal Tahun: Mau Nangis Meronta-ronta
-
Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret