Suara.com - Beberapa artis muda saat ini sedang menjalin asmara. Mereka pun kerap membagikan foto kebahagiaan mereka saat sedang berdua.
Walau status mereka baru sekedar pacaran, ke-2 nya sering mengumbar kemesraan di depan umum. Bahkan tidak malu-malu berpelukan di depan orang banyak.
Lantas siapa saja mereka? Simak daftar gaya pacaran artis yang dikritik kelewat mesra berikut.
1. Bastian Steel dan Sitha Marino
Kisah cinta Bastian Steel dengan Sitha Marino menjadi salah satu yang paling banyak disorot karena kemesraannya. Pasca berpisah dari Shafa Harris, Bastian Steel segera menjalin kasih dengan Sitha Marino. Sayangnya keduanya sangat terbuka akan hubungan mereka termasuk sering membagikan potret mesra mereka, seperti saat berenang bersama. Akibatnya banyak kritik yang dilayangkan pada Bastian dan Sitha Marino.
2. Mahalini dan Rizky Febian
Gaya pacaran artis yang sering dikritik karena kelewat mesra selanjutnya adalah Rizky Febian dan Mahalini. Tidak hanya di media sosial, keduanya juga tak sungkan untuk bermesraan di atas panggung saat sedang tampil. Bahkan hubungan mereka sempat disebut terlalu lebay karena sangat sering tampil mesra. Terbaru Mahalini dan Rizky Febian ramai dikritik karena pelukan mesra di atas panggung sampai-sampai dinyinyiri kaya orang mabuk.
3. Putri Delina dan Jeffry Reksa
Sama seperti sang kakak, Putri Delina yang menjalin kasih dengan Jeffry Reksa juga tak lepas dari kritik karena gaya pacarannya. Hubungan beda agama yang mereka jalani cukup sering dianggap berlebihan. Sebab Putri dan Jeffry selalu terlihat bersama-sama dalam berbagai situasi.
Baca Juga: 'Hot Mom' ,Tampilkan Koleksi Lingerie Baru, Wulan Guritno Sukses Bikin Warganet Menyesal
4. Wulan Guritno dan Sabda Ahessa
Pasangan kekasih beda usia satu ini menjadi artis selanjutnya yang gaya pacarannya jadi sasaran kritik. Terpaut usia 15 tahun, Wulan dan Sabda Ahessa tak malu untuk saling memeluk satu sama lain di depan publik. Selain nonton konser bareng kemesraan mereka juga terlihat saat keduanya liburan ke luar negeri. Wulan sendiri kerap dihujat hingga dan disebut lupa umur karena berpacaran dengan pria yang jauh lebih muda darinya.
5. Al Ghazali dan Alyssa Daguise
Kemesraan Al Ghazali dengan Alyssa Daguise pernah pula jadi nyinyiran netizen. Banyak yang merasa jika mereka terlalu mesra padahal baru pacaran meski keduanya awalnya memang berencana untuk menikah muda. Sayang, setelah berbagai momen mesra yang mereka pamerkan, asmara keduanya malah kandas di tengah jalan. Al dan Alyssa akhirnya putus dan mengakhiri hubungan romantis mereka.
6. Dinda Kirana dan Naufal Samudra
Hubungan Dinda Kirana Naufal Samudra pun tak kalah jadi sorotan karena dianggap kelewat mesra. Hal ini beberapa kali terungkap lewat unggahan Dinda Kirana di media sosialnya. Dinda dan Naufal pernah terlihat saling berpelukan di pantai hanya dalam balutan baju renang.
Berita Terkait
-
4 Rekomendasi Serum Finally Found You untuk Kulit Glowing, Nomor 1 Andalan Wulan Guritno
-
5 Artis Merenungi Kembali Keputusan Nikah Muda, Terbaru Jule
-
Tak Paksa Anak Jadi Artis, Sule Cuma Minta Fokus Tentukan Masa Depan
-
Teddy Pardiyana Minta Jatah Warisan Bintang, Sule Kasih Respons Menohok: Kerja!
-
Duet Lintas Generasi Krisdayanti dan Mahalini di Lagu Mencintaimu: Merinding Parah
Terpopuler
- 5 Produk Viva Cosmetics yang Ampuh Atasi Flek Hitam, Harga di Bawah Rp50 Ribu
- Denada Akhirnya Akui Ressa Anak Kandung, Bongkar Gaya Hidup Hedon di Banyuwangi
- 5 Rekomendasi HP Layar AMOLED 120Hz Termurah 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan
- KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
- 5 HP Murah Alternatif Redmi Note 15 5G, Spek Tinggi buat Multitasking
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
Sikap Bijak Kenny Austin ke Amanda Manopo di Tengah Tuduhan 'Hamil Anak Haram'
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Pavane, Film Debut Moon Sang Min di Netflix
-
Permintaannya Ditolak, Ammar Zoni Tetap Dikembalikan ke Nusakambangan Usai Sidang Selesai
-
Tampil di Ultraverse Festival, Bernadya Gugup Nyanyikan Lagu Baru
-
Jennifer Coppen Kecewa Eks Mertua Bahas Kamari Panggil Justin Hubner 'Papa' di TikTok
-
Irfan Hakim Pegang Kartu AS Denada Soal Ressa, Ogah Bocorkan Demi Netralitas
-
Mimi Peri Tolak Oplas Biar Cantik, Takut Bohongi Tuhan
-
Mengenal 4 Karakter Baru Bridgerton Season 4, Kunci Konflik Cinta Benedict
-
Curhat Pilu Nurul Akmal Hanya Diangkat PPPK Paruh Waktu: Apakah Aku Tidak Pantas?
-
Sudrajat Penjual Es Gabus Ketahuan Banyak Bohong, Deddy Corbuzier Batal Kasih Bantuan