Suara.com - Selebgram Larissa Chou kembali menjalani ibadah umrah, Kali ini dia berangkat bersama buah hatinya, Yusuf. Dia pun membagikan video saat sedang berada di tanah suci Mekah bersama putra semata wayangnya itu.
Dalam video yang dibagikan di instagram pribadinya, nampak perjuangan Larissa Chou mengajak putra bermain di sela-sela menjalani ibadah. Bahkan ada momen bagaimana Larissa Chou yang menggendong buah hatinya tersebut.
Bukti cinta kepada buah hatinya tersebut sepertinya tidak membuatnya lelah saat menggendong Yusuf.
Tidak ada tulis di video tersebut. Larissa Chou hanya membubuhkan gambar love di caption videonya tersebut.
Beberapa warganet pun langsung merespon unggahan video tersebut. Beberapa rekan artis nampak memberikan banyak love di unggahannya tersebut.
Tidak hanya itu beberapa rekan artis ada yang menulis Larissa Chou adalah perempuan yang kuat.
"Wanita kuat, hebat," tulis akun penyanyi dangdut Imey Mey.
"Big hug," sambung akun Nadya Mustika Rahayu.
"Peluk banyak-banyak, Hebat," sambung akun @bellmirs.
Baca Juga: Terjawab! Ini Klarifikasi Jadi-Tidaknya Lamaran Rio Haryanto dan Larissa Chou
"Salfok sama mamanya yusuf, single mom malah makin cantik dan makin sukses ,happy terus ya kalian," sambung akun @aamaliarizka.
Ada juga warganet yang mendoakan perkembangan Yusuf.
"Semoga Yusuf bisa menjadi seperti almarhum Enjid dan juga pamannya. Tapi yang paling penting semoga Yusuf menjadi anak yang sholeh, yang bakti pada orangtuanya khususnya mamanya dan bisa selalu menjaga dan mencintai mamanya sampai kapanpun," tulis akun @iqyrizqie5.
Berita Terkait
-
Dicurigai Pisah, Larissa Chou Kini Pamer Kemesraan dengan Suami
-
Tepis Isu Rumah Tangga Retak, Ikram Rosadi Unggah Momen Photobox Bareng Larissa Chou dan Anak
-
Bagikan Video Anak Bungsu Menangis, Larissa Chou Buktikan Rumah Tangga Masih Adem Ayem
-
Heboh Isu Rumah Tangga Larissa Chou, Seberapa Penting Nafkah Suami?
-
Sama Seperti Tasya Farasya, Larissa Chou juga Repost soal Nafkah
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Siap Tayang Lebaran 2026, Produksi Danur: The Last Chapter Dibuat Gila-gilaan
-
Perankan Aisyah di Ahlan Singapore, Rebecca Klopper Ungkap Rencana Berhijab di Masa Depan
-
Makin Menawan! 7 Potret Maternity Shoot Aurelie Moeremans di California
-
Pecah Telur! 10 Aktor Perdana Menang Golden Globe Awards
-
Sinopsis Hamnet, Film Drama Terbaik di Ajang Golden Globes 2026
-
Shandy Aulia Tenteng Tas Rp4 Miliar Bikin Ribut, Gigi dan Syahrini Belum Punya?
-
Aulia Sarah Jadi Bidan Ketiban Sial, Film Sengkolo Petaka Satu Suro Kuras Emosi
-
Kaitan Buku Broken Strings Aurelie Moeremans dengan Isu Child Grooming yang Seret Nama Aliando
-
Sinopsis Catch Me If You Can: Drama Kriminal di Netflix yang Masih Layak Dinikmati di 2026
-
Killerman: Liam Hemsworth Jadi Pencuci Uang Amnesia dan Diburu Polisi Korup, Malam Ini di Trans TV