Suara.com - Kaesang Pangarep membagikan tangkapan layar percakapannya dengan calon istri, Erina Gudono, kepada publik melalui akun Twitter @kaesangp pada Rabu (23/11/2022).
Dalam percakapan tersebut, Erina Gudono menceritakan tentang mimpi anehnya semalam.
"Aku mimpi naik becak ke KUA terus hapeku kecebur got (emoji menangis). Nangis di trotoar," tulis Erina Gudono pada Rabu (23/11/2022) pukul 09.14 WIB.
Namun, Kaesang Pangarep tidak memperlihatkan balasannya. Bos klub sepakbola Persis Solo ini hanya menunjukkan cerita Erina Gudono.
Namun Kaesang Pangarep tetap memperlihatkan reaksinya dalam cuitan yang ditulisnya.
"Calon istriku gini amat kalo mimpi," komentar Kaesang Pangarep.
Cuitan Kaesang Pangarep ini seketika mendapat 20 ribu suka dan 655 retweet.
Unggahan ini juga mendapat beragam komentar kocak dari warganet, beberapa menganggap ini adalah mode kebucinan Kaesang Pangarep.
"Ini mode bucin apa gimana sih?" tanya akun @ikan***.
"Om, gue buka Twitter buat hiburan bukan lihat kebucinan anak presiden," imbuh akun @funnyjaem***.
"Iya deh mas yang punya calon istri," komentar akun @reinn***.
Ini bukan pertama kalinya Kaesang Pangarep mengunggah hal-hal yang berkaitan dengan Erina Gudono di media sosialnya.
Diketahui, Kaesang Pangarep dan Erina Gudono dikabarkan akan menggelar akad nikah pada 10 Desember 2022 mendatang di Sleman, Yogyakarta.
Berita Terkait
-
Jelang Pernikahan Erina Gudono Malah Mimpi Aneh Naik Becak ke KUA Hpnya Kecebur Got, Pertanda Apa Itu?
-
Gibran Rekomendasikan Kaesang Pangarep Bantu Share Kuesioner Ghosting Milik Warganet: Dia Ahli di Bidang ini
-
Lahir dari Keluarga Pakar Keuangan, Berikut Profil Erina Gudono Calon Istri Kaesang
-
Gibrang Rakabuming Sindir Kaesang Pangarep Ahlinya Ghosting, Sindir Masa Lalu Dengan Mantan?
-
Jelang Pernikahannya dengan Kaesang, Erina Gudono Mimpi Naik Becak ke KUA, Pertanda Apa?
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
Terkini
-
Curhat Pilu Hamish Daud, Baru Keluar Rumah Sakit Selepas Operasi Langsung Dihantam Isu Selingkuh
-
3 Puteri Indonesia Siap Harumkan Nama Bangsa di Ajang Kecantikan Internasional
-
Cerai, Hamish Daud Sebut Hubungannya dengan Raisa Baik-Baik Saja: Dia Best Friend Saya
-
Hamish Daud Jawab Isu Selingkuh dengan Sabrina Alatas, Sudah Saling Kenal 10 Tahun Lalu
-
5 Fakta Misteri Hilangnya Bilqis, Diduga Diculik saat Sang Ayah Bermain Tenis
-
Raffi Ahmad Akhirnya Tiba di Nusakambangan Bareng Irfan Hakim, Penuhi Janji Jenguk Ammar Zoni?
-
Siapa Junko Furuta? Nessie Judge Dikecam karena Pajang Fotonya di Konten Nerror
-
Sempat Ketahuan Sampai Loncat dari Rooftop, Kisah Pelarian Ahmad Sahroni Saat Rumah Dijarah
-
Perdana Jadi Sutradara Film Pangku, Reza Rahadian Dipuji Fadli Zon
-
Setahun Prabowo Menjabat, Fedi Nuril Lantang Bersuara: Saya Tidak Senang dan Sudah Menduga