Suara.com - Ratu Rizky Nabila mendatangi kediaman Uya Kuya setelah mendapat kabar Ibrahim Alhami sang mantan suami ada di sana. Uya Kuya rupanya mengundang Ibrahim Alhami untuk konten podcast.
Terang saja, Ibrahim Alhami sedang menjadi sorotan lantaran menikah singkat dengan Ratu Rizky Nabila hanya dalam waktu 3 hari. Suara Ratu Rizky Nabila menunjukkan kekesalan yang berusaha ditahannya sebisa mungkin.
"Sangat disayangkan, mengarang cerita bahkan sampai.. kenapa? Udah famous kah? Demi uang 500 ribu? Gimana? Ini udah kelewatan, Pi (Uya Kuya). Udah ditanya belum pekerjaannya apa?" tanya Ratu Rizky Nabila.
Ibrahim Alhami terlihat santai melihat kedatangan Ratu Rizky Nabila. Uya Kuya lantas mengajak Ratu Rizky Nabila duduk bersama.
"Jual cerita saya keluar berkali kali tentang bagian intim. Dan dia cerita datang ke sini demi duit 500 ribu. Silakan neti yang kemarin hujat... hujat lagi sini," tulis Ratu Rizky Nabila melalui caption unggahannya pada Senin (5/12/2022).
Apabila sebelumnya Ibrahim Alhami ramai dihujat, kini giliran Uya Kuya ikut kena nyinyir. Warganet kesal lantaran Uya Kuya terus memberi panggung kepada orang-orang yang dinilai mencari kepopuleran dengan cara nyeleneh.
"Uya demen banget kasih panggung ke odgj ya, mulai dari Denis (Denise Chariesta), kesel gue liat si uya, kontennya sampah," sindir akun @blooming***.
"Uya Kuya lagi, percaya ?" sahut akun @annyy***.
"Katanya nggak mau dateng ke podcast?? Ko ini?" kata akun @bangma***.
Baca Juga: Uya Kuya Ogah Sebut Pinkan Mambo Tukang Bikin Sensasi: Kita Lupa Ngaca
"Ampun deh Uya, segitunya," tulis akun @mom_em***.
Kontributor : Neressa Prahastiwi
Berita Terkait
-
Uya Kuya Ogah Sebut Pinkan Mambo Tukang Bikin Sensasi: Kita Lupa Ngaca
-
Netizen Maha Benar, Denise Chariesta Serba Salah, Lagi Makan Aja Masih Dihujat; Dasar Predator Suami Orang!
-
Ratu Rizki Nabila Cerai 2 Hari Setelah Menikah, Ini 6 Hal yang Perlu Dipertimbangkan Sebelum Berumah Tangga
-
Belum Hilang Bau Pengantin, Ratu Rizky Nabila Ungkap Alasan Cerai dari Suaminya hingga Mengaku Belum 'Belah Duren': Alhamdulillah
-
Fokus Urus Keluarga hingga Podcast, Uya Kuya Ogah Komentar Soal Denise Chariesta: Gue Nggak Pernah Memusuhi, Dia Tetep Temen Gue
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 5 Bek Kanan Terbaik Premier League Saat Ini: Dominasi Pemain Arsenal
Pilihan
-
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Zambia: Garuda Muda Bidik 3 Poin Perdana
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Stagnan, Tapi Antam Masih Belum Tersedia
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
Terkini
-
Raisa Hapus Klarifikasi Perceraiannya, Imbas Gosip Hamish Daud Selingkuh Viral?
-
Raisa Kantongi Nama-Nama Saksi untuk Kuatkan Dalil Gugat Cerai Hamish Daud, Siapa Saja?
-
Perut Buncit Shenina Cinnamon di Acara Film Dopamin Jadi Sorotan, Istri Angga Yunanda Hamil?
-
Perut Sabrina Alatas Ikut Disorot, Imbas Gosip Pacar Hamish Daud Hamil
-
Lagu Baru Raisa 'Pengganti Aku' Diduga Sindir Isu Hamish Daud Selingkuh: Dia Mirip Sekali Denganku
-
Pernikahan Berakhir di Pengadilan, Raisa dan Hamish Daud Sudah Berdamai dengan Keadaan
-
Sarwendah Muak Diinjak-injak, Giliran Ruben Onsu Sindir Orang yang Mudah Tersinggung
-
Onadio Leonardo Kasus Narkoba, Beby Prisillia: Kamu Bukan Penjahat, Cuma Bodoh
-
Pengacara Raisa Respons Kabar Hamish Daud Selingkuh
-
Sidang Cerai Perdana Ditunda, Raisa Diimbau Hadir 2 Minggu Lagi